Polres Tanah Karo Pastikan Jalur Longsor di Jalan Jamin Ginting Km 155 Sudah Bisa Dilewati

LIA HAMBALI

- Redaksi

Minggu, 24 November 2024 - 13:57 WIB

50248 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tanah Karo, AgaraNews . Com // Jalur yang sempat terganggu akibat longsor di Jalan Jamin Ginting Km 155, Desa Doulu, Kecamatan Berastagi, Kabupaten Karo, kini telah kembali normal. Kendaraan sudah bisa melintas di kedua arah, baik menuju Medan maupun Berastagi.

Patroli pengamanan keselamatan, ketertiban, dan kelancaran lalu lintas (Kamseltibcar Lantas) tetap dilakukan oleh Polres Tanah Karo, khususnya oleh Satuan Lalu Lintas di lokasi kejadian. Kasat Lantas Polres Tanah Karo, AKP Rabiah Hasibuan, S.H., turun langsung untuk memantau situasi dan mengimbau masyarakat agar tetap waspada.

“Kami mengimbau para pengendara untuk selalu berhati hati, terutama saat melintasi kawasan rawan longsor. Cuaca yang masih sering hujan membuat kondisi jalan licin dan berpotensi menimbulkan bahaya,” ujar AKP Rabiah Hasibuan, Minggu(24/11/2024).

Polres Tanah Karo mengapresiasi kerja sama masyarakat yang mengikuti arahan petugas selama proses evakuasi dan pembersihan material longsor. Untuk mencegah kemacetan, patroli dan pengaturan lalu lintas akan terus dilakukan hingga situasi benar-benar aman.

Masyarakat diharapkan tetap memperhatikan kondisi cuaca sebelum melakukan perjalanan dan melaporkan jika terdapat potensi bahaya di sepanjang jalur tersebut.(Donal)

#humaspolrestanahkaro

Berita Terkait

Dengan Berolahraga Satgas Yonif 642/Kps Tingkatkan Kesehatan Anggota di Bulan Puasa
Polres Tanjung Balai dan Insan Pers Berbagi Takjil Kepada Warga di Bulan Suci Ramadhan 1446 Hijriyah
Melalui TMMD 123 Langkat, TNI Bangkitkan Kembali Semangat Gotong royong
TMMD 123 Kodim 0203/Langkat,Sinergi Membangun Negeri Demi Pertahanan Wilayah
Jalan Baru Dibuka di Desa Tanjung Putus, Kodim 0203/Langkat Sejahterakan Masyarakat
Berikan Rasa Aman Saat Ramadhan, Polres Tebingtinggi Intensifkan Patroli
Ketua DPP TER-KAM – Indonesia Edi Hasibuan : Surat DPP TER-KAM Terkait Tangkahan Diduga Langgar Aturan Hukum, Diterima Bambang Ariyanto Humas CV. AJA Milik Joe Tjang Belum Berbalas
Dansatgas Letkol Ar.Ibnu Mengingatkan Pentingnya Mengamalkan 8 Wajib TNI Setiap Interaksi Dengan Masyarakat

Berita Terkait

Jumat, 14 Maret 2025 - 12:08 WIB

Dengan Berolahraga Satgas Yonif 642/Kps Tingkatkan Kesehatan Anggota di Bulan Puasa

Jumat, 14 Maret 2025 - 11:56 WIB

Polres Tanjung Balai dan Insan Pers Berbagi Takjil Kepada Warga di Bulan Suci Ramadhan 1446 Hijriyah

Jumat, 14 Maret 2025 - 11:51 WIB

Melalui TMMD 123 Langkat, TNI Bangkitkan Kembali Semangat Gotong royong

Jumat, 14 Maret 2025 - 11:48 WIB

TMMD 123 Kodim 0203/Langkat,Sinergi Membangun Negeri Demi Pertahanan Wilayah

Jumat, 14 Maret 2025 - 11:39 WIB

Berikan Rasa Aman Saat Ramadhan, Polres Tebingtinggi Intensifkan Patroli

Jumat, 14 Maret 2025 - 11:37 WIB

Ketua DPP TER-KAM – Indonesia Edi Hasibuan : Surat DPP TER-KAM Terkait Tangkahan Diduga Langgar Aturan Hukum, Diterima Bambang Ariyanto Humas CV. AJA Milik Joe Tjang Belum Berbalas

Jumat, 14 Maret 2025 - 11:28 WIB

Dansatgas Letkol Ar.Ibnu Mengingatkan Pentingnya Mengamalkan 8 Wajib TNI Setiap Interaksi Dengan Masyarakat

Jumat, 14 Maret 2025 - 11:12 WIB

Gurbernur Sumbar Lakukan Kunjungan Safari Ramadhan Ke Masjid Al-Ihsan Batang Anai

Berita Terbaru

GAYO LUES

Babinsa Pos Ramil Dabun Gelang dampingi petani jemur coklat

Jumat, 14 Mar 2025 - 12:02 WIB