Pererat Tali Silaturahmi Bersama Tokoh Masyarakat, dan Pemuda Babinsa Posramil Tadu raya Laksanakan Komsos Di Desa Binaan

HIDAYAT DESKY

- Redaksi

Minggu, 17 November 2024 - 09:30 WIB

5064 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

NAGAN RAYA Agaranews.com – Babinsa Posramil Ramil Tadu Raya Kodim 0116/Nara Serka Hamuddin melaksanakan Komunikasi Sosial bersama Masyarakat di Desa Binaan, (17-11-2024).

Komunikasi Sosial merupakan salah satu cara untuk mewujudkan Tali Silahturahmi antara Babinsa dengan Masyarakat di Desa Binaan yang bertujuan memupuk kebersamaan dan menimbulkan rasa saling kekeluargaan dan dapat memberikan suatu perbincangan yg bisa saling memberi masukan positif demi kemajuan desa.

Serka Hamuddin mengatakan selaku Babinsa mempunyai tugas pembinaan kewilayahan untuk mewujudkan ketahanan wilayah dan manunggal TNI bersama rakyat.
Untuk mendukung terwujudnya ketahanan wilayah salah satu nya menghimbau masyarakat agar tidak terjerumus kedalam Judi online dan Narkoba serta ilegal logging.hal ini sesuai dengan arahan Pimpinan Atas memerangi judi online narkoba dan ilegal logging.
Dampak dari judi online narkoba dll nya sangat sangat buruk terhadap kehidupan sehari-hari baik di dalam rumah tangga maupun kehidupan sosial di sekitar nya.

Selanjutnya, tak lupa juga Serka Hamuddin mengajak kepada para pemuda untuk bersama-sama bahu membahu membangun desa menuju desa mandiri dan maju.ungkap Serka Hamuddin.

Berita Terkait

Melalui TMMD 123 ,TNI AD Siap Wujudkan Visi Besar Presiden Prabowo dan Program KASAD 
Wujudkan Generasi Emas Berkualitas, Satgas TMMD 123 Kodim 0318/Natuna Berikan MBG Untuk Balita
Polsek Perdagangan Simalungun Berhasil Amankan Pengedar Narkoba Beserta Barang Bukti
Gubernur Sumbar Laksanakan Safari Ramadhan I’tikaf Di Masjid Nurul Hidayah Kota Pariaman
Polsek Tigapanah Berbagi Takjil dan Gelar Buka Puasa Bersama di Masjid Manbanta Assalam
Amankan Ibadah di Bulan Ramadhan, Polres Tanah Karo Gencarkan Patroli
Patroli Rutin dan Sapa Warga, Bhabinkamtibmas Polsek Berastagi Jalin Kedekatan Dengan Masyarakat
Polres Tanah Karo Laksanakan Patroli Wisata dan Patroli Objek Vital di Seputaran Destinasi Pariwisata Super Prioritas (DPSP) Danau Toba

Berita Terkait

Minggu, 16 Maret 2025 - 00:42 WIB

Melalui TMMD 123 ,TNI AD Siap Wujudkan Visi Besar Presiden Prabowo dan Program KASAD 

Minggu, 16 Maret 2025 - 00:35 WIB

Tahun Berganti, Proses Hukum Tak Juga Berjalan: Kaharuddin Tuntut Keadilan atas Dugaan Pengancaman

Minggu, 16 Maret 2025 - 00:33 WIB

Wujudkan Generasi Emas Berkualitas, Satgas TMMD 123 Kodim 0318/Natuna Berikan MBG Untuk Balita

Minggu, 16 Maret 2025 - 00:20 WIB

Polsek Perdagangan Simalungun Berhasil Amankan Pengedar Narkoba Beserta Barang Bukti

Minggu, 16 Maret 2025 - 00:15 WIB

Gubernur Sumbar Laksanakan Safari Ramadhan I’tikaf Di Masjid Nurul Hidayah Kota Pariaman

Minggu, 16 Maret 2025 - 00:01 WIB

Amankan Ibadah di Bulan Ramadhan, Polres Tanah Karo Gencarkan Patroli

Sabtu, 15 Maret 2025 - 23:57 WIB

Patroli Rutin dan Sapa Warga, Bhabinkamtibmas Polsek Berastagi Jalin Kedekatan Dengan Masyarakat

Sabtu, 15 Maret 2025 - 23:55 WIB

Polres Tanah Karo Laksanakan Patroli Wisata dan Patroli Objek Vital di Seputaran Destinasi Pariwisata Super Prioritas (DPSP) Danau Toba

Berita Terbaru