Sambut Hari Pahlawan Kodim 0724/ Boyolali Ajak Masyarakat Bersihkan TMP

LIA HAMBALI

- Redaksi

Kamis, 7 November 2024 - 16:40 WIB

50106 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Boyolali, AgaraNews. Com // Dalam rangka menyambut hari pahlawan 10 November 2024, Kodim 0724/Boyolali menggelar kegiatan Karya Bakti pembersihan Taman Makam Pahlawan (TMP) Ratna Negara Jalan Perintis Kemerdekaan Desa Siswodipuran Kecamatan Boyolali Kabupaten Boyolali. Kamis ( 07/11/24)

Kegiatan tersebut melibatkan beberapa personil diantaranya anggota Koramil jajaran Kodim 0724/Boyolali, Polres Boyolali, Pemkab Boyolali, Dinas Sosial Boyolali dan SMK N I Boyolali serta masyarakat sekitar.

Sebelum kegiatan dimulai, Komandan Kodim (Dandim) 0724/Boyolali Letkol Inf Wiweko Wulang Widodo, S.Pd.M.Han melalui Pasipers Kodim 0724/Boyolali Lettu Inf Anang Hartanto menyampaikan beberapa hal diantaranya kepada seluruh peserta yang telah ditunjuk untuk melaksanakan karya bhakti pembersihan di Taman Makan Pahlawan (TMP), laksanakan kegiatan ini dengan penuh rasa tanggung jawab, karena ini merupakan wujud nyata sebagai bentuk penghormatan kepada arwah para Pahlawan yang telah banyak berjasa bagi Bangsa dan Negara. Kegiatan karya bhakti di TMP ini merupakan salah satu tradisi yang rutin dilakukan oleh Kodim 0724/Boyolali dalam menyambut hari Pahlawan sebagai wujud nyata bentuk penghormatan kepada arwah para Pahlawan yang telah banyak berjasa bagi Bangsa dan Negara,” ucapnya.

Ia juga menyampaikan sasaran kegiatan ini adalah membersihkan sampah dan rumput-rumput serta daun-daun yang menutupi makam karena nanti kita akan melaksanakan acara tabur bunga di taman makam pahlawan (TMP).

Semoga kegiatan ini dapat memberikan motivasi kepada masyarakat sekitar Taman Makam Pahlawan Ratna Negara untuk ikut menjaga kebersihan lingkungan,” pungkas.( Lia Hambali)

(Agus Kemplu)

Berita Terkait

Untuk Menyemarakkan Bulan Suci Ramadhan 1446 H, Para Pelajar SMP N1 Salak Gelar Pesantren Kilat
Wakil Bupati Pakpak Bharat, H Mutsyuhito Solin, Dr, M.Pd menghadiri Rapat Penetapan Zakat Fitrah dan Fidyah Ramadhan 1446H/2025M
Salut..!!! TNI – Polri Dan Pemerintah Kabupaten Pakpak Bharat Sinergi Bantu Rumah Warga Yang Rusak Terkena Musibah
Kedekatan Babinsa Dengan Warga : Serka Wilopo Bantu Ibu Rosita Mengikat Daun Ubi
Guna Ciptakan Keakraban, Babinsa Silaturrahmi Dengan Perangkat Desa
Silaturahmi Dengan Peternak Sapi, Babinsa Koramil 14/PB di Desa Jati Kesuma
Babinsa Desa Perumnas Simalingkar Dampingi Posyandu Balita di Wilayah
Danramil 0201-16/Tanjung Morawa Jalin Silaturahmi dengan PT Trancontinen dalam Komsos

Berita Terkait

Rabu, 12 Maret 2025 - 18:58 WIB

Untuk Menyemarakkan Bulan Suci Ramadhan 1446 H, Para Pelajar SMP N1 Salak Gelar Pesantren Kilat

Rabu, 12 Maret 2025 - 18:55 WIB

Wakil Bupati Pakpak Bharat, H Mutsyuhito Solin, Dr, M.Pd menghadiri Rapat Penetapan Zakat Fitrah dan Fidyah Ramadhan 1446H/2025M

Rabu, 12 Maret 2025 - 18:50 WIB

Salut..!!! TNI – Polri Dan Pemerintah Kabupaten Pakpak Bharat Sinergi Bantu Rumah Warga Yang Rusak Terkena Musibah

Rabu, 12 Maret 2025 - 18:47 WIB

Kedekatan Babinsa Dengan Warga : Serka Wilopo Bantu Ibu Rosita Mengikat Daun Ubi

Rabu, 12 Maret 2025 - 18:45 WIB

Guna Ciptakan Keakraban, Babinsa Silaturrahmi Dengan Perangkat Desa

Rabu, 12 Maret 2025 - 18:40 WIB

Babinsa Desa Perumnas Simalingkar Dampingi Posyandu Balita di Wilayah

Rabu, 12 Maret 2025 - 18:38 WIB

Danramil 0201-16/Tanjung Morawa Jalin Silaturahmi dengan PT Trancontinen dalam Komsos

Rabu, 12 Maret 2025 - 18:37 WIB

Babinsa Koramil 0201-04/MK Serda Gunawan Komsos PETUGAS PU Kota Medan

Berita Terbaru