*Babinsa Posramil Ketambe Dampingi Petani Rawat Tanaman Cabe*

HIDAYAT DESKY

- Redaksi

Jumat, 28 Februari 2025 - 06:40 WIB

5044 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kutacane  Agaranews.com – Babinsa posramil Ketambe kopda karnopi jajaran Kodim 0108/Agara membantu petani perawatan cabe madun milik bapak Paisal di Desa jati sara Kec, Ketambe, Kab. Aceh Tenggara. Jumat, (28/02/2025).

Kopda Karnopi mengatakan, pemantauan, perawatan dan pertumbuhan tanaman cabe tersebut bertujuan untuk memberikan motivasi kepada petani khususnya petani cabe di wilayah binaannya agar tetap semangat, menurutnya dengan perawatan yang optimal pohon cabe akan tumbuh subur dan berbuat lebat sesuai yang di harapkan.

Tanaman cabe merupakan tanaman yang memerlukan perawatan yang ekstra agar nantinya mendapatkan hasil yang baik.kani berharap saat panen harga cabe sesuai yang di kehendaki petani khususnya petani cabe agar dapat membantu perekonomian petani,” ucap Babinsa.

Ditempat terpisah Danposramil ketambe Pelda Bahtiar Efendi menuturkan membenarkan jika Babinsa melakukan pendampingan kepada petani cabe di wilayah binaannya.Danramil berharap dengan adanya pendampingan dari Babinsa bisa membantu kendala atau kesulitan yang di hadapi oleh petani. Pendampingan yang dilakukan Babinsa merupakan wujud nyata TNI- AD dalam mensukseskan program Asta Cita dari Bapak Presiden RI Prabowo Subianto terkait swasembada pangan dan akan terus di lakukan para Babinsa,” tutur Danramil.

Apa bila ada kedekatan antara Babinsa dan petani maka petani tidak perlu sungkan meminta bantuan ke Koramil atau Posramil melalui Babinsa. Sehingga hubungan masyarakat dengan TNI akan tetap terjaga, karena TNI berasal dari rakyat dan akan kembali ke rakyat,” tutupnya.

(Pendim Agara).

Berita Terkait

LSM GEMPAR Sidoarjo Gelar Aksi Berbagi Takjil di Bulan Ramadhan 1446 H Dengan Membagikan 1.000 Paket Takjil Kepada Pengguna Jalan
Apel Pagi Bentuk Kesiapan Anggota Satgas TMMD Reg ke 123 Kodim 0724/Boyolali
Kapolsek Mardingding Berbagi Keberkahan Dengan Membagikan Takjil Dor to dor Kerumah Warga
Polri Untuk Masyarakat : Polres Simalungun Berbagi Kebahagiaan Dengan Anak Yatim dan Dhuafa di Serbalawan
Berbagi Takjil ,Komandan Lanal Kendari Beserta Ibu Ketua Cabang 3 Korcab VI DJA II dan Seluruh Keluarga Besar Lanal Kendari
Pengurus PPTQ Ibnul Jauzi Gelar Diskusi Ramadhan dan Salurkan Paket Sembako
Jangan Memperkeruh Suasana Dengan Berita Hoaks
Bupati Karo Membuka Acara Festival Pancur Siwa Art 4 di Desa Batu Karang 

Berita Terkait

Sabtu, 15 Maret 2025 - 21:51 WIB

LSM GEMPAR Sidoarjo Gelar Aksi Berbagi Takjil di Bulan Ramadhan 1446 H Dengan Membagikan 1.000 Paket Takjil Kepada Pengguna Jalan

Sabtu, 15 Maret 2025 - 21:47 WIB

Apel Pagi Bentuk Kesiapan Anggota Satgas TMMD Reg ke 123 Kodim 0724/Boyolali

Sabtu, 15 Maret 2025 - 21:43 WIB

Kapolsek Mardingding Berbagi Keberkahan Dengan Membagikan Takjil Dor to dor Kerumah Warga

Sabtu, 15 Maret 2025 - 21:37 WIB

Polri Untuk Masyarakat : Polres Simalungun Berbagi Kebahagiaan Dengan Anak Yatim dan Dhuafa di Serbalawan

Sabtu, 15 Maret 2025 - 21:31 WIB

Berbagi Takjil ,Komandan Lanal Kendari Beserta Ibu Ketua Cabang 3 Korcab VI DJA II dan Seluruh Keluarga Besar Lanal Kendari

Sabtu, 15 Maret 2025 - 21:21 WIB

Jangan Memperkeruh Suasana Dengan Berita Hoaks

Sabtu, 15 Maret 2025 - 20:59 WIB

Bupati Karo Membuka Acara Festival Pancur Siwa Art 4 di Desa Batu Karang 

Sabtu, 15 Maret 2025 - 20:50 WIB

Bupati dan Wakil Bupati Karo  Bersilaturahmi Dengan Umat Buddha dan Pengurus Yayasan Vihara Dharma Shanti Berastagi

Berita Terbaru