Perayaan Natal Keluarga Besar Polres Pakpak Bharat Bersama Masyarakat Sederhana Namun Penuh Khidmat

LIA HAMBALI

- Redaksi

Minggu, 22 Desember 2024 - 22:10 WIB

50165 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Salak, Agara News.com // Keluarga Besar Polres Pakpak Bharat Melaksanakan Perayaan Natal dengan Sederhana dan penuh Khidmat, Minggu, 22 Desember 2024, sekira pukul 10.00 – 12.05, wib bertempat di SD Negeri Dusun Mborgang Desa Boangmanalu, Kecamatan Salak, Kabupaten Pakpak Bharat, Provinsi Sumut.

Kapolres Pakpak Bharat AKBP Oloan Siahaan, S.H., M.H dan Keluarga hadir bersama Waka Polres Pakpak Bharat Kompol Ridwan, S.H., seluruh PJU Polres Pakpak Bharat, tokoh masyarakat Kabupaten Pakpak Bharat J.H., Manik, Kakan Kemenag Kabupaten Pakpak Bharat yang di wakili oleh Kasi Binmas Kristen Lion Banurea, Ketua PGI Kabupaten Pakpak Bharat, Pdt. R.D., Berutu S.T.h, Ketua FKUB Kabupaten Pakpak Bharat, Pdt. Kadarisman Sinamo, S.T.h.,

Selanjutnya, Pendeta GPDI Kabupaten Pakpak Bharat, Pdt. Edi Liyanto Samosir S.T.h, Pendeta GBKP Kabupaten Pakpak Bharat Pdt. Mena Lestari Br Simarmata, S.T.h., Pendeta GKPI Salak Kota, Pdt. Grace Patricia Samosir, S.T.h., Pendeta GKII Kabupaten Pakpak Bharat, Pdt. Sevendi Hutagalung, S.T.h, seluruh personil Polres Pakpak Bharat dan Jemaat Gereja.

Acara di mulai dengan menyalakan Lilin oleh Kapolres Pakpak Bharat dan Pendeta di lanjutkan dengan Doa, nyanyi, kotbah oleh Pendeta Edi Liyanto Samosir yang di ambil dari Kitab Injil Lukas 2;15 ( Marilah sekarang Kita pergi ke Betlehem untuk melihat apa yang terjadi di sana seperti yang di beritahukan Tuhan Kepada Kita ), di lanjutkan persembahan, doa persembahan, doa Penutup, Liturgi anak-anak, tarian lonceng natal dan hiburan.

Dalam sambutannya, Kapolres Pakpak Bharat AKBP Oloan Siahaan, S.I.K., M.H menyampaikan,” Terima Kasih banyak atas kehadiran tamu undangan di acara perayaan Natal Keluarga Besar Polres Pakpak Bharat, Damai sejahtera untuk kita semua damai suka cita natal buat kita semua berkat campur tangan Tuhan, sehingga Natal Polres Pakpak Bharat berjalan dengan lancar, momen perayaan Natal di siang hari ini ibarat seperti menunggu kelahiran anak – anak kita dan begitu juga kita menunggu di natal ini untuk itu mari kita menunggu kedatangan Tuhan Yesus Kristus, ujar AKBP Oloan Siahaan.

” Disini seyogyanya akan hadir Bapak Kapolda Sumut bersama Ibu yang akan mengikuti Perayaan Natal bersama kita, namun berhubung Bapak Kapolda Sumut dan Ibu ada kegiatan mendadak sehingga beliau tidak dapat hadir bersama kita di sini, namun Beliau akan hadir pada bulan Januari 2025 dan jika dalam pelaksanaan persyaratan Natal ini apabila ada penyampaian penyambutan kami yang salah atau kurang berkenan Kami Mohon Maaf, semoga di Perayaan Natal Kali ini kita mendapatkan Berkat dan Damai sukacita, semua yang hadir di sini semoga lancar rezekinya, di mudahkan dalam aktifitas serta selalu di berkati Tuhan”, pungkas AKBP Oloan Siahaan.

Kegiatan Natal Keluarga Besar Polres Pakpak Bharat yang di hadiri lebih kurang 200 ( dua ratus ) orang berjalan dengan aman dan lancar, para Pendeta, masyarakat selaku keluarga pra sejahtera serta anak – anak yang hadir di berikan Bingkisan dan kado Natal oleh Kapolres Pakpak Bharat AKBP Oloan Siahaan, S.I.K., M.H.

( Biro Agara News.com_Pakpak Bharat dan Dairi JB )

Sumber: Humas Polres Pakpak Bharat

—-0000—-

Berita Terkait

Kapolres Simalungun Gelar Buka Puasa Bersama Anak Yatim dan Kaum Dhuafa
Bhayangkari Cabang Simalungun Hadir di Acara Buka Puasa Bersama Kapolres Simalungun Dengan Anak Yatim dan Kaum Dhuafa
Bupati Karo Hadiri High Level Meeting TPID Se-Sumatra Utara 
MCK Panti Asuhan As-Soghiri Mulai Diperbaiki
Satgas Yonif 700/WYC Borong Hasil Tani Masyarakat di Pasar Sinak, Mama Papua Tersenyum Bahagia
Babinsa Koramil 0201-12/HP Serka Jumingan Melaksanakan Gotong royong di Dusun I Desa Lama
Kodam I/BB Ajak Anak Panti Asuhan dan Sahabat Yatim Rekreasi dan Belanja Kebutuhan Lebaran
Babinsa Koramil 0201-09/MB, Koptu Supriadi Monitoring dan Pantau Langsung Pasar Murah di Bagan Deli

Berita Terkait

Jumat, 14 Maret 2025 - 23:29 WIB

Kapolres Simalungun Gelar Buka Puasa Bersama Anak Yatim dan Kaum Dhuafa

Jumat, 14 Maret 2025 - 22:37 WIB

Bupati Karo Hadiri High Level Meeting TPID Se-Sumatra Utara 

Jumat, 14 Maret 2025 - 22:31 WIB

MCK Panti Asuhan As-Soghiri Mulai Diperbaiki

Jumat, 14 Maret 2025 - 22:27 WIB

Satgas Yonif 700/WYC Borong Hasil Tani Masyarakat di Pasar Sinak, Mama Papua Tersenyum Bahagia

Jumat, 14 Maret 2025 - 22:24 WIB

Babinsa Koramil 0201-12/HP Serka Jumingan Melaksanakan Gotong royong di Dusun I Desa Lama

Jumat, 14 Maret 2025 - 22:19 WIB

Kodam I/BB Ajak Anak Panti Asuhan dan Sahabat Yatim Rekreasi dan Belanja Kebutuhan Lebaran

Jumat, 14 Maret 2025 - 22:17 WIB

Babinsa Koramil 0201-09/MB, Koptu Supriadi Monitoring dan Pantau Langsung Pasar Murah di Bagan Deli

Jumat, 14 Maret 2025 - 22:15 WIB

Babinsa Koramil 0201-02/MT Hadiri Safari Ramadhan di Masjid Al-Ikhsaniyah Medan Perjuangan

Berita Terbaru