Babinsa Desa Sampean Gelar Komsos Bersama Babinkamtibmas dan Tokoh Masyarakat

LIA HAMBALI

- Redaksi

Minggu, 8 Desember 2024 - 22:41 WIB

5060 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Sungai Kanan, AgaraNews. Com //.Sertu Datuk Andi Irwansyah Babinsa Koramil 12/LP Kodim 0209/ LB Melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) bersama Babinkamtibmas, tokoh masyarakat, serta Kadus Tapus di Warung Maradona Hasibuan, Dusun Tapus, Kecamatan Sungai Kanan, Kabupaten Labuhan Batu Selatan. Minggu (8/12/2024)

Kegiatan ini membahas situasi dan kondisi terkini di wilayah Dusun Tapus Serta Wilayah Desa Sampean pada umumnya, Pasca Habis Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada).

Dalam pertemuan tersebut, Babinsa menyampaikan kondisi wilayah Desa Sampean hingga saat ini masih dalam keadaan kondusif dan relatif aman, Hal ini tetap kita jaga bersama meskipun pelaksanaan Pilkada serentak baru saja Selesai Dilaksanakan, Ucap Sertu Datuk.

Bhabinkamtibmas Polsek Sungai Kanan Juga menambahkan, Tidak ada kejadian yang tidak diinginkan dari para pendukung calon, baik yang menang maupun yang kalah, Itu Tandanya Kita Sudah Cemerlang Dalam berpikir, Kata Aipda Rojab. Hal yang sama, Tokoh Masyarakat mengimbau, Kita warga Dusun Tapus Serta Masyarakat Desa Sampean untuk terus memelihara ketertiban dan keamanan di wilayah kita, Siapa pun yang Jadi Pemimpin Kita, Hendaknya kita harus bekerja sama baru bisa maju, Tegas Amri Daulay

Babinsa Dan Bhabinkamtibmas Mengajak Semua Elemen masyarakat Untuk melaksanakan kegiatan-kegiatan positif yang bermanfaat bagi masyarakat, terutama bagi generasi muda, Guna Menghindari Kegiatan yang Negatif.

Babinsa menambahkan, ” Sangat penting masyarakat tidak mudah terprovokasi oleh isu-isu yang dapat menjerumuskan ke dalam ranah hukum Dan Juga menjaga stabilitas keamanan merupakan tanggung jawab bersama, ” Tutup Sertu Datuk.

Danramil 12/ LP Dilokasi Berbeda Saat Dikonfirmasi Oleh Awak Media Mengatakan, Melalui kegiatan Komsos ini, diharapkan sinergi antara Babinsa, Babinkamtibmas, tokoh masyarakat, dan warga dapat semakin erat dalam menjaga keamanan dan kenyamanan wilayah Binaannya. Ucap Kapten Inf J.Sembiring.( Lia Hambali)

(pendim0209)

Berita Terkait

Polres Tanah Karo Laksanakan Patroli Dialogis dan Pengamanan Konferensi Daerah GAMKI di Tanah Karo
Bupati Karo Hadiri HUT ke-35 Hotel Sibayak Sekaligus Berbuka Puasa Bersama Anak Yatim dan Lions Club Medan
Implementasikan 8 Wajib TNI dan Sapta Marga, Prada Gilang Membantu Pak Supri Cek Tanaman Jagung
Polsek Bangun Patroli Malam Blue Light, Antisipasi Balap Liar, Geng Motor, dan 3C di Wilayah Hukumnya
Satgas Kes TMMD 123 Kodim 0203/Langkat Tak Pernah Lelah Untuk Memberikan Pelayanan Kesehatan Kepada Warga
Sat Lantas Polres Simalungun Wujudkan Polri untuk Masyarakat Melalui Pembagian Takjil di Bulan Suci Ramadhan
Program TMAB KASAD Mulai Dimanfaatkan Warga Desa Tanjung Putus Langkat
LSM GEMPAR Sidoarjo Gelar Aksi Berbagi Takjil di Bulan Ramadhan 1446 H Dengan Membagikan 1.000 Paket Takjil Kepada Pengguna Jalan

Berita Terkait

Sabtu, 15 Maret 2025 - 23:51 WIB

Polres Tanah Karo Laksanakan Patroli Dialogis dan Pengamanan Konferensi Daerah GAMKI di Tanah Karo

Sabtu, 15 Maret 2025 - 23:43 WIB

Bupati Karo Hadiri HUT ke-35 Hotel Sibayak Sekaligus Berbuka Puasa Bersama Anak Yatim dan Lions Club Medan

Sabtu, 15 Maret 2025 - 23:36 WIB

Implementasikan 8 Wajib TNI dan Sapta Marga, Prada Gilang Membantu Pak Supri Cek Tanaman Jagung

Sabtu, 15 Maret 2025 - 23:19 WIB

Polsek Bangun Patroli Malam Blue Light, Antisipasi Balap Liar, Geng Motor, dan 3C di Wilayah Hukumnya

Sabtu, 15 Maret 2025 - 22:40 WIB

Sat Lantas Polres Simalungun Wujudkan Polri untuk Masyarakat Melalui Pembagian Takjil di Bulan Suci Ramadhan

Sabtu, 15 Maret 2025 - 22:34 WIB

Program TMAB KASAD Mulai Dimanfaatkan Warga Desa Tanjung Putus Langkat

Sabtu, 15 Maret 2025 - 21:51 WIB

LSM GEMPAR Sidoarjo Gelar Aksi Berbagi Takjil di Bulan Ramadhan 1446 H Dengan Membagikan 1.000 Paket Takjil Kepada Pengguna Jalan

Sabtu, 15 Maret 2025 - 21:47 WIB

Apel Pagi Bentuk Kesiapan Anggota Satgas TMMD Reg ke 123 Kodim 0724/Boyolali

Berita Terbaru