Memperingati Hari Pahlawan, Dr Ryzal Perdana : Perjuangan Kita Belum Berakhir, Kompak Bersatu,..!!!

LIA HAMBALI

- Redaksi

Minggu, 10 November 2024 - 11:25 WIB

5070 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Bandar Lampung, AgaraNews. Com // Memperingati hari pahlawan 2024 yang jatuh tanggal 10 November setiap tahunnya, menjadikan di tanggal ini menjadi momentum refleksi diri agar kedepannya menjadi lebih baik dan bermanfaat untuk Indonesia, hal itu disampaikan oleh Dr Ryzal Perdana selaku Ketua Dewan Pengurus YP Unila.

Dr Ryzal mengatakan bahwa di momentum tanggal 10 November ini, merupakan momentum bersejarah untuk Bangsa Indonesia, dikarenakan di tanggal 10 ini, adalah hari Pahlawan, yang mana kita mengenang jasa-jasa pahlawan yang telah berjuang untuk negara Indonesia melawan penjajah.

“Teladani pahlawanmu, cintai negerimu, Indonesia dan generasi bangsa harus bangga terhadap budaya, produk dan kebhinekaan negara Indonesia, ini adalah aset kita yang harus dipertahankan,” kata Dr Ryzal.

Lanjut kata Dr Ryzal, dahulu para pahlawan Indonesia melawan penjajah, namun untuk saat ini, perjuangan kita masih panjang dan bahkan lebih berat, karena di era modern saat ini, musuh kita adalah bangsa kita sendiri, teknologi dan budaya asing yang terus datang ke Indonesia.

“Perjuangan kita belum berakhir, mari kita kompakan barisan agar kita bersatu dan tidak terkontaminasi dari budaya asing dan cintailah produk dan budaya Indonesia, sebagai bentuk perjuangan kita untuk Indonesia,” papar dia.

Sebagaimana informasi Tanggal 10 November diperingati sebagai Hari Pahlawan secara serentak sejak tahun 1959 yang tertuang dalam Keputusan Presiden Nomor 316 Tahun 1959 dan ditandatangani oleh Presiden Soekarno. (Jamal/Lia Hambali)

Berita Terkait

Hari Jadi Partai Gerindra Ke- 17 Tahun, Di Peringati di Kabupaten Pakpak Bharat
DPW PWDPI Sumut Apresiasi Dan Dukung Komitmen Subdenpom 1/5-3 Pangkalan Brandan Berantas Narkoba,Tindak Oknum TNI Nakal
Mega Pembangunan PIK 2 Gagal, Dapat Menganggu Target Pertumbuhan Ekonomi Pemerintahan Prabowo Subianto
Kejari Toba Tuntut Mangatas Silaen 3 Tahun 6 Bulan Penjara
Senin Depan, DPRD Toba Gelar Paripurna Usulan Pemberhentian dan Penetapan Pengesahan Kepala Daerah Terpilih
Komsos Satgas Yonzipur 5/ABW, Wujudkan Sinergi Kebersamaan
Bupati Karo, Cory Sriwaty Sebayang Resmikan Pusat Rehabilitasi Narkoba Pertama di Kabupaten Karo, Yayasan Kitaro Bersinar
Kapolsek Simpang Empat Hadiri Pra Musrenbang Kecamatan Naman Teran, Sampaikan Himbauan Kamtibmas

Berita Terkait

Kamis, 6 Februari 2025 - 17:25 WIB

Hari Jadi Partai Gerindra Ke- 17 Tahun, Di Peringati di Kabupaten Pakpak Bharat

Kamis, 6 Februari 2025 - 17:20 WIB

DPW PWDPI Sumut Apresiasi Dan Dukung Komitmen Subdenpom 1/5-3 Pangkalan Brandan Berantas Narkoba,Tindak Oknum TNI Nakal

Kamis, 6 Februari 2025 - 17:16 WIB

Mega Pembangunan PIK 2 Gagal, Dapat Menganggu Target Pertumbuhan Ekonomi Pemerintahan Prabowo Subianto

Kamis, 6 Februari 2025 - 17:13 WIB

Kejari Toba Tuntut Mangatas Silaen 3 Tahun 6 Bulan Penjara

Kamis, 6 Februari 2025 - 17:09 WIB

Komsos Satgas Yonzipur 5/ABW, Wujudkan Sinergi Kebersamaan

Kamis, 6 Februari 2025 - 17:06 WIB

Bupati Karo, Cory Sriwaty Sebayang Resmikan Pusat Rehabilitasi Narkoba Pertama di Kabupaten Karo, Yayasan Kitaro Bersinar

Kamis, 6 Februari 2025 - 16:59 WIB

Kapolsek Simpang Empat Hadiri Pra Musrenbang Kecamatan Naman Teran, Sampaikan Himbauan Kamtibmas

Kamis, 6 Februari 2025 - 16:52 WIB

Koramil 13/AN Bangun Kandang Ayam Petelur Untuk Dukung Program Makanan Bergizi

Berita Terbaru

HEADLINE

Kejari Toba Tuntut Mangatas Silaen 3 Tahun 6 Bulan Penjara

Kamis, 6 Feb 2025 - 17:13 WIB