Dukung Program Pemerintah Makan Gizi Gratis, Pos Masyeta Bagikan Makanan Kepada Murid SDN Inpres Masyeta

LIA HAMBALI

- Redaksi

Minggu, 24 November 2024 - 13:37 WIB

5028 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Teluk Bintuni, AgaraNews. Com // Sebagai wujud mendukung Program Presiden Prabowo Makan Bergizi Gratis kepada Anak Sekolah, maka Satgas Pamtas Kewilayahan Yonif 642/Kps peduli terhadap pertumbuhan dan kebutuhan gizi anak-anak SDN Inpres Masyeta, Distrik Masyeta, Kabupaten Teluk Bintuni. (23/11/2024).

Kegiatan ini dipimpin langsung Danpos Masyeta Lettu Inf Deny Adriani berserta anggotanya, dengan jarak dari Pos ke SDN Inpres Masyeta-+ 800 m berjalan kaki. Kegiatan ini merupakan sebagai salah satu bentuk kepedulian Satgas Yonif 642/Kps terhadap kebutuhan Gizi Murid SDN Inpres Masyeta. dengan adanya kegiatan ini, sedikit tidaknya dapat membantu mencegah terjadinya stunting kepada Siswa/Siswi dan bentuk perhatian terutama anak-anak generasi penerus bangsa. “Terimakasih buat kakak-kakak Satgas Yonif 642/Kps yang telah memberikan makanan gratis kepada kami dan juga anak-anak SDN Inpres Masyeta semoga dengan makanan gratis ini anak-anak bisa lebih rajin dan InsyaAllah tercukupi Gizinya untuk lebih giat lagi belajar”, ucap Ibu Martha Selaku kepala sekolah.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Anak-anak pun senang dengan adanya pemberian makanan gratis ini sehingga mereka menyambut dengan wajah penuh gembira dan sukacita.(Lia Hambali)

(Pen Yonif 642/Kps)

Berita Terkait

TNI dan Warga Beraksi: Gotong Royong Jadi Wujud Cinta Lingkungan di Gunung Sitember
TNI Bersihkan Area Marshalling di Pakpak Bharat, Siapkan Lokasi Kamp Sementara Pasukan YTP 906/Senalenggam
Polsek Kelapa Gading Gelar Gerakan Pangan Murah Polri dan Bulog, Dukung Program “Jaga Lingkungan”
Polsek Metro Penjaringan Bersama Bulog Gelar Gerakan Pangan Murah, Sediakan Beras SPHP untuk Warga
Polsek Pademangan Gelar Jumat Berkah, Bagikan Nasi Bungkus untuk Warga Rukan Permata Ancol
Massa NU dan Alumni Pesantren di Koja Berangkat ke Trans7, Polsek Koja Pastikan Pengamanan Aman dan Kondusif
Pabrik Tahu Rumahan Di Pakpak Bharat Beromzet 600 Perhari
Bupati Pakpak Pakpak Bharat Di Dampingi Ny. Juniarti Franc Berengard Tumanggor Bagikan Paket Bantuan Lansia

Berita Terkait

Rabu, 15 Oktober 2025 - 13:03 WIB

TNI dan Warga Beraksi: Gotong Royong Jadi Wujud Cinta Lingkungan di Gunung Sitember

Rabu, 15 Oktober 2025 - 12:58 WIB

TNI Bersihkan Area Marshalling di Pakpak Bharat, Siapkan Lokasi Kamp Sementara Pasukan YTP 906/Senalenggam

Rabu, 15 Oktober 2025 - 12:53 WIB

Polsek Kelapa Gading Gelar Gerakan Pangan Murah Polri dan Bulog, Dukung Program “Jaga Lingkungan”

Rabu, 15 Oktober 2025 - 12:48 WIB

Polsek Metro Penjaringan Bersama Bulog Gelar Gerakan Pangan Murah, Sediakan Beras SPHP untuk Warga

Rabu, 15 Oktober 2025 - 12:44 WIB

Polsek Pademangan Gelar Jumat Berkah, Bagikan Nasi Bungkus untuk Warga Rukan Permata Ancol

Rabu, 15 Oktober 2025 - 12:36 WIB

Pabrik Tahu Rumahan Di Pakpak Bharat Beromzet 600 Perhari

Rabu, 15 Oktober 2025 - 12:32 WIB

Bupati Pakpak Pakpak Bharat Di Dampingi Ny. Juniarti Franc Berengard Tumanggor Bagikan Paket Bantuan Lansia

Rabu, 15 Oktober 2025 - 12:28 WIB

Pinempar Sortagiri Tegaskan Bahwa Marga Padang, Berutu dan Solin Adalah Pemangku Tanah Ulayat Kawasan Banu Harhar Suak Simsim

Berita Terbaru