Koramil 01/AK Gotong Royong Bersama Dengan Pemerintah Desa Kebun Labuhan Haji

LIA HAMBALI

- Redaksi

Selasa, 19 November 2024 - 23:06 WIB

5077 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Labura, AgaraNews. Com // Serda Saluri Babinsa Labuhan Haji melakukan kegiatan bersama kepala Desa dan masyarakat serta perangkat Desa melaksanakan kegiatan gotong royong di Desa perkebunan Labuhan Haji Kecamatan Kualuh Hulu Kabupaten Labuhanbatu Utara Sumatera Utara, Selasa (19/11/24).

Diwaktu yang sama Mayor Inf Parlindungan Sinaga, S.H memberikan motivasi kepada Para Babinsa selalu bersama-sama sebagai Tiga Pilar dengan pemerintah Desa untuk mendukung dan sigap kegiatan di programkan oleh Desa,” tegas Danramil. Serda Saluri menyampaikan kepada awak media, “seorang Babinsa sebagai pembina Desa yang mana merupakan ujung tombak daripada TNI – AD merasa sangat peduli terhadap kebersihan dilingkungan masyarakat Desa binaannya untuk mencegah terjadinya wabah penyakit yang ada di Desa perkebunan Labuhan Haji Kecamatan Kualuh Hulu.Kabupaten Labuhanbatu Utara,” pungkas Babinsa Serda Saluri.

“Adapun kegiatan dilaksanakan yaitu membersihkan tempat-tempat semak belukar disekitar perumahan, membakar sampah organik dan sampah non-organik agar tidak menyebar jentik-jentik nyamuk berkembang.” ucap Babinsa. Perlengkapan dan peralatan yang di gunakan yaitu berupa sapu, garpu, Cangkul dan peralatan digunakan lainnya

Kepala Desa Labuhan Haji bapak Supriadi memberikan apresiasi dan penghargaan terhadap seorang Babinsa. ” Babinsa selalu aktif di setiap kegiatan yang dilaksanakan oleh pemerintah Desa untuk menciptakan kebersihan lingkungan guna menjaga kesehatan dari wabah penyakit demam berdarah dengan kondisi di wilayah curah hujan sangat tinggi dan panca roba, ” tegas Kades

Tampak dari amatan dan sorotan awak media Babinsa Serda Saluri, bapak Supriadi Kades Labuhan Haji beserta masyarakat Desa binaan dan perangkat Desa perkebunan Labuhan Haji.(Lia Hambali)

(pendim0209)

Berita Terkait

Ciptakan Satuan Yang Akuntabel, Audit Kinerja Itkormar Tahun 2024 di Jajaran Pasmar 1 Resmi Ditutup
Sholat Tarawih Bersama Warga Selemam ,Momen Mempererat Tali Silaturahmi dan Memperkuat Spiritualitas
TNI dan BPBD Trenggalek Bergerak Cepat,..!!! Saluran Irigasi Jebol, Rumah Warga dan Sawah Terancam Rusak
TMMD 123 Tulungagung Hadirkan Jalan Baru, Desa Nglurup Kembali Bergeliat
Memperkuat Nilai-nilai Keimanan dan Ketakwaan,Satgas TMMD Ke-123 Kodim 0318/Natuna Sholat Taraweh Berjamaah
Dewan Pengurus Ranting Paguyuban Puja Kesuma Gang Bersama Samura Bagi – bagi Takjil di Seputaran Sekretariat Simpang Tiga Kabanjahe 
Prajurit Yonif 123/Rajawali Laksanakan Karya Bhakti di Wilayah Terdampak Banjir di Padang Sidempuan 
Moment Bukber Satgas TMMD 123 Kodim 0318/Natuna Eratkan Silaturahmi dan Wujudkan Binter

Berita Terkait

Jumat, 14 Maret 2025 - 21:16 WIB

Ciptakan Satuan Yang Akuntabel, Audit Kinerja Itkormar Tahun 2024 di Jajaran Pasmar 1 Resmi Ditutup

Jumat, 14 Maret 2025 - 20:52 WIB

Sholat Tarawih Bersama Warga Selemam ,Momen Mempererat Tali Silaturahmi dan Memperkuat Spiritualitas

Jumat, 14 Maret 2025 - 20:49 WIB

TNI dan BPBD Trenggalek Bergerak Cepat,..!!! Saluran Irigasi Jebol, Rumah Warga dan Sawah Terancam Rusak

Jumat, 14 Maret 2025 - 20:46 WIB

TMMD 123 Tulungagung Hadirkan Jalan Baru, Desa Nglurup Kembali Bergeliat

Jumat, 14 Maret 2025 - 20:43 WIB

Memperkuat Nilai-nilai Keimanan dan Ketakwaan,Satgas TMMD Ke-123 Kodim 0318/Natuna Sholat Taraweh Berjamaah

Jumat, 14 Maret 2025 - 20:29 WIB

Prajurit Yonif 123/Rajawali Laksanakan Karya Bhakti di Wilayah Terdampak Banjir di Padang Sidempuan 

Jumat, 14 Maret 2025 - 20:22 WIB

Moment Bukber Satgas TMMD 123 Kodim 0318/Natuna Eratkan Silaturahmi dan Wujudkan Binter

Jumat, 14 Maret 2025 - 18:10 WIB

Dinilai Tidak Prosedural dan Diduga Cacat Hukum Atas Penetapan Tersangka Serta Penahanan Terhadap Kliennya Oleh Polresta Sidoarjo, YM LAW FIRM Ajukan Permohonan Praperadilan di PN Sidoarjo

Berita Terbaru