Belajar Sambil Olahraga, Prajurit Satgas 641/Bru Berikan Bantuan Menjadi Tim Pengajar

LIA HAMBALI

- Redaksi

Kamis, 14 November 2024 - 19:16 WIB

50126 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Jayapura, AgaraNews. Com // Dalam upaya membantu proses belajar mengajar, Pos Muaranawa Satgas Yonif 641/Bru kembali menunjukkan komitmennya dan kontribusinya terhadap pendidikan dengan melaksanakan kegiatan mengajar di Sekolah Dasar (SD) Kampung Muaranawa, Distrik Airu, Kabupaten Jayapura, Provinsi Papua, (14/11/2024). Tim pengajar ini dipimpin Serda M. Basori mengajarkan olahraga yang di awali dengan senam SKJ, untuk membuat lebih semangat anak-anak sekolah, dilanjutkan dengan permainan bola voli dengan cara yang interaktif, sehingga para siswa dapat lebih menyukai kegiatan olahraga ini. Danpos Muranawa Letda Inf M. Fiqri mengatakan bahwa “Kegiatan ini merupakan bagian dari program peningkatan kualitas pendidikan yang sudah berlangsung selama beberapa bulan terakhir. Sehingga Kami Dari Pos Muaranawa sangat peduli terhadap masa depan anak-anak di kampung ini. Pendidikan adalah kunci untuk membuka peluang yang lebih baik di masa depan dan kami bangga bisa berkontribusi.

Ibu Gani (52 th)selaku guru di sekolah tersebut mengatakan banyak terimakasih atas bantuan tenaga nya untuk membantu mengajar di Sekolah Dasar Muaranawa ini, dan Kegiatan mengajar ini disambut hangat oleh masyarakat Kampung Muaranawa. Orang tua murid yang mengapresiasi kepedulian dan usaha para guru serta anggota Pos Muaranawa dalam mendukung pendidikan anak-anak mereka.(Lia Hambali)

“TNI Selalu Ada Untuk Rakyat”

@puspentni
@tni_angkatan_darat
@kodamtanjungpura
@Kodam17
@Korem172
@brigif_19kh
@beruang.641
@raiderkhusus644
@yonif645gty
#tni
#tniprima
#tniyangprima
#nkrihargamati
#tnimengabdidanmembangunbersamarakyat
#tnipatriotnkri
#profesional
#responsif
#inovatif
#modern
#adaptif
#jurnalmiliter
#satgaspapua
#papuapegunungan
#wamena
#beruangsayangpapua

Berita Terkait

Ini Komitmen Pemkab Blora Libatkan Gen Z, Perempuan Hingga Kelompok Rentan di Pembangunan Daerah
Pelajar dan Mahasiswa Aceh Tenggara Unjuk Rasa di DPRA
Komandan PMPP TNI Sambut Kunjungan Direktur UNIC Indonesia
Semangat Juang Tanpa Kenal Lelah,..!!! Satgas TMMD 123 Langkat dan Warga Tuntaskan Pekerjaan Gorong-gorong
Kapolsek Simpang Empat Tinjau Panen Perdana Program Ketahanan Pangan
Sat Lantas Polres Simalungun Gelar Blue Light Patrol Selama Sholat Taraweh di Enam Masjid
Asisten Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat Sekretariat Daerah Kabupaten Karo Hadiri Kegiatan Rapat Koordinasi Penanganan Sampah di Kabupaten Karo
Bupati Karo Ikuti Rapat Koordinasi Dengan Seluruh Kepala Daerah Kabupaten/Kota Se-Sumut

Berita Terkait

Jumat, 14 Maret 2025 - 02:08 WIB

Bupati Aceh Tenggara Buka Musrenbang RKPK Tahun 2026, Dapil III

Kamis, 13 Maret 2025 - 15:10 WIB

Kapolres Agara Dimutasi, Jabatan Baru Kabagstrajemen Rorena di Polda Jatim TTK

Kamis, 13 Maret 2025 - 11:33 WIB

Jaga Stabilitas Harga Bahan Pangan Dandim 0116/Nagan Raya Bersama Forkopimda buka Pasar Murah

Kamis, 13 Maret 2025 - 09:18 WIB

*Babinsa Koramil 02 Seunagan Laksanakan Komunikasi Sosial(komsos) Dengan Pedagang Ikan Di Desa Binaan*

Kamis, 13 Maret 2025 - 09:17 WIB

*Pendekatan Babinsa Saat Komsos dengan Warga Binaannya di Kebun*

Kamis, 13 Maret 2025 - 09:15 WIB

*Babinsa Posramil Beutong Ateuh Banggalang Kontrol Debit Air Irigasi di Persawahan Warga Desa Binaan*

Kamis, 13 Maret 2025 - 09:13 WIB

Babinsa Perkuat Silaturahmi di Bulan Ramadhan dengan Anjang ke Rumah Warga

Kamis, 13 Maret 2025 - 09:12 WIB

*Babinsa Koramil 01/Kuala Himbau Ibu-ibu Selalu Jaga Kebersihan Lingkungan*

Berita Terbaru

ACEH TENGGARA

Bupati Aceh Tenggara Buka Musrenbang RKPK Tahun 2026, Dapil III

Jumat, 14 Mar 2025 - 02:08 WIB