Dalam Rangka Memperingati Armada RI Ke 79,Lanal Kendari Mengadakan Bakti Sosial,Bakti Kesehatan dan Karya Bakti

LIA HAMBALI

- Redaksi

Kamis, 14 November 2024 - 18:04 WIB

50190 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kendari, AgaraNews. Com // Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Danlanal Kendari yakni Kolonel Laut (P) Adam Tjahja Saputra dan didampingi oleh Ny. Ayu Adam Tjahja Saputra selaku Ketua Cabang 3 Korcab VI. Dalam sambutan Danlanal juga menyampaikan bahwa program ini merupakan bagian dari komitmen TNI Angkatan Laut dalam mendukung program pemerintah yang akan di realisasikan kedepannya. Kegiatan ini dilaksanakan untuk memperingati Hari Armada RI ke-79 yang diperingati setiap tahun pada tanggal 5 Desember sebagai bentuk penghormatan dan dedikasi kepada para prajurit TNI AL yang telah mengabdi dan menjaga kedaulatan laut Indonesia. Bakti sosial, bakti kesehatan dan karya bakti ini juga bertujuan untuk mempererat hubungan tali silaturahmi antara prajurit TNI AL Lanal Kendari dan warga Sulawesi tenggara khususnya Kendari. Adapun kegiatan tersebut meliputi karya bakti di SDN 14 Kendari Caddi dan SDN 51 Kendari Caddi, donor darah di Mako Lanal Kendari dengan partisipasi dari satuan samping yakni TNI POLRI dan bakti sosial dalam rangka uji coba dapur lapangan untuk makan siang bergizi dengan sasaran siswa siswi SD setempat.(Lia Hambali)

Berita Terkait

*Babinsa Posramil Beutong Ateuh Banggalang Melaksanakan Kerja Bakti Bersama Warga Desa Kuta Teungoh*
Babinsa Kuala Pesisir Jalin Silahturahmi Saat Bulan Ramadhan
*Demi kesehatan Babinsa Koramil 02/Seunagan Bantu Bersihkan Halaman Kantor Keucik Di Desa Binaan*
Babinsa Turun Langsung ke Sawah, Ikut Menanam Padi Bersama Petani
Babinsa Komsos Dengan Pengrajin Parang Tradisional di Desa Binaan
*Danposramil Lawe Bulan Hadiri Loka Karya Mini Lintas Sektoral Tingkat Kecamatan TA 2025*
*Jaga Silaturahmi Yang Baik Babinsa Jalin Komsos Bersama Pemilik Bengkel Las*
*Babinsa Komsos Dengan Peternak Kambing Di Desa Binaan*

Berita Terkait

Jumat, 14 Maret 2025 - 09:22 WIB

*Babinsa Posramil Beutong Ateuh Banggalang Melaksanakan Kerja Bakti Bersama Warga Desa Kuta Teungoh*

Jumat, 14 Maret 2025 - 09:17 WIB

Babinsa Kuala Pesisir Jalin Silahturahmi Saat Bulan Ramadhan

Jumat, 14 Maret 2025 - 09:16 WIB

*Demi kesehatan Babinsa Koramil 02/Seunagan Bantu Bersihkan Halaman Kantor Keucik Di Desa Binaan*

Jumat, 14 Maret 2025 - 09:14 WIB

Babinsa Turun Langsung ke Sawah, Ikut Menanam Padi Bersama Petani

Jumat, 14 Maret 2025 - 09:05 WIB

Babinsa Komsos Dengan Pengrajin Parang Tradisional di Desa Binaan

Jumat, 14 Maret 2025 - 08:03 WIB

*Jaga Silaturahmi Yang Baik Babinsa Jalin Komsos Bersama Pemilik Bengkel Las*

Jumat, 14 Maret 2025 - 08:01 WIB

*Babinsa Komsos Dengan Peternak Kambing Di Desa Binaan*

Jumat, 14 Maret 2025 - 08:00 WIB

*Yakinkan Stok Beras Aman Babinsa Cek Pabrik Penggilingan Padi Di Desa Binaan*

Berita Terbaru

ACEH TENGGARA

Babinsa Kuala Pesisir Jalin Silahturahmi Saat Bulan Ramadhan

Jumat, 14 Mar 2025 - 09:17 WIB

ACEH TENGGARA

Babinsa Turun Langsung ke Sawah, Ikut Menanam Padi Bersama Petani

Jumat, 14 Mar 2025 - 09:14 WIB

ACEH TENGGARA

Babinsa Komsos Dengan Pengrajin Parang Tradisional di Desa Binaan

Jumat, 14 Mar 2025 - 09:05 WIB