Polsek Tebingtinggi Patroli dan Pengamanan Sholat Jumat di Masjid Al-Ikhsan Wannajah

LIA HAMBALI

- Redaksi

Jumat, 8 November 2024 - 15:55 WIB

5097 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

 

 

Tebingtinggi,Agaranews.com // Dalam upaya menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat yang sedang melaksanakan Ibadah, Polsek Tebingtinggi Polres Tebingtinggi melaksanakan kegiatan patroli dan pengamanan Sholat Jumat. Pengamanan melibatkan dua personel, yaitu Aiptu DH. Parhusip dan Brigadir Supandi, Jumat (8/11/2024).

Kegiatan ini bertempat di Mesjid Al-Ikhsan Wannajah, PTPN III Kebun Rambutan Desa Payabagas Kecamatan Tebingtinggi Kabupaten Serdang Bedagai (Sergai) – Sumut. Sholat Jumat yang diikuti oleh sekitar 80 jamaah tersebut dipimpin oleh Ustad Legimin, S.Ag. Patroli ini untuk memberikan rasa aman bagi jamaah dan memastikan situasi kamtibmas tetap kondusif selama pelaksanaan ibadah berlangsung. Selain memberikan pengamanan, petugas juga melakukan langkah antisipasi untuk mencegah tindak kriminal, seperti premanisme dan kejahatan jalanan. Selain itu untuk mengurangi resiko kemacetan lalu lintas disekitar lokasi ibadah serta mencegah adanya aktifitas balap liar yang dapat mengganggu ketertiban umum.

Kegiatan pengamanan ini berlangsung lancar dan terkendali. Polsek Tebingtinggi berharap melalui patroli rutin seperti ini, masyarakat dapat melaksanakan ibadah dengan tenang, dan suasana kamtibmas di wilayah hukum Polsek Tebingtinggi tetap aman dan terkendali. (MS)

Berita Terkait

Untuk Menyemarakkan Bulan Suci Ramadhan 1446 H, Para Pelajar SMP N1 Salak Gelar Pesantren Kilat
Wakil Bupati Pakpak Bharat, H Mutsyuhito Solin, Dr, M.Pd menghadiri Rapat Penetapan Zakat Fitrah dan Fidyah Ramadhan 1446H/2025M
Salut..!!! TNI – Polri Dan Pemerintah Kabupaten Pakpak Bharat Sinergi Bantu Rumah Warga Yang Rusak Terkena Musibah
Kedekatan Babinsa Dengan Warga : Serka Wilopo Bantu Ibu Rosita Mengikat Daun Ubi
Guna Ciptakan Keakraban, Babinsa Silaturrahmi Dengan Perangkat Desa
Silaturahmi Dengan Peternak Sapi, Babinsa Koramil 14/PB di Desa Jati Kesuma
Babinsa Desa Perumnas Simalingkar Dampingi Posyandu Balita di Wilayah
Danramil 0201-16/Tanjung Morawa Jalin Silaturahmi dengan PT Trancontinen dalam Komsos

Berita Terkait

Rabu, 12 Maret 2025 - 18:58 WIB

Untuk Menyemarakkan Bulan Suci Ramadhan 1446 H, Para Pelajar SMP N1 Salak Gelar Pesantren Kilat

Rabu, 12 Maret 2025 - 18:55 WIB

Wakil Bupati Pakpak Bharat, H Mutsyuhito Solin, Dr, M.Pd menghadiri Rapat Penetapan Zakat Fitrah dan Fidyah Ramadhan 1446H/2025M

Rabu, 12 Maret 2025 - 18:50 WIB

Salut..!!! TNI – Polri Dan Pemerintah Kabupaten Pakpak Bharat Sinergi Bantu Rumah Warga Yang Rusak Terkena Musibah

Rabu, 12 Maret 2025 - 18:47 WIB

Kedekatan Babinsa Dengan Warga : Serka Wilopo Bantu Ibu Rosita Mengikat Daun Ubi

Rabu, 12 Maret 2025 - 18:45 WIB

Guna Ciptakan Keakraban, Babinsa Silaturrahmi Dengan Perangkat Desa

Rabu, 12 Maret 2025 - 18:40 WIB

Babinsa Desa Perumnas Simalingkar Dampingi Posyandu Balita di Wilayah

Rabu, 12 Maret 2025 - 18:38 WIB

Danramil 0201-16/Tanjung Morawa Jalin Silaturahmi dengan PT Trancontinen dalam Komsos

Rabu, 12 Maret 2025 - 18:37 WIB

Babinsa Koramil 0201-04/MK Serda Gunawan Komsos PETUGAS PU Kota Medan

Berita Terbaru