Telan Korban Kecelakaan, Ormas LAKI Minta Dinas PUPR Aceh Timur, Segera Perbaiki Badan Jalan yang Telah Rusak

ABDIANSYAH,SST

- Redaksi

Jumat, 15 November 2024 - 07:39 WIB

5088 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ACEH TIMUR – Ketua DPC laskar anti korupsi indonesia (LAKI) kabupaten aceh timur, saiful anwar menyoroti dinas PUPR aceh timur soal jalan rusak.

Viralnya, pemberitaan jalan rusak dan menelan korban kecelakaan. Tepatnya di jalan desa senebuk jalan, desa blang siguci kecamatan idi tunong kabupaten aceh timur. Beberapa waktu yang lalu, membuat warga dan aktivis di kabupaten aceh timur menjadi angkat bicara secara publik.

Salah satunya kembali, ketua ormas laskar anti korupsi indonesia (LAKI) DPC kabupaten aceh timur. Dapat menilai, adanya insiden kecelakaan roda dua di badan jalan yang telah rusak tepatnya. Di jalan keude gerobak kecamatan idi rayeuk, di desa gampong jalan itu. Lantaran kurang pekanya dan lemahnya pengawasan dari kantor dinas PUPR pemkab aceh timur, pihaknya juga mendesak agar pemerintah segera mengevaluasi dinas PUPR aceh timur dugaan dianggap mandul untuk bekerja dalam pelayanan masyarakat.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Seharusnya, kantor dinas PUPR pemkab aceh timur. Dapat peka dalam mengawasi setiap badan jalan yang rusak parah di idi tunong kabupaten aceh timur itu, jangan berpola pura-pura setel pekak atau pun setel kebas. Ini berkaitan dengan pemerintah kabupaten aceh timur, mereka juga adalah pihak dinas PUPR aceh timur. Jelas tentu, selalu menerima gajih dari pemerintah kabupaten itu sendiri pada setiap bulannya untuk bekerja sesuai tupoksinya masing-masing.

Dan juga dapat di maksimal, jangan malah. Dugaan, terkesan pura-pura pekak. Gak tau adanya badan jalan yang rusak, kemudian mengakibatkan menimbulkan kecelakaan bagi warga/masyarakat,“ tegas ketua ormas Laki DPC kabupaten aceh timur, saiful anwar Kamis 14/11/2024.

Masih lanjut, saiful berkata. Tentunya hal tersebut, menjadi perhatian khusus bagi publik khususnya. Pemangku kebijakan di kabupaten aceh timur, untuk dapat memperioritaskan perbaikan badan jalan di kecamatan idi tunong itu.

Pasalnya, kata saiful membeberkan kembali. Tidak sedikit juga anggaran dana yang diberikan oleh pemerintah untuk pembangunan, pemeliharaan badan jalan mau pun jembatan khususnya di kabupaten aceh timur tersebut.

“Jalan adalah salah-satunya, sarana untuk masyarakat. Bukan, anggaran dana itu. Untuk pejabat pemerintahan, tetapi untuk pengembangan ekonomi serta juga sarana pendidikan yang jelas itu. Kebutuhan masyarakat banyak, seharusnya juga di ketahui. Kita semua ikut andil dalam pembangunan melalui pajak,” pungkasnya.

“Mirisnya, ini sudah ada yang kecelakaan”. Tambah saiful, untuk itu. Saiful, meminta agar pemerintah segera memperbaiki jalan rusak yang berlokasi di daerah kabupaten aceh timur. Dan dapat menepatkan dimana perioritasnya sehingga masyarakat dapat menggunakannya. Katanya dia, tidak lagi khawatir juga tidak ada lagi korban kecelakaan.

“Kami harap pemerintah segera perbaiki, jangan sampai menunggu korban jiwa baru ada tindakan,”tandasnya.

Berita Terkait

Wakapolres Aceh Timur Hadiri Panen Raya Padi Di Madat
Ketua LAKI DPC Aceh Timur : Minta Bupati Hentikan Pelatihan Bimtek Di 24 Kecamatan, Yang Berbau Bisnis Dan Korupsi
Polemik Keuangan Aceh Timur Wakil Rakyat Aman ASN Yang Menanggung Beban.
Badan Advokasi Indonesia Desak Penegak Hukum Tindak Tegas Kasus Pupuk Bersubsidi dan Dana PNPM di Darul Aman Aceh Timur
Oknum Wartawan Aceh Timur Menjiplak Karya Orang Lain
Haji Sopiyan Sumber Hoak , Ini Klarifikasi Dari Hasbi, Ketua DPD Asosiasi Pewarta Pers Indonesia, DPD A-PPI
Ketua Laskar Anti Korupsi Indonesia Minta PJ Bupati Aceh Timur Normalkan Kantor Keuchik
Musaini;Langkah Dan Upaya Hukum Terus Di Lalui Untuk Sebuah Keadilan Yang Masih Abu-abu

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 10:56 WIB

Polres Tebingtinggi Tangani Kebakaran Dua Ruko di Jalan Gatot Subroto

Sabtu, 19 April 2025 - 10:54 WIB

Polres Pakpak Bharat Dan Polsek Jajaran Laksanakan Patroli Blue Light Serta Pengamanan Melekat Di Gereja Dalam Rangka Jumat Agung

Sabtu, 19 April 2025 - 10:50 WIB

Luar Biasa.!! Momen Jumat Agung Tahun 2025, Personil Polres Pakpak Bharat Berbagi Kasih Dengan Melakukan Donor Darah Di RSUD Salak

Sabtu, 19 April 2025 - 10:47 WIB

Tersangka Pelaku Perjudian Jenis Sydney, Ditangkap Tim Opsnal Sat Reskrim Polres Sibolga

Sabtu, 19 April 2025 - 10:44 WIB

Tak Bosan Koramil 12/LP Sosialisasikan Bahaya Narkoba Di Desa Binaan

Sabtu, 19 April 2025 - 10:37 WIB

Babinsa Koramil 09/NL Menghadiri Acara Operasi Katarak Gratis Se – Kabupaten Labuhan Batu Terpusat Di Puskesmas Negeri Lama

Sabtu, 19 April 2025 - 10:32 WIB

Antisipasi 3C dan Balap Liar Dimalam Hari, Polsek Padanghilir Patroli Blue Light

Sabtu, 19 April 2025 - 10:26 WIB

Upaya Babinsa Koramil 03/Sungai Pagu Cegah Luapan Sungai

Berita Terbaru