Polsek Tebingtinggi Patroli dan Pengamanan Sholat Jumat di Masjid Al-Ikhsan Wannajah

LIA HAMBALI

- Redaksi

Jumat, 8 November 2024 - 15:55 WIB

50118 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

 

 

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Tebingtinggi,Agaranews.com // Dalam upaya menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat yang sedang melaksanakan Ibadah, Polsek Tebingtinggi Polres Tebingtinggi melaksanakan kegiatan patroli dan pengamanan Sholat Jumat. Pengamanan melibatkan dua personel, yaitu Aiptu DH. Parhusip dan Brigadir Supandi, Jumat (8/11/2024).

Kegiatan ini bertempat di Mesjid Al-Ikhsan Wannajah, PTPN III Kebun Rambutan Desa Payabagas Kecamatan Tebingtinggi Kabupaten Serdang Bedagai (Sergai) – Sumut. Sholat Jumat yang diikuti oleh sekitar 80 jamaah tersebut dipimpin oleh Ustad Legimin, S.Ag. Patroli ini untuk memberikan rasa aman bagi jamaah dan memastikan situasi kamtibmas tetap kondusif selama pelaksanaan ibadah berlangsung. Selain memberikan pengamanan, petugas juga melakukan langkah antisipasi untuk mencegah tindak kriminal, seperti premanisme dan kejahatan jalanan. Selain itu untuk mengurangi resiko kemacetan lalu lintas disekitar lokasi ibadah serta mencegah adanya aktifitas balap liar yang dapat mengganggu ketertiban umum.

Kegiatan pengamanan ini berlangsung lancar dan terkendali. Polsek Tebingtinggi berharap melalui patroli rutin seperti ini, masyarakat dapat melaksanakan ibadah dengan tenang, dan suasana kamtibmas di wilayah hukum Polsek Tebingtinggi tetap aman dan terkendali. (MS)

Berita Terkait

Jumat Berkah Polsek Koja : Wujud Kepedulian Polri Lewat 50 Paket Nasi Kotak untuk Warga dan Ojol
Terus Jaga Hubungan Baik, Babinsa Koramil 01/Pariaman Melaksanakan Komsos Dengan Masyarakat Desa Tanjung Sabar
Babinsa Koramil 01/Pariaman Rutinkan Goro di Kampung Pancasila Bersama Masyarakat Desa Marunggi
Duduk dan Bincang Santai, Jaga Hubungan Baik Babinsa Koramil 03/Sungai Sariak Laksanakan Komsos Dengan Warga Binaan
Babinsa Koramil 03/Sungai Sariak Hadir di Tengah-tengah Masyarakat Untuk Membantu Evakuasi Pasar Yang Roboh di Sungai Sariak
Perihal Bekingi Dermaga Diatas DAS, Masyarakat Minta DPP PWRI Tinjau Kembali Kepengurusan DPC PWRI Tanjungbalai
Kapolres Pimpin Patroli dan Pengaturan Lalin Serta Penanganan Kemacetan di Pelabuhan Tanjung Priok
Yandri Tak Dipecat, Presiden Digugat : Apakah Tepat,..???

Berita Terkait

Minggu, 20 April 2025 - 00:16 WIB

Jumat Berkah Polsek Koja : Wujud Kepedulian Polri Lewat 50 Paket Nasi Kotak untuk Warga dan Ojol

Sabtu, 19 April 2025 - 23:46 WIB

Terus Jaga Hubungan Baik, Babinsa Koramil 01/Pariaman Melaksanakan Komsos Dengan Masyarakat Desa Tanjung Sabar

Sabtu, 19 April 2025 - 23:42 WIB

Babinsa Koramil 01/Pariaman Rutinkan Goro di Kampung Pancasila Bersama Masyarakat Desa Marunggi

Sabtu, 19 April 2025 - 23:35 WIB

Babinsa Koramil 03/Sungai Sariak Hadir di Tengah-tengah Masyarakat Untuk Membantu Evakuasi Pasar Yang Roboh di Sungai Sariak

Sabtu, 19 April 2025 - 23:20 WIB

Perihal Bekingi Dermaga Diatas DAS, Masyarakat Minta DPP PWRI Tinjau Kembali Kepengurusan DPC PWRI Tanjungbalai

Sabtu, 19 April 2025 - 23:16 WIB

Kapolres Pimpin Patroli dan Pengaturan Lalin Serta Penanganan Kemacetan di Pelabuhan Tanjung Priok

Sabtu, 19 April 2025 - 23:13 WIB

Yandri Tak Dipecat, Presiden Digugat : Apakah Tepat,..???

Sabtu, 19 April 2025 - 23:10 WIB

Danramil 1608-01/Rasanae Dampingi Walikota Bima Panen Raya Jagung

Berita Terbaru