*Komsos Bersama Anak – anak, Babinsa Pesan Patuh,Taat Kepada Ortu dan Disiplin*

HIDAYAT DESKY

- Redaksi

Senin, 9 Desember 2024 - 07:01 WIB

5061 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kutacane Agaranews.com – Babinsa Koramil 0108-05/Lawe Alas Serda Samsudi P jajaran Kodim 0108/Agara melaksanakan komunikasi sosial (Komsos) dengan anak anak di desa Engkran Kec Lawe Alas Kab, Aceh Tenggara, Senin (09/12/24).

Serda Samsudi menyampaikan Kedekatan dan keakraban TNI dengan rakyat tidak usah diragukan lagi.Seorang Bintara Pembina Desa (Babinsa) harus mampu berkomunikasi sosial seperti menyelesaikan persoalan masyarakat dan menjadi penghibur di kala masyarakat sedang bersusah hati, tidak terkecuali dengan anak kecil sekalipun.ujarnya.

Disela-sela kegiatan komsos, Serda Samsudi didatangi anak anak mengajak bermain bersama dan sambil senda gurau, sekaligus mengajak ngobrol dengan menjelaskan nilai nilai Pancasila dan dapat diaplikasikan di lingkungan tempat tinggal mereka.

Kegiatan ini rutin babinsa lakukan untuk membantu memberikan pendidikan terhadap generasi muda sehingga nantinya mampu meningkatkan potensi sumber daya manusia agar tidak kalah bersaing dengan sekolah lain dalam mengisi pembangunan bangsa Indonesia.

Mendidik anak anak tidak harus saat bersekolah saja namun saat bersantai bersenda gurau di situlah disisipkan pelajaran, bermain sambil belajar, semoga apa yang menjadi cita-cita anak-anak itu dapat tercapai dan menjadi kebanggaan orang tua, nusa dan bangsa, imbuhnya

Lebih lanjut Babinsa menjelaskan, kegiatan itu dilakukan bertujuan agar sikap para anak-anak sebagai generasi penerus bangsa, sejak dini ditanamkan sikap yang berakhlak dan berbudi pekerti.anak-anak perlu dibentuk karakter sejak dini,sebab nantinya dapat diterapkan demi indonesia dimasa mendatang,, pungkasnya.

(Pendim Agara).

Berita Terkait

Ramadhan Berbagi, Dilaksanakan Polsek Sibolga Selatan Dan Bhayangkari
Polres Tanah Karo Gelar Buka Puasa Bersama Anak Yatim dan Bakti Sosial di Bulan Suci Ramadan 1446 H
Fahira Idris : Saya Akan Terus Berkolaborasi & Terus Membangun Sinergitas Bersama FLO Daerah Khusus Jakarta
Kasdam I/BB Hadiri Safari Ramadhan Pemprov Sumut di Medan Denai
Sahur Bersama Warga,Personil Satgas TMMD Ke-123 Kodim 0203/Lkt Mengobati Rindu Dengan Keluarga
TMMD 123 Langkat Menciptakan Pertahanan Wilayah dan Gelorakan Budaya Gotong Royong
Dandim 0203/Langkat : Kebersamaan dan Gotong royong Kunci Membangun Daerah
Dandim 0203/Langkat : Melalui TMMD Ketahanan Wilayah Akan Semakin Kuat

Berita Terkait

Sabtu, 15 Maret 2025 - 11:35 WIB

Ramadhan Berbagi, Dilaksanakan Polsek Sibolga Selatan Dan Bhayangkari

Sabtu, 15 Maret 2025 - 11:29 WIB

Polres Tanah Karo Gelar Buka Puasa Bersama Anak Yatim dan Bakti Sosial di Bulan Suci Ramadan 1446 H

Sabtu, 15 Maret 2025 - 11:24 WIB

Fahira Idris : Saya Akan Terus Berkolaborasi & Terus Membangun Sinergitas Bersama FLO Daerah Khusus Jakarta

Sabtu, 15 Maret 2025 - 11:20 WIB

Kasdam I/BB Hadiri Safari Ramadhan Pemprov Sumut di Medan Denai

Sabtu, 15 Maret 2025 - 11:14 WIB

Sahur Bersama Warga,Personil Satgas TMMD Ke-123 Kodim 0203/Lkt Mengobati Rindu Dengan Keluarga

Sabtu, 15 Maret 2025 - 11:04 WIB

Dandim 0203/Langkat : Kebersamaan dan Gotong royong Kunci Membangun Daerah

Sabtu, 15 Maret 2025 - 11:00 WIB

Dandim 0203/Langkat : Melalui TMMD Ketahanan Wilayah Akan Semakin Kuat

Sabtu, 15 Maret 2025 - 10:56 WIB

Apel Pagi TMMD 123 Kodim 0203/Langkat, Dan SSK Ajak Satgas Tetap Semangat

Berita Terbaru