*Babinsa Kuala Pesisir Komsos dengan Tenaga Kesehatan*

HIDAYAT DESKY

- Redaksi

Kamis, 5 Desember 2024 - 08:25 WIB

5060 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

*Nagan Raya* Agaranews.com  – Untuk menjalin hubungan erat dan kerjasama yang baik dengan Pegawai Kesehatan, dalam hal ini Personel Babinsa Posramil Kuala Pesisir jajaran Kodim 0116 Sertu Sunanto
turun ke wilayah binaan untuk melaksanakan Kegiatan Komsos bersama dengan Pegawai Kesehatan di Puskesmas, Kamis 5/11/2024

Sertu Sunanto mengatakan kegiatan tersebut dilaksanaan di Puskesmas Padang Rubek Kecamatan Kuala Pesisir, Nagan Raya

Dalam kesempatan tersebut Babinsa melaksanakan Komsos bersama tim petugas kesehatan Puskesmas guna mengetahui perkembangan dan kodisi di masyarakat Desa binaan.

Kegiatan Komsos dengan Petugas Kesehatan Puskesmas yang dilakukan merupakan sarana interaksi antara Babinsa bersama warga binaan dengan instansi terkait kewilayahan lainya sehingga terwujud kemanunggalan TNI dengan rakyat.

Lebih lanjut Babinsa Sertu Sunanto mengatakan, Komsos seperti ini sudah biasa kita laksanakan, pada kesempatan kali ini kita berkomunikasi dengan tenaga kesehatan untuk mengetahui kondisi kesehatan masyarakat dan langkah langka kedepan demi pelayanan kepada masyarakat. Sudah semestinya seorang Babinsa harus selalu ada di tengah-tengah warga binaannya agar mengetahui segala permasalahan yang terjadi dan berupaya untuk membantu kesulitan warganya sehingga keberadaan Babinsa dapat dirasakan peran sertanya.

Berita Terkait

*Babinsa Koramil 02 Seunagan Laksanakan Komunikasi Sosial(komsos) Dengan Pedagang Ikan Di Desa Binaan*
*Pendekatan Babinsa Saat Komsos dengan Warga Binaannya di Kebun*
*Babinsa Posramil Beutong Ateuh Banggalang Kontrol Debit Air Irigasi di Persawahan Warga Desa Binaan*
Babinsa Perkuat Silaturahmi di Bulan Ramadhan dengan Anjang ke Rumah Warga
*Babinsa Koramil 01/Kuala Himbau Ibu-ibu Selalu Jaga Kebersihan Lingkungan*
*Dandim Terima Satu Orang Tahanan Yang Kabur Dari Lapas Kelas II B Kutacane Yang Menyerahkan Diri Ke Kodim 0108/Agara*
*Babinsa Laksanakan Pendampingan Kepada Petani Pasang Tali Cabe Merah*
*Sambangi Peternak Sapi,Babinsa Beri Pakan Dan Ingatkan Kebersihan Kandang*

Berita Terkait

Kamis, 13 Maret 2025 - 09:18 WIB

*Babinsa Koramil 02 Seunagan Laksanakan Komunikasi Sosial(komsos) Dengan Pedagang Ikan Di Desa Binaan*

Kamis, 13 Maret 2025 - 09:17 WIB

*Pendekatan Babinsa Saat Komsos dengan Warga Binaannya di Kebun*

Kamis, 13 Maret 2025 - 09:15 WIB

*Babinsa Posramil Beutong Ateuh Banggalang Kontrol Debit Air Irigasi di Persawahan Warga Desa Binaan*

Kamis, 13 Maret 2025 - 09:13 WIB

Babinsa Perkuat Silaturahmi di Bulan Ramadhan dengan Anjang ke Rumah Warga

Kamis, 13 Maret 2025 - 09:12 WIB

*Babinsa Koramil 01/Kuala Himbau Ibu-ibu Selalu Jaga Kebersihan Lingkungan*

Kamis, 13 Maret 2025 - 07:36 WIB

*Babinsa Laksanakan Pendampingan Kepada Petani Pasang Tali Cabe Merah*

Kamis, 13 Maret 2025 - 07:35 WIB

*Sambangi Peternak Sapi,Babinsa Beri Pakan Dan Ingatkan Kebersihan Kandang*

Kamis, 13 Maret 2025 - 07:33 WIB

*Babinsa Turut Serta Turun Sawah Bantu Pelaksanaan Panen Padi Di Desa Binaan*

Berita Terbaru

ACEH TENGGARA

*Pendekatan Babinsa Saat Komsos dengan Warga Binaannya di Kebun*

Kamis, 13 Mar 2025 - 09:17 WIB