Peltu M. Hakim Babinsa Koramil 09/NL Melaksanakan Komsos Bersama Masyarakat Binaannya 

LIA HAMBALI

- Redaksi

Jumat, 27 Desember 2024 - 22:20 WIB

5065 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Labuhan Batu, AgaraNews. Com // Babinsa Koramil 09/NL Kodim 0209/Labuhanbatu Peltu Muhammad Hakim melaksanakan komunikasi sosial (komsos) bersama warga binaan diwarung Hasbi dilingkungan sepakat Kelurahan Negeri Lama Kecamatan Bilah Hilir Kabupaten Labuhanbatu. Kamis kemarin (26/12/2024).

Peltu Muhammad Hakim
dalam Komunikasi Sosial yang dilakukan tersebut membahas tentang Keamanan dan kebersihan Lingkungan sekitar serta juga memberi himbauan kepada masyarakat tentang pentingnya menjaga kesehatan.

Babinsa juga mengatakan,” inilah fungsi kita berkomunikasi sosial kepada masyarakat jika ada sejumlah permasalahan terutama keamanan dan kebersihan lingkungan sekitar Desa binaan kita bisa diselesaikan bersama. ” “Menjelang pergantian tahun ini, tepatnya dimalam tahun baru 2025 nanti Babinsa juga mengingatkan kepada warganya harap berhati hati disaat keluar rumah atau jalan-jalan karena malam tahun baru sangat ramai dijalan”. tutupnya.

Ditempat yang berbeda Danramil 09/NL Kapten Cba Pandapotan Matondang, SH, MH., menyampaikan kepada Babinsa agar sering melakukan komsos di Desa binaannya agar terjalin hubungan baik dengan masyarakat.

“Komunikasi sosial dengan masyarakat tidak mengenal tempat dan waktu disitu pula Babinsa berusaha hadir agar selalu kedekatan TNI dengan masyarakat”.ungkap Danramil.(Lia Hambali )

(Pendim0209)

Berita Terkait

Melalui TMMD 123 ,TNI AD Siap Wujudkan Visi Besar Presiden Prabowo dan Program KASAD 
Wujudkan Generasi Emas Berkualitas, Satgas TMMD 123 Kodim 0318/Natuna Berikan MBG Untuk Balita
Polsek Perdagangan Simalungun Berhasil Amankan Pengedar Narkoba Beserta Barang Bukti
Gubernur Sumbar Laksanakan Safari Ramadhan I’tikaf Di Masjid Nurul Hidayah Kota Pariaman
Polsek Tigapanah Berbagi Takjil dan Gelar Buka Puasa Bersama di Masjid Manbanta Assalam
Amankan Ibadah di Bulan Ramadhan, Polres Tanah Karo Gencarkan Patroli
Patroli Rutin dan Sapa Warga, Bhabinkamtibmas Polsek Berastagi Jalin Kedekatan Dengan Masyarakat
Polres Tanah Karo Laksanakan Patroli Wisata dan Patroli Objek Vital di Seputaran Destinasi Pariwisata Super Prioritas (DPSP) Danau Toba

Berita Terkait

Minggu, 16 Maret 2025 - 00:42 WIB

Melalui TMMD 123 ,TNI AD Siap Wujudkan Visi Besar Presiden Prabowo dan Program KASAD 

Minggu, 16 Maret 2025 - 00:35 WIB

Tahun Berganti, Proses Hukum Tak Juga Berjalan: Kaharuddin Tuntut Keadilan atas Dugaan Pengancaman

Minggu, 16 Maret 2025 - 00:33 WIB

Wujudkan Generasi Emas Berkualitas, Satgas TMMD 123 Kodim 0318/Natuna Berikan MBG Untuk Balita

Minggu, 16 Maret 2025 - 00:20 WIB

Polsek Perdagangan Simalungun Berhasil Amankan Pengedar Narkoba Beserta Barang Bukti

Minggu, 16 Maret 2025 - 00:15 WIB

Gubernur Sumbar Laksanakan Safari Ramadhan I’tikaf Di Masjid Nurul Hidayah Kota Pariaman

Minggu, 16 Maret 2025 - 00:01 WIB

Amankan Ibadah di Bulan Ramadhan, Polres Tanah Karo Gencarkan Patroli

Sabtu, 15 Maret 2025 - 23:57 WIB

Patroli Rutin dan Sapa Warga, Bhabinkamtibmas Polsek Berastagi Jalin Kedekatan Dengan Masyarakat

Sabtu, 15 Maret 2025 - 23:55 WIB

Polres Tanah Karo Laksanakan Patroli Wisata dan Patroli Objek Vital di Seputaran Destinasi Pariwisata Super Prioritas (DPSP) Danau Toba

Berita Terbaru