*Babinsa Hadiri pembukaan Turnamen Bola Volly Di Desa Binaan*

Hidayat Desky

- Redaksi

Kamis, 7 November 2024 - 08:58 WIB

5037 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Nagan Raya Agaranews.com – Babinsa Posramil Beutong Ateuh Banggalang Kodim 0116/Nara Korem 012/TU Kodam IM Serda Lutfi menghadiri pembukaan Turnamen Bola Volly di Antar Desa di Lapangan Volley Desa Blang Meurandeh Kecamatan Beutong Ateuh Banggalang Kabupaten Nagan Raya, Kamis (07/11/2024).

Hadir dalam acara tersebut Camat Beutong Ateuh Banggalang, bapak Rustam Effendi, Babinsa Posramil Beutong Ateuh Banggalang Serda Lutfi, Babinkamtibmas Beutong Ateuh Banggalang Bribka Juliad, Seluruh Keuchik Sekecamatan Beutong Ateuh Banggalang, seluruh Ketua pemuda Beutong Ateuh Banggalang, wasit ofisial, pemain dan seluruh pemain bola voly.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Camat Beutong Ateuh Banggalang bapak Rustam Effendi menyampaikan” kepada para peserta lomba agar menjunjung serta mengutamakan sportifitas, kepada para suporter dan penonton agar menjunjung tinggi tali silaturahmi kekeluargaan antar sesama dan wasit bertindak adil dan netral, dengan adanya bapak Babinsa dan babinkamtibmas semoga pertandingan ini akan lebih aman lagi”.ucap Pak Camat.

Babinsa Serda Lutfi juga menyampaikan,kegiatan turnamen Volly ini sebagai ajang untuk mengembangkan bakat dan memajukan olahraga voli di wilayah, serta untuk menarik minat para pemuda untuk lebih mencintai olah raga volly.

Turnamen ini merupakan olah raga yang bertujuan diantaranya untuk menyehatkan dan menjaga kebugaran badan, maka kerjasama semua tim dan masyarakat untuk turut serta membantu kelancaran dan ketertiban kegiatan menjadi prioritas utama sehingga tercipta suasana yang tertib, lancar dan aman.

“Seorang Babinsa merupakan garda terdepan TNI di tingkat Koramil, maka dari itu Babinsa Saya harapkan agar selalu hadir di tengah tengah masyarakat dalam kegiatan apa pun yang ada di wilayah desa binaannya, baik itu dalam kegiatan yang bersifat Formal, atau pun kegiatan Informal, sehingga dapat terciptanya rasa aman dan nyaman bagi masyarakat,” Pungkasnya. Serda Lutfi.

Berita Terkait

Ketua LSM Penjara Tantang Ketua LSM LIRA Indonesia Buktikan Ucapannya Soal “Setoran dari Bandar Narkoba”
PDAM Tirta Agara Tangani Kebocoran Pipa di Jalan Melati, Bukti Komitmen Tingkatkan Pelayanan Air Bersih
Kapolres Aceh Tenggara Temui Massa Aksi LSM LIRA dan KOREK Melalui Waka Polres Kompol Yasir
Puskesmas Genuk Gerak Cepat Buka Posko Kesehatan di Lokasi Banjir Semarang, Berikan Pelayanan Kesehatan kepada Masyarakat Terdampak
Jalin Silahturahmi Yang Baik, Babinsa Melaksanakan Komunikasi Sosial Komsos Dengan Kepala Desa dan Perangkat Desa di Desa Taluak
Satgas Pamtas RI-PNG Kewilayahan Yonif 763/SBA Pos Aisyo Laksanakan Anjangsana di Kampung Aisyo
Dandim 0108/Agara Pimpin Upacara Hari Sumpah Pemuda ke -97 di Makodim

Berita Terkait

Selasa, 28 Oktober 2025 - 15:27 WIB

Babinsa Serda H.K. Sipayung Gelar Komsos Bahas Kamtibmas di Desa Buluduri

Selasa, 28 Oktober 2025 - 15:21 WIB

Babinsa Sertu R. Damanik Sapa Mekanik Bengkel, Jalin Kedekatan Lewat Komsos di Tigalingga

Selasa, 28 Oktober 2025 - 15:14 WIB

Dekat dengan Rakyat, Babinsa Sertu S. Boangmanalu Serap Aspirasi Warga di Warung Kopi Desa Pardomuan

Selasa, 28 Oktober 2025 - 12:21 WIB

JUT Bersumber dari DAK Melalui Dinas Pertanian Pakpak Bharat Jadi Sorotan Publik

Senin, 27 Oktober 2025 - 22:29 WIB

Dukung Pemenuhan Gizi Anak, Dandim 0206/Dairi Hadiri Launching Dapur SPPG Yayasan Widya Wira Satya

Senin, 27 Oktober 2025 - 22:09 WIB

Penggunaan Dana BOS SMA N2 Sidikalang Diduga Tidak Transparan Terkait Pembayaran Bimbel

Berita Terbaru