Siswa Dianiaya Sampai Pingsan Di SMA N 1 Aek Songsongan

LIA HAMBALI

- Redaksi

Jumat, 21 Februari 2025 - 20:22 WIB

5074 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Asahan–AgaraNews.com//
Sungguh kejam dan tidak berprikemanusiaan tindakan yang dilakukan salah seorang ibu guru berinisial Sw yang mengajar di SMA Negeri 1 Aek Songsongan, bagaimana tidak seharusnya guru di sekolah tugasnya untuk mendidik siswa menjadi baik ini malah sebaliknya menjadikan siswanya layak preman jalanan.
Terkuaknya hal ini di perjelas dengan adanya keterangan dari siswa yang menjadi pelaku dan yang menyaksikan dalam penganiayaan tersebut, siswa inisial R menjelaskan, berawal dari seusai senam pagi sekitar pukul 08.30 wib mereka pergi ke kantin, beberapa saat kemudian datanglah Guru Sw memanggil mereka untuk segera berkumpul di lapangan. Namun pada saat itu Sw melihat salah seorang siswa tidak memasukkan bajunya dengan rapi yaitu korban inisial Y.
Lalu Guru tersebut langsung marah mendatangi dan menjambak rambut dan melepaskan pukulan beberapa kali ke punggung korban (Y). Merasa tidak puas Sw pun memerintahkan teman teman dari Y untuk melakukan pemukul secara bergilir,”kalau kalian mau masuk pukul dulu si Y ini dengan sekuat kuatnya”ucapnya.

Mendengar perintah Sw tersebut para siswa hampir tidak percaya namun Sw mengulangi ucapan nya lagi dan mulai lah siswa inisial R melakukan pemukulan pertama tepat di belakang di bawah punggung Y lalu siswa kedua,ketiga,ke empat dan kelima,dan pada saat siswa yang ke enam dan seterusnya hendak melakukan pemukulan kepada Y, tiba tiba Y merasa kesakitan,dada nya sesak lalu ia pun terjatuh dan kemudian tak sadarkan diri.

Kejadian ini terjadi pada Jumat 10/01/ 2025.di lapangan futsal SMA negeri 1 Aek Songsongan Kecamatan Aek Songsongan Kabupaten Asahan. Sangat di sayangkan pihak sekolah tidak memberitahu kepada orang tua korban, sehingga masalah ini berlarut seakan dirahasiakan.
Setelah berlalu beberapa hari orang tus korban mendapat kabar dari rekan anakny Y bahwasanya Y sempat pingsan akibat dipukul teman- temannya atas perintah salah seorang guru. Lalu orang tua korban memastikan dan menanyakan langsung kepada anaknya dan semua itu benar nyatanya.
Untuk penyelesaian masalah ini orang tua korban telah meminta bantuan dan memberikan kuasa kepada LSM lpk untuk membantu dalam menyelesaikan permasalahan ini. Tertanggal 19/02/2025 orang tua korban telah membuat surat kuasa resmi kepada LSM tersebut dalam penyelesaiannya.
Ketua LSM lpk Samsul saat di konfirmasi awak media membenarkan telah menerima kuasa dari orang tua Y, ya benar saya sudah menerima surat kuasa itu dan saya akan membantu untuk melanjutkan kasus ini ke jalur hukum agar di proses sesuai undang undang yg berlaku di negara kesatuan Republik Indonesia ucapnya singkat.
Kepala sekolah SMAN 1 Aek Songsongan R. Hasibuan, ketika dimintai keterangannya terkait pemukulan siswa tersebut, membenarkan kejadian tersebut. Ia bang benar ada kejadian pemukulan terhadap salah seorang siswa. Namun masalah itu telah kita lakukan upaya perdamaian antara orang tua siswa dengan guru tersebut. Tapi sampai hari ini belum ditemukan kesepakatan antara mereka, yang jelas kejadian ini telah kita buat laporan ke Dinas Pendidikan Kabupaten Asahan, jelasnya singkat melalui HPnya. (Rg)

Berita Terkait

Babinsa Koramil 0201-14/PB Ingatkan Para Orang Tua Agar Selalu Peduli Dan Peka Terhadap Aktifitas Dan Kegiatan Anak
Babinsa Berikan Motifasi Kepada Bapak Gapul Ginting Petani Labu
Serma Effendi Babinsa Koramil 14/PB Melaksanakan Bincang Bincang Dengan Masyarakat Yang Berkerja Di Areal Kebun
Dukung Dan Beri Motivasi Usaha Warga, Babinsa Sambangi Home Industri Tempe Di Wilayah Binaan
Babinsa Koramil 15/DT Dampingi Giat Posyandu Di Wilayah Binaan
Rangka Melaksanakan Peninjauan Makan Bergizi Gratis Babinsa Kunjungi Sekolah Sdn 060857
Jalin Kedekatan Babinsa Komsos Bersama Kepling Beserta Warganya
Babinsa Sosialisasikan Penerimaan Anggota TNI AD

Berita Terkait

Selasa, 11 Maret 2025 - 09:19 WIB

Babinsa Koramil 0201-14/PB Ingatkan Para Orang Tua Agar Selalu Peduli Dan Peka Terhadap Aktifitas Dan Kegiatan Anak

Selasa, 11 Maret 2025 - 09:17 WIB

Babinsa Berikan Motifasi Kepada Bapak Gapul Ginting Petani Labu

Selasa, 11 Maret 2025 - 09:16 WIB

Serma Effendi Babinsa Koramil 14/PB Melaksanakan Bincang Bincang Dengan Masyarakat Yang Berkerja Di Areal Kebun

Selasa, 11 Maret 2025 - 09:14 WIB

Dukung Dan Beri Motivasi Usaha Warga, Babinsa Sambangi Home Industri Tempe Di Wilayah Binaan

Selasa, 11 Maret 2025 - 09:12 WIB

Babinsa Koramil 15/DT Dampingi Giat Posyandu Di Wilayah Binaan

Selasa, 11 Maret 2025 - 09:08 WIB

Jalin Kedekatan Babinsa Komsos Bersama Kepling Beserta Warganya

Selasa, 11 Maret 2025 - 09:08 WIB

Babinsa Sosialisasikan Penerimaan Anggota TNI AD

Selasa, 11 Maret 2025 - 09:07 WIB

Babinsa Koramil 0201-01/MP, Serma Isman Nuriadi Laksanakan Komsos Dengan Abang Ojol Di Jln Swindu, Bahas Peminat Ojol Di Bulan Ramadhan

Berita Terbaru

HEADLINE

Babinsa Berikan Motifasi Kepada Bapak Gapul Ginting Petani Labu

Selasa, 11 Mar 2025 - 09:17 WIB

HEADLINE

Babinsa Koramil 15/DT Dampingi Giat Posyandu Di Wilayah Binaan

Selasa, 11 Mar 2025 - 09:12 WIB