BRI BO Jember Semarakkan HUT BRI Ke 129 dan PHS Semester I Tahun 2024

LIA HAMBALI

- Redaksi

Sabtu, 21 Desember 2024 - 23:19 WIB

50106 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

 

Jember, AgaraNews. Com //
BRI Branch Office Jember peringati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-129 BRI, di halaman parkir BRI BO Jember. Dengan mengusung tema “Brilian & Cemerlang” sebagai wujud komitmen BRI untuk terus bersinar dan membangun kecemerlangan dalam pelayanan.

Kegiatan puncak peringatan HUT BRI tersebut diawali dengan jalan sehat bersama keluarga besar BRI Branch Office Jember dan dilanjutkan dengan acara enam bulanan yakni Panen Hadiah Simpedes (PHS)Semester 1 Tahun 2024. Sabtu (21/12/2024).

Panen Hadiah Simpedes kali ini dengan hadiah Grand prize satu unit mobil Suzuki All New Ertiga, hadiah utama 1 dua motor Honda Vario 125 CBS, hadiah utama 2 empat motor Honda Beat Sporty, Hadiah biasa 1 berupa sembilan TV LED Polytron, Hadiah biasa 2 berupa delapan mesin cuci dan hadiah hiburan sebanyak 37 speaker bluetooth Polytron.

Dalam undian Panen Hadiah Simpedes (PHS) ini satu mobil Suzuki All New Ertiga GL diraih oleh nasabah BRI Unit Tegal Besar Jember bernama drs.H. Arifin.

Sony Sanjaya selaku MBM BRI Branch Office Jember menambahkan, ” Kami mewakili Pimpinan Cabang BRI Jember Bapak Ronaldo Nasution bertepatan pada hari ini 21 Desember 2024 Hari ulang tahun BRI ke 129 dan Panen Hadiah Simpedes semester pertama tahun 2024, dengan tema Brillian dan Cemerlang. Selamat untuk pemenang dari nasabah Unit BRI Tegal Besar Jember, untuk nasabah yang lain terus tingkatkan saldo tabungan anda”.

Hal senada ditambahkan oleh Yuki Hermawati dan
Hadi Sunaryo selaku Panitia event ini, ” Bertepatan dengan hari jadi BRI ke 129 tahun, kami menyelenggarakan kegiatan diawali dengan jalan santai pagi, dan UMKM BRI dilanjutkan dengan pengundian PHS BRI semester satu tahun 2024″.

Acara kegiatan HUT BRI ke 129 dan Panen Hadiah Simpedes ini dihibur oleh Band lokal Jember Elmundo, dipandu MC kocak The Pakde dan Yeni Ambulu dengan bintang tamu Doyan Wadon.(Bagus/Lia)

Berita Terkait

Kapolres Simalungun Gelar Buka Puasa Bersama Anak Yatim dan Kaum Dhuafa
Bhayangkari Cabang Simalungun Hadir di Acara Buka Puasa Bersama Kapolres Simalungun Dengan Anak Yatim dan Kaum Dhuafa
Bupati Karo Hadiri High Level Meeting TPID Se-Sumatra Utara 
MCK Panti Asuhan As-Soghiri Mulai Diperbaiki
Satgas Yonif 700/WYC Borong Hasil Tani Masyarakat di Pasar Sinak, Mama Papua Tersenyum Bahagia
Babinsa Koramil 0201-12/HP Serka Jumingan Melaksanakan Gotong royong di Dusun I Desa Lama
Kodam I/BB Ajak Anak Panti Asuhan dan Sahabat Yatim Rekreasi dan Belanja Kebutuhan Lebaran
Babinsa Koramil 0201-09/MB, Koptu Supriadi Monitoring dan Pantau Langsung Pasar Murah di Bagan Deli

Berita Terkait

Jumat, 14 Maret 2025 - 23:29 WIB

Kapolres Simalungun Gelar Buka Puasa Bersama Anak Yatim dan Kaum Dhuafa

Jumat, 14 Maret 2025 - 23:24 WIB

Bhayangkari Cabang Simalungun Hadir di Acara Buka Puasa Bersama Kapolres Simalungun Dengan Anak Yatim dan Kaum Dhuafa

Jumat, 14 Maret 2025 - 22:37 WIB

Bupati Karo Hadiri High Level Meeting TPID Se-Sumatra Utara 

Jumat, 14 Maret 2025 - 22:31 WIB

MCK Panti Asuhan As-Soghiri Mulai Diperbaiki

Jumat, 14 Maret 2025 - 22:24 WIB

Babinsa Koramil 0201-12/HP Serka Jumingan Melaksanakan Gotong royong di Dusun I Desa Lama

Jumat, 14 Maret 2025 - 22:19 WIB

Kodam I/BB Ajak Anak Panti Asuhan dan Sahabat Yatim Rekreasi dan Belanja Kebutuhan Lebaran

Jumat, 14 Maret 2025 - 22:17 WIB

Babinsa Koramil 0201-09/MB, Koptu Supriadi Monitoring dan Pantau Langsung Pasar Murah di Bagan Deli

Jumat, 14 Maret 2025 - 22:15 WIB

Babinsa Koramil 0201-02/MT Hadiri Safari Ramadhan di Masjid Al-Ikhsaniyah Medan Perjuangan

Berita Terbaru

HEADLINE

Bupati Karo Hadiri High Level Meeting TPID Se-Sumatra Utara 

Jumat, 14 Mar 2025 - 22:37 WIB

HEADLINE

MCK Panti Asuhan As-Soghiri Mulai Diperbaiki

Jumat, 14 Mar 2025 - 22:31 WIB