Abaikan Ombudsman, Ketum PWDPI Tuding BPN Kepri Diduga Lakukan Maladministrasi

LIA HAMBALI

- Redaksi

Senin, 16 Desember 2024 - 09:22 WIB

5059 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Jakarta-AgaraNews.com//
Ketua Umum (Ketum) Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Persatuan Wartawan Duta Pena Indonesia (PWDPI), M.Nurullah RS, tuding Kepala Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) Kantor Wilayah (Kanwil) Provinsi Kepulauan Riau (Kepri),Sri Pranoto diduga kuat melakukan Maladministrasi terhadap Ketua DPW PWDPI provinsi Setempat,Hatik Hidayati Setiyowati.

Ketum PWDPI mengatakan Kanwil BPN Kepri Diduga tidak mengindahkan perintah dari pihak Ombudsman provinsi setempat untuk membekukan sertifikat diduga ganda yang telah diterbitkan oleh pihak BPN diatas lahan milik ketua DPW PWDPI Kepri yakni, Hatik Hidayati Setiyowati.

“Kepala Kanwil Kepri, Sri Pranoto dan Jajarannya diduga telah melakukan Maladministrasi atau perbuatan melawan hukum dan etika dalam proses administrasi pelayanan publik, serta penyimpangan prosedur, penyalahgunaan wewenang, termasuk kelalaian atau pengabaian kewajiban hukum, tindakan diskriminatif, permintaan imbalan, dan lainnya,”tegas Ketum PWDPI pada Minggu (16/12/2024). Demi perjuangkan hak milik pengurusnya Ketua DPW PWDPI Kepri, dirinya akan segera melaporkan kejadian ini ke BPN pusat dan KPK serta sejumlah kementrian yang terkait.

“Hal ini tidak bisa dibiarkan sebelum ada korban-korban lainnya. Di Kepri berdasarkan data ombudsman setempat, banyak sekali kejadian serupa yang telah merugikan masyarakat serta menguntungkan para pihak oknum pengusaha. Kejahatan ini harus kita lawan,”t
Pungkas Ketum PWDPI.(Rg/Tim).

Berita Terkait

H.M. Taufiq R. Abdul Syakur Ketua Dewan Pembina PKTHMTB Karawang Dukung Program Swasembada Pangan Pemerintah 
Jan Maringka : Gertak Baksos Presidium PNI Cerminan Kepedulian dan Kebhinekaan Bantu Panti panti Asuhan Keagamaan 
Bupati Pakpak Bharat Franc Bernhard Tumanggor Hadiri Serah Terima Gubsu
BPBD Kabupaten Pakpak Bharat, lakukan Normalisasi Jalan Salak – Pagindar
Bupati Pakpak Bharat Franc Bernhard Tumanggor Sampaikan Pidato Di Ruang Sidang Paripurna DPRD Kabupaten Pakpak Bharat
Seorang Petualang Asal Deli Serdang Lakukan Mendaki Di Deleng / Gunung Simpon
Umat Katolik Bondowoso Berbagi Kasih di Desa Sumberanyar Maesan
Berbagi Di Bulan Suci, Pos Tomage Satgas Yonif 642/Kps Berikan Takjil Untuk Masyarakat

Berita Terkait

Minggu, 16 Maret 2025 - 15:52 WIB

H.M. Taufiq R. Abdul Syakur Ketua Dewan Pembina PKTHMTB Karawang Dukung Program Swasembada Pangan Pemerintah 

Minggu, 16 Maret 2025 - 15:43 WIB

Jan Maringka : Gertak Baksos Presidium PNI Cerminan Kepedulian dan Kebhinekaan Bantu Panti panti Asuhan Keagamaan 

Minggu, 16 Maret 2025 - 15:00 WIB

Bupati Pakpak Bharat Franc Bernhard Tumanggor Hadiri Serah Terima Gubsu

Minggu, 16 Maret 2025 - 14:56 WIB

BPBD Kabupaten Pakpak Bharat, lakukan Normalisasi Jalan Salak – Pagindar

Minggu, 16 Maret 2025 - 14:46 WIB

Seorang Petualang Asal Deli Serdang Lakukan Mendaki Di Deleng / Gunung Simpon

Minggu, 16 Maret 2025 - 14:41 WIB

Umat Katolik Bondowoso Berbagi Kasih di Desa Sumberanyar Maesan

Minggu, 16 Maret 2025 - 14:37 WIB

Berbagi Di Bulan Suci, Pos Tomage Satgas Yonif 642/Kps Berikan Takjil Untuk Masyarakat

Minggu, 16 Maret 2025 - 14:33 WIB

Anggota Satgas Puas Dengan Hasil Kerja Kerasnya

Berita Terbaru