Dandim 0116/Nagan Raya Pimpin Upacara Mingguan di Makodim 0116/Nagan Raya

HIDAYAT DESKY

- Redaksi

Senin, 2 Desember 2024 - 10:01 WIB

5097 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Nagan Raya,Agaranews.com –  Komandan Kodim 0116/Nagan Raya Letkol Inf Fairuzzabadi, S.H. menjadi Inspektur Upacara (Irup) sekaligus memimpin upacara bendera mingguan bertempat di Lapangan upacara Makodim 0116/Nagan Raya, Senin (02/12/2024)

Bertindak sebagai Komandan Upacara (Danup) Letda Inf Darmawan dan Perwira Upacara Kapten Inf Amrin.

Dalam amanatnya Dandim 0116/Nagan Raya Letkol Inf Fairuzzabadi, S.H. mengatakan bahwa upacara mingguan Kodim 0116/Nagan Raya dilaksanakan guna menumbuhkan jiwa patriotisme dan untuk menghormati sang Merah Putih serta menumbuhkan jiwa kedisiplinan bagi prajurit dalam mengamalkan Sapta Marga, Delapan Wajib TNI dan Sumpah Prajurit.

“Upacara yang dilaksanakan tiap minggu ini diharapkan dapat dipahami dan dimaknai sebagai suatu upaya mendorong peningkatan kinerja dan pengabdian kita selaku garda terdepan dan benteng terakhir dalam menjaga Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI),” ujar Dandim

Sebelum mengakhiri amanat, Letkol Inf Fairuzzabadi, S.H. menyampaikan beberapa penekanan sebagai berikut, pertama, tetap tingkatkan keimanan dan ketakwaan kepada tuhan yang maha esa sebagai landasan moral dalam setiap pelaksanaan tugas.

“Demikian, semoga Allah SWT Tuhan Yang Maha Esa senantiasa memberikan rahmat dan ridho nya kepada kita semua dalam melanjutkan pengabdian terbaik kita kepada bangsa dan negara yang kita cintai bersama,” tutup Dandim Letkol Inf Fairuzzabadi, S.H.

Berita Terkait

Dinilai Tidak Prosedural dan Diduga Cacat Hukum Atas Penetapan Tersangka Serta Penahanan Terhadap Kliennya Oleh Polresta Sidoarjo, YM LAW FIRM Ajukan Permohonan Praperadilan di PN Sidoarjo
Polda Sumut Siapkan 167 Pos dan 12.104 Personel Untuk Pengamanan Idul Fitri 1446 H
Keliling Kampung,Timkes Satgas TMMD Ke-123 Kodim 0203/Langkat Wujudkan Hidup Sehat Warga Tanjung Putus
Dorong Pertumbuhan Ekonomi, Satgas Yonif 641/Bru Borong Hasil Tani Mama-Mama Papua
Pasar Murah di Borbor, Wakil Bupati Traktir Lansia
Gelar Aksi Damai, Warga Perumahan Cluster Elaeis Tagih Janji Depelover Penuhi PAM dan Bronjong
Diduga Tak Miliki Legalitas Usaha, AMCTA Desak Polisi Tangkap Direktur PT MAS
Polres Tanjung Balai Berbuka Puasa Bersama Dengan Awak Media

Berita Terkait

Jumat, 14 Maret 2025 - 18:10 WIB

Dinilai Tidak Prosedural dan Diduga Cacat Hukum Atas Penetapan Tersangka Serta Penahanan Terhadap Kliennya Oleh Polresta Sidoarjo, YM LAW FIRM Ajukan Permohonan Praperadilan di PN Sidoarjo

Jumat, 14 Maret 2025 - 18:06 WIB

Polda Sumut Siapkan 167 Pos dan 12.104 Personel Untuk Pengamanan Idul Fitri 1446 H

Jumat, 14 Maret 2025 - 17:56 WIB

Keliling Kampung,Timkes Satgas TMMD Ke-123 Kodim 0203/Langkat Wujudkan Hidup Sehat Warga Tanjung Putus

Jumat, 14 Maret 2025 - 17:52 WIB

Dorong Pertumbuhan Ekonomi, Satgas Yonif 641/Bru Borong Hasil Tani Mama-Mama Papua

Jumat, 14 Maret 2025 - 17:49 WIB

Pasar Murah di Borbor, Wakil Bupati Traktir Lansia

Jumat, 14 Maret 2025 - 17:43 WIB

Diduga Tak Miliki Legalitas Usaha, AMCTA Desak Polisi Tangkap Direktur PT MAS

Jumat, 14 Maret 2025 - 17:39 WIB

Polres Tanjung Balai Berbuka Puasa Bersama Dengan Awak Media

Jumat, 14 Maret 2025 - 17:34 WIB

Polres Tanjung Balai Silaturahmi Kepada Ulama

Berita Terbaru

HEADLINE

Pasar Murah di Borbor, Wakil Bupati Traktir Lansia

Jumat, 14 Mar 2025 - 17:49 WIB