*Komsos Dengan Para Guru Babinsa Sampaikan Program TNI Di Sekolah*

HIDAYAT DESKY

- Redaksi

Selasa, 24 Desember 2024 - 08:02 WIB

5068 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kutacane  Agaranews.com – Demi mendukung kegiatan belajar mengajar di sekolah, Serda Nazrul Salbi Babinsa Koramil 02/Bambel,Kodim 0108/Agara melaksanakan Komsos dengan Kepala Sekolah dan Dewan Guru Sekolah Membahas tentang Babinsa Mengajar ,kedisiplinan dan kebersihan lingkungan sekolah, Selasa (24/12/24).

Serda Nazrul Salbi menyampaikan Komsos ini bertujuan untuk mengetahui kendala para guru dalam memberikan materi pelajaran kepada siswa dan mengecek kedisiplinan para siswa dalam mengikuti pelajaran serta membahas tentang kebersihan dan program lainya yang ada di lingkungan sekolah.

Babinsa mengajak dan menghimbau kepada para guru untuk memperketat pengawasan terhadap para siswa. Tentang aturan dan kedisiplinan selama mengikuti pelajaran dan kegiatan di sekolah dengan harapan Babinsa dengan adanya Komunikasi Sosial (Komsos) tersebut para guru dapat membantu memberikan himbauan. Dan mengajak seluruh siswanya maupun selalu menjaga kebersihan dan kesehatan agar terhindar dari segala penyakit, “Pungkasnya .

Salah satu guru mengucapkan banyak terima kasih atas kordinasi yang baik yang selama ini sudah terjalin semoga kedepannya program di sekolah akan melibatkan Babinsa seperti melatih PBB, pengibaran bendera dan kegiatan kegiatan lainnya,ujarnya.

(Pendim Agara).

Berita Terkait

Satres Narkoba Polres Tebingtinggi Tangkap Pengedar Narkoba di Paya Mabar
Ka. Rutan Kelas IIB Kabanjahe CH Tarigan Resmi Digantikan (Plt) Josua Ginting, Acara Sertijab Digelar Hari Ini,..!!!
Lima Titik Program TMAB KASAD di TMMD 123 Tapsel, Meningkatkan Kualitas Hidup Masyarakat
Melalui TMMD 123 ,Kodim 0212/Tapsel Atasi Kesulitan Masyarakat Dengan Program TMAB KASAD 
Satgas TMMD Ke-123 Kodim 0212/Tapsel Bantu Warga Panen Kopi, Wujud Kemanunggalan TNI-Rakyat
Dari Target 5 Unit, Satgas TMMD Ke-123 Kodim 0212/Tapsel Kerjakan Sumur Bor Ketiga
52 WBP YANG MELARIKAN DIRI, TINGGAL 11 LAGI YANG BELUM KEMBALI
Gotong Royong Kunci Sukses Tiap Sasaran TMMD

Berita Terkait

Sabtu, 15 Maret 2025 - 14:48 WIB

Satres Narkoba Polres Tebingtinggi Tangkap Pengedar Narkoba di Paya Mabar

Sabtu, 15 Maret 2025 - 14:41 WIB

Ka. Rutan Kelas IIB Kabanjahe CH Tarigan Resmi Digantikan (Plt) Josua Ginting, Acara Sertijab Digelar Hari Ini,..!!!

Sabtu, 15 Maret 2025 - 13:58 WIB

Lima Titik Program TMAB KASAD di TMMD 123 Tapsel, Meningkatkan Kualitas Hidup Masyarakat

Sabtu, 15 Maret 2025 - 13:54 WIB

Melalui TMMD 123 ,Kodim 0212/Tapsel Atasi Kesulitan Masyarakat Dengan Program TMAB KASAD 

Sabtu, 15 Maret 2025 - 13:22 WIB

Satgas TMMD Ke-123 Kodim 0212/Tapsel Bantu Warga Panen Kopi, Wujud Kemanunggalan TNI-Rakyat

Sabtu, 15 Maret 2025 - 13:17 WIB

52 WBP YANG MELARIKAN DIRI, TINGGAL 11 LAGI YANG BELUM KEMBALI

Sabtu, 15 Maret 2025 - 13:06 WIB

Gotong Royong Kunci Sukses Tiap Sasaran TMMD

Sabtu, 15 Maret 2025 - 13:02 WIB

Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Yonarhanud 15/DBY Pos Aplal Memelihara dan Tingkatkan Kekebalan Tubuh Bagi Anak-Anak Perbatasan

Berita Terbaru