*Semangat Gotong Royong, Babinsa Dan Warga Masyarakat Bersihkan Lingkungan Desa*

Hidayat Desky

- Redaksi

Jumat, 8 November 2024 - 06:33 WIB

5034 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kutacane Agaranews.com – Babinsa Koramil 05/Lawe Alas Kodim 0108/Agara,Serda Piher, bersama warga masyarakat melaksanakan gotong royong bersama membersihkan semak belukar di Desa Batu Hamparan, Kec Lawe Alas, Kab Aceh Tenggara, Jumat (08/11/2024)

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Serda Piher menyatakan bahwa kegiatan gotong royong ini merupakan kebersamaan TNI dengan masyarakat, yang selalu bekerja sama untuk menciptakan kebersihan lingkungan dan mengatasi kesulitan yang dihadapi oleh warga masyarakat yang menjadi binaannya.ujarnya.

Dengan demikian, budaya gotong-royong sekaligus menjadi bentuk apresiasi kepada masyarakat di wilayah binaan, yang perlu dijaga sebagai ciri khas budaya Indonesia, selain mendekatkan diri dengan masyarakat, kegiatan gotong-royong ini dianggap sebagai tanggung jawab bersama untuk menciptakan suasana desa yang nyaman, sehat, dan bersih.

Kami bersama warga masyarakat Desa Batu Hamparan hari ini membersihkan semak belukar yang sebagian telah menutupi jalan. Ini penting dilakukan agar semua warga yang melintas merasa lebih nyaman, serta suasana lingkungan menjadi lebih rapi dan bersih, selain itu, hama juga ikut berkurang,

Diharapkan, melalui kegiatan gotong royong ini, akan terwujud kemanunggalan TNI dengan rakyat dalam menciptakan dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat silaturahmi semakin erat.pungkasnya.

( Pendim Agara )

Berita Terkait

Dandim 0108/Agara Pimpin Upacara Hari Sumpah Pemuda ke -97 di Makodim
Kompak Bersama Warga Babinsa Gotong Royong Buat Parit Irigasi
Babinsa Koramil 0108-07/Semadam Dampingi Pelaksanaan Makan Bergizi Gratis di Sekolah
Beri Semangat Petani Babinsa Dampingi Warga Tanam Terong Hijau
Babinsa Bantu petani Panen Tanaman Cabe
Koramil 0108-05/Lawe Alas Laksanakan Patroli Wilayah Binaan
Danposramil Babul Makmur Hadiri Rapat Mediasi Antar Desa
Danposramil Lawe Bulan. Dampingi Penyaluran Bantuan Sembako Pasca Kebakaran

Berita Terkait

Selasa, 28 Oktober 2025 - 07:39 WIB

Kompak Bersama Warga Babinsa Gotong Royong Buat Parit Irigasi

Selasa, 28 Oktober 2025 - 07:34 WIB

Babinsa Koramil 0108-07/Semadam Dampingi Pelaksanaan Makan Bergizi Gratis di Sekolah

Selasa, 28 Oktober 2025 - 07:23 WIB

Beri Semangat Petani Babinsa Dampingi Warga Tanam Terong Hijau

Selasa, 28 Oktober 2025 - 07:21 WIB

Babinsa Bantu petani Panen Tanaman Cabe

Selasa, 28 Oktober 2025 - 07:17 WIB

Koramil 0108-05/Lawe Alas Laksanakan Patroli Wilayah Binaan

Selasa, 28 Oktober 2025 - 07:16 WIB

Danposramil Babul Makmur Hadiri Rapat Mediasi Antar Desa

Selasa, 28 Oktober 2025 - 07:13 WIB

Danposramil Lawe Bulan. Dampingi Penyaluran Bantuan Sembako Pasca Kebakaran

Senin, 27 Oktober 2025 - 23:51 WIB

PDAM Tirta Agara Lakukan Perbaikan Sumbat di Tepping Simpang 3 Batumbulan, Tingkatkan Pelayanan Air untuk Warga

Berita Terbaru

NAGAN RAYA

Jaga Keakraban dan Kekompakan Babinsa Komsos dengan Warga

Selasa, 28 Okt 2025 - 09:35 WIB

NAGAN RAYA

Ciptakan Keakraban dengan Warga Binaan Melalui Komsos

Selasa, 28 Okt 2025 - 09:33 WIB

NAGAN RAYA

Babinsa dan Warga Desa Melaksanakan Gotong Royong

Selasa, 28 Okt 2025 - 09:28 WIB