*Babinsa Koramil 0108-05 Lawe Alas Bantu Salah Satu Warga Panen Padi*

Hidayat Desky

- Redaksi

Selasa, 15 April 2025 - 08:56 WIB

5057 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kutacane Agaranews.com – Babinsa Koramil 0108-05/Lawe Alas, Koptu.Nawawi Selian jajaran Kodim 0108/Agara mendampingi Anggota Poktan Panen padi Milik bapak, Khairul di Desa Paye Munje Kec. Lawe Alas Kab. Agara.Selasa (15/04/2025).

Koptu Nawawi menyampaikan,
Dalam kegiatan ini Babinsa turut serta membantu memanen padi milik salah satu warga desa binaan, dalam melaksanakan kegiatan ketahanan pagan Babinsa turut membantu masyarakat memanen padi serta mengetahui sejauh mana tingkat keberhasilan petani dalam bercocok tanam padi.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Babinsa juga mengatakan bahwa Kegiatan ini untuk membantu Pemerintah Desa dalam menjaga ketahanan pagan dan menambah penghasilan bagi masyarakat tersebut, tentunya kita semua berharap bahwa setelah adanya kegiatan ketahanan pagan ini masyarakat dapat hidup lebih sejahtera.

Bapak Khairul pemilik tanaman padi mengatakan ucapan terima kasih kepada bapak Babinsa yang sudah menjadi penggerak dalam kegiatan ketahanan pagan ini semoga kebersamaan ini akan terus terjalin dengan baik ujarnya.

(Pendim Agara).

Berita Terkait

Kumpulkan Jajaran Pembinaan, Kalapas: Perkuat Pendidikan Karakter, Jaga Sinergi dengan Stakeholder,..!!!
Babinsa Bersama Warga Gotong Royong Bangun Jalan Rabat Beton di Desa Binaan
Kasus Dana Pensiunan ASN Rp250 Juta di Rohil Jadi Sorotan Publik, Peran Eks AO KOPNUS POS Masih Menanti Kejelasan APH
Babinsa jalin komsos dengan masyarakat
Bupati Karo bersama Forkopimda Berikan Kejutan Ulang Tahun kepada Dandim 0205/Tanah Karo
Dari Musrenbang ke Aksi Nyata, Babinsa Siap Kawal Pembangunan Desa
Babinsa Sambangi Pasar Inpres, Cek Harga Sembako dan Pastikan Ketersediaan
BABINSA MENJALIN HUBUNGAN BAIK DENGAN MASYARAKAT DI DESA BINAAN DENGAN CARA KOMSOS

Berita Terkait

Selasa, 13 Januari 2026 - 09:46 WIB

Kumpulkan Jajaran Pembinaan, Kalapas: Perkuat Pendidikan Karakter, Jaga Sinergi dengan Stakeholder,..!!!

Selasa, 13 Januari 2026 - 09:44 WIB

Babinsa Bersama Warga Gotong Royong Bangun Jalan Rabat Beton di Desa Binaan

Selasa, 13 Januari 2026 - 09:42 WIB

Kasus Dana Pensiunan ASN Rp250 Juta di Rohil Jadi Sorotan Publik, Peran Eks AO KOPNUS POS Masih Menanti Kejelasan APH

Selasa, 13 Januari 2026 - 09:41 WIB

Babinsa jalin komsos dengan masyarakat

Selasa, 13 Januari 2026 - 09:36 WIB

Bupati Karo bersama Forkopimda Berikan Kejutan Ulang Tahun kepada Dandim 0205/Tanah Karo

Selasa, 13 Januari 2026 - 09:19 WIB

Babinsa Sambangi Pasar Inpres, Cek Harga Sembako dan Pastikan Ketersediaan

Selasa, 13 Januari 2026 - 09:16 WIB

BABINSA MENJALIN HUBUNGAN BAIK DENGAN MASYARAKAT DI DESA BINAAN DENGAN CARA KOMSOS

Selasa, 13 Januari 2026 - 09:14 WIB

Keakraban Babinsa Dan Warganya, Tumbuhkan Kekompakan Serta Kemanunggalan

Berita Terbaru

ACEH TENGGARA

Babinsa jalin komsos dengan masyarakat

Selasa, 13 Jan 2026 - 09:41 WIB