*Laksanakan Pendampingan Babinsa Bantu Petani Tanam Jagung.*

HIDAYAT DESKY

- Redaksi

Rabu, 4 Desember 2024 - 06:05 WIB

5067 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kutacane  Agaranews.com – Babinsa Koramil 06/Babul Rahmah Kopda Alfatah jajaran Kodim 0108/Agara mendampingi masyarakat menanam jagung milik ibu Ayati di Desa Khambung Tubung Kec.Babul Rahmah kab.Agara, Rabu (04/12/24).

Kopda Alfatah mengatakan, babinsa akan selalu terus berupaya membantu meningkatkan swasembada pangan serta mendorong para petani dalam pencapaian target hasil pertanian sesuai harapan dari pemerintah, Babinsa mengharapkan terobosan peningkatan produktifitas komoditi jagung P32 dapat terlaksana dengan baik ,atas kerja sama TNI, PPL dan para petani di lapangan, ujarnya.

Semoga ini jadi motivasi para petani jagung lainya agar lebih giat lagi dalam bekerja serta bisa mengajak petani yang lain dalam melanjutkan pertanian dilahan milik masing masing warga, mudah mudahan apa yang menjadi harapan dari pemerintah juga dapat terwujud melalui program swasembada pangan dengan hasil lebih baik lagi dari pada sebelumnya, karena ada upaya campur tangan dari TNI yang bekerja sama dengan pemerintah untuk mensejahterakan masyarakat, pungkasnya.

Pemilik lahan, Bapak zakaria mengucapkan terima kasih kepada babinsa yang telah membantu melakukan penanaman jagung miliknya dengan ditambah kehadiran bapak Babinsa pekerjaan kami tambah semakin ringan dan cepat terselesaikan,ujarnya.

(Pendim Agara).

Berita Terkait

Peduli Petani, Anggota Satgas TMMD Kodim 0203/Lkt Bantu Proses Panen Hasil Bumi Warga
Meski Sibuk Kerjakan Program TMMD 123 Langkat,Personel Satgas Tetap Bantu Petani
Satgas Pamtas Yonif 642/Kps Laksanakan Gadik di SD Negeri Ururu
TMMD Ke-123 Kodim 0318/Natuna : Semangat TNI-Polri dan Masyarakat Wujudkan Ketahanan Pangan di Desa Selemam
Dandim 1608/Bima Hadiri Syukuran dan Silaturahmi Bersama Walikota dan Wakil Walikota Bima
Polsek Rambutan Sampaikan Pesan Kamtibmas dan Himbau Warga Patuhi Aturan Lalu Lintas
Polres Simalungun Kembali Ungkap Peredaran Ganja Di Warung Tuak Kecamatan Girsang Sipangan Bolon
Wakil Bupati Karo Gelar Rapat Bersama Plt Kadis Pertanian Bahas Potensi Beternak Ayam Buras

Berita Terkait

Kamis, 13 Maret 2025 - 13:39 WIB

Peduli Petani, Anggota Satgas TMMD Kodim 0203/Lkt Bantu Proses Panen Hasil Bumi Warga

Kamis, 13 Maret 2025 - 13:36 WIB

Meski Sibuk Kerjakan Program TMMD 123 Langkat,Personel Satgas Tetap Bantu Petani

Kamis, 13 Maret 2025 - 13:33 WIB

Satgas Pamtas Yonif 642/Kps Laksanakan Gadik di SD Negeri Ururu

Kamis, 13 Maret 2025 - 13:30 WIB

TMMD Ke-123 Kodim 0318/Natuna : Semangat TNI-Polri dan Masyarakat Wujudkan Ketahanan Pangan di Desa Selemam

Kamis, 13 Maret 2025 - 13:25 WIB

Dandim 1608/Bima Hadiri Syukuran dan Silaturahmi Bersama Walikota dan Wakil Walikota Bima

Kamis, 13 Maret 2025 - 13:16 WIB

Polres Simalungun Kembali Ungkap Peredaran Ganja Di Warung Tuak Kecamatan Girsang Sipangan Bolon

Kamis, 13 Maret 2025 - 13:10 WIB

Wakil Bupati Karo Gelar Rapat Bersama Plt Kadis Pertanian Bahas Potensi Beternak Ayam Buras

Kamis, 13 Maret 2025 - 11:59 WIB

Kembali Satres Narkoba Polres Tanah Karo Meringkus Pengedar Sabu di Tigapanah

Berita Terbaru