KPUD Nias Barat : Melaksanakan Bimtek Kepada KPPS Diselenggarakan Oleh PPK

LIA HAMBALI

- Redaksi

Selasa, 12 November 2024 - 18:37 WIB

5093 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Nias Barat-Agaranews.Com// Berdasarkan Tahapan Pemilihan Serentak Kepala Daerah ( Gubernur, Bupati , Wakil Bupati dan Wali Kota ) Periode Tahun 2024-2029. Komisi Pemilihan Umum Daerah Kabupaten Nias Barat Provinsi Sumatera Utara. Menggelar Bimbingan Teknis kepada KPPS ( Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara ) melalui Panitia Pemilihan Kecamatan ( PPK ). Selasa, 12 November 2024.

Sesuai hasil konfirmasi kepada pihak KPUD Nias Barat Dalam hal ini Oleh Komisioner An.SOZIDUHU GULO sebagai Kepala Divisi Sosdiklih, Parmas dan SDM
Menyampaikan bahwa Minggu ini tahapan yang diselenggarakan adalah pelaksanaan Bimtek kepada KPPS ditingkat kecamatan tanggal 12 November 2024 yakni Kecamatan Ulu Moro’o ,Kecamatan Lolofitu Moi dan Kecamatan Mandrehe Utara dilaksanakan oleh Panitia Pemilihan Kecamatan, katanya.

Ia berharap PPK,PPS dan KPPS agar Bimtek dilaksanakan dan diikuti dengan baik. Sebab Bimtek bertujuan untuk membekali para penyelenggaran dalam pelaksanaan pemilihan Bupati dan wakil Bupati Kabupaten Nias Barat pada tanggal 27 November 2024. Harapnya.

Kemudian Ketua PPK Kecamatan Lolofitu Moi Oleh RIDO HARDYANTO WARUWU Kepada awak media mengatakan ” Benar , Pada hari Pihak penyelenggara pemilu telah melaksanakan Bimbingan Teknis kepada Kami ditingkat Kecamatan Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara ( KPPS ) disetiap Desa sebanyak delapan Desa di Kecamatan Lolofitu Moi Kabupaten Nias Barat. Bertempat Gereja GPDI lolofitu, Ujarnya.

Lalu ia menambahkan bahwa pelaksanaan Bimtek ini berdasarkan tahapan pemilu dalam hal pemilihan Kepala Daerah Kabupaten Nias Barat. Bimtek ini Bertujuan untuk membekali dan mempersiapkan para petugas Penyelenggara pemungutan suara pada tanggal 27 Nov 2024. Sehingga rekam-rekan KPPS tau tupoksi dan bekerja lebih profesional, katanya.

Ia juga berharap rekan-rekan KPPS yang telah mengikuti Bimtek pada hari, dengan sungguh-sungguh dan serius menjalankan Tugas dan tanggungjawab yang mulia ini serta selalu menjaga sikap netralitas sebagai penyelenggara dan sikap siap melayani masyarakat dan para pemilih dalam hal memberikan hak pilihnya. Harapnya.

Kegiatan pelaksanaan Bimtek ini terlaksana dengan Baik dan kondusif. Dan dihadiri oleh Ketua KPUD ,Kasubag SDM ,Panwas Kecamatan Lolofitu Moi , PPS. ( Odal Zai )

Berita Terkait

Satgas TMMD Ke-123 Kodim 0212/Tapsel Gelar Penyuluhan Pertanian
Tim Satgas Pangan Polda Jatim Sidak Pasar Wonokromo,Temukan Kecurangan Volume Minyak Goreng
Polsek Tebingtinggi Sambangi Penjual Makanan, Himbau Jaga Toleransi Selama Ramadhan
Komandan Kodim 0308/Pariaman Melaksanakan Safari Ramadhan Di Masjid Al-Abrar Kota Pariaman
Satgas Pamtas RI-RDTL Yonarhanud 15/DBY Pos Oelbinose Fasilitasi Camping Pramuka SMP Putri St. Xaverius
Dirjenpas Sentuh Hati Warga Binaan, Ajak Benahi Bersama Lapas Kutacane 
Tim Khusus Ditresnarkoba Polda Sumut Berhasil Bongkar Jaringan Narkoba, Tangki Mobil Dimodifikasi Sembunyikan 13 Kg Sabu
Jelang Kunjungan Wasev, Kapten Inf Syaiful Abdi Pimpin Apel Pembagian Tugas di Lokasi TMMD 123 Palas

Berita Terkait

Rabu, 12 Maret 2025 - 12:41 WIB

Satgas TMMD Ke-123 Kodim 0212/Tapsel Gelar Penyuluhan Pertanian

Rabu, 12 Maret 2025 - 12:37 WIB

Tim Satgas Pangan Polda Jatim Sidak Pasar Wonokromo,Temukan Kecurangan Volume Minyak Goreng

Rabu, 12 Maret 2025 - 12:33 WIB

Polsek Tebingtinggi Sambangi Penjual Makanan, Himbau Jaga Toleransi Selama Ramadhan

Rabu, 12 Maret 2025 - 12:29 WIB

Komandan Kodim 0308/Pariaman Melaksanakan Safari Ramadhan Di Masjid Al-Abrar Kota Pariaman

Rabu, 12 Maret 2025 - 12:22 WIB

Satgas Pamtas RI-RDTL Yonarhanud 15/DBY Pos Oelbinose Fasilitasi Camping Pramuka SMP Putri St. Xaverius

Rabu, 12 Maret 2025 - 12:06 WIB

Tim Khusus Ditresnarkoba Polda Sumut Berhasil Bongkar Jaringan Narkoba, Tangki Mobil Dimodifikasi Sembunyikan 13 Kg Sabu

Rabu, 12 Maret 2025 - 11:58 WIB

Jelang Kunjungan Wasev, Kapten Inf Syaiful Abdi Pimpin Apel Pembagian Tugas di Lokasi TMMD 123 Palas

Rabu, 12 Maret 2025 - 11:55 WIB

Sektor Perikanan Menjadi Pendukung Ketahanan Pangan Di Polsek Sukaramai

Berita Terbaru