*Penuhi Kebutuhan Air Bersih, Babinsa Bantu Warga Bangun Bak Penampungan Air Bersih Di Desa Binaan*

HIDAYAT DESKY

- Redaksi

Jumat, 6 Desember 2024 - 06:44 WIB

5096 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kutacane Agaranews.com – Babinsa Koramil 0108-05/Lawe Alas Serda Kaliman melaksanakan karya bakti membantu warga membuat bak atau tandon penampungan air bersih, di desa Lawe Kongker Hilir Kec, Lawe Alas Kab, Aceh Tenggara, Jumat, (06/12/24).

Dalam kesempatan tersebut, Babinsa Serda Kaliman mengatakan, pembuatan bak penampungan air/ tandon air ini bertujuan untuk menampung air bersih yang berasal dari mata air yabg keluar dari celah gunung di lokasi tersebut,kegiatan ini merupakan salah satu wujud kepedulian TNI manunggal bersama rakyat untuk membantu mengatasi kesulitan air bersih bagi warga masyarakat. ujarnya.

Dengan adanya penampungan air bersih ini agar nantinya masyarakat bisa mendapatkan kualitas air bersih yang lebih baik, sehingga memberikan dampak positif bagi kesehatan masyarakat dan peningkatan taraf hidup bagi warga sekitar.

Selain itu, dengan dibangunnya bak penampungan air bersih ini, semoga dapat memenuhi kebutuhan air bersih, di masyarakat sekitarnya serta dapat bermanfaat untuk orang banyak, khususnya masyarakat ,” pungkas Babinsa.

Zulkifli salah satu warga masyarakat mengucapkan banyak terima kasih kepada pak Babinsa yang sudah membangunkan kami bak penampungan air bersih ini sehingga masyarakat tidak susah lagi mendapatkan air yang kualitas baik,ujarnya.

(Pendim Agara).

Berita Terkait

*Babinsa Koramil 02 Seunagan Laksanakan Komunikasi Sosial(komsos) Dengan Pedagang Ikan Di Desa Binaan*
*Pendekatan Babinsa Saat Komsos dengan Warga Binaannya di Kebun*
*Babinsa Posramil Beutong Ateuh Banggalang Kontrol Debit Air Irigasi di Persawahan Warga Desa Binaan*
Babinsa Perkuat Silaturahmi di Bulan Ramadhan dengan Anjang ke Rumah Warga
*Babinsa Koramil 01/Kuala Himbau Ibu-ibu Selalu Jaga Kebersihan Lingkungan*
*Dandim Terima Satu Orang Tahanan Yang Kabur Dari Lapas Kelas II B Kutacane Yang Menyerahkan Diri Ke Kodim 0108/Agara*
*Babinsa Laksanakan Pendampingan Kepada Petani Pasang Tali Cabe Merah*
*Sambangi Peternak Sapi,Babinsa Beri Pakan Dan Ingatkan Kebersihan Kandang*

Berita Terkait

Kamis, 13 Maret 2025 - 09:18 WIB

*Babinsa Koramil 02 Seunagan Laksanakan Komunikasi Sosial(komsos) Dengan Pedagang Ikan Di Desa Binaan*

Kamis, 13 Maret 2025 - 09:17 WIB

*Pendekatan Babinsa Saat Komsos dengan Warga Binaannya di Kebun*

Kamis, 13 Maret 2025 - 09:15 WIB

*Babinsa Posramil Beutong Ateuh Banggalang Kontrol Debit Air Irigasi di Persawahan Warga Desa Binaan*

Kamis, 13 Maret 2025 - 09:13 WIB

Babinsa Perkuat Silaturahmi di Bulan Ramadhan dengan Anjang ke Rumah Warga

Kamis, 13 Maret 2025 - 09:12 WIB

*Babinsa Koramil 01/Kuala Himbau Ibu-ibu Selalu Jaga Kebersihan Lingkungan*

Kamis, 13 Maret 2025 - 07:36 WIB

*Babinsa Laksanakan Pendampingan Kepada Petani Pasang Tali Cabe Merah*

Kamis, 13 Maret 2025 - 07:35 WIB

*Sambangi Peternak Sapi,Babinsa Beri Pakan Dan Ingatkan Kebersihan Kandang*

Kamis, 13 Maret 2025 - 07:33 WIB

*Babinsa Turut Serta Turun Sawah Bantu Pelaksanaan Panen Padi Di Desa Binaan*

Berita Terbaru

ACEH TENGGARA

*Pendekatan Babinsa Saat Komsos dengan Warga Binaannya di Kebun*

Kamis, 13 Mar 2025 - 09:17 WIB