Untuk Memastikan kelancaran dan Kenyamanan Warga Babinsa Laksanakan Pengawalan di Lapak Penjualan Daging Megang

HIDAYAT DESKY

- Redaksi

Jumat, 28 Februari 2025 - 09:11 WIB

5052 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Nagan Raya Agaranews.com  – Biabinsa Koramil 05/Darul Makmur, Kodim 0116/ Nagan Raya. Sertu Armizar turut serta dalam pengawalan dan pengamanan lapak penjualan daging dalam rangka tradisi Megang, yang berlangsung di pasar tradisional Desa Alue Bilie, Kecamatan Darul Makmur, Kabupaten Nagan Raya. Jum’at (28/02/2025)

Tradisi Megang, menjelang bulan suci Ramadan, selalu menarik antusiasme tinggi dari masyarakat. Hal ini terlihat dari ramainya warga yang berbondong-bondong datang untuk membeli daging sebagai persiapan menyambut puasa.

Sertu Armizar Babinsa Desa Alue Bilie, hadir di lokasi guna mengawal dan mengatur arus masyarakat Untuk memastikan kelancaran dan ketertiban sehingga masyarakat merasa nyaman selama proses jual beli,. Selain itu, pengawasan dilakukan untuk memastikan tidak ada praktik kecurangan dalam transaksi, serta menjaga stabilitas harga daging di pasaran.

Para pedagang dan masyarakat yang membeli daging megang mengapresiasi kehadiran Babinsa yang membantu menciptakan suasana kondusif di lokasi penjualan. Sementara itu, warga merasa lebih tenang dalam berbelanja karena adanya pengawasan yang ketat.

Dengan adanya pengawalan ini, diharapkan tradisi Megang dapat berlangsung dengan tertib dan tetap menjaga nilai-nilai budaya serta kebersamaan dalam masyarakat.

(Ys)

Berita Terkait

Dukung Swasembada Pangan Nasional, Pemkab Blora Siap Naikan Target Panen
Bupati : Dunia Pendidikan di Kabupaten Pati Tidak Boleh Ada Praktek-Praktek Pendidikan yang Tak Bersih
Peduli Kesehatan Warga, Satgas Yonif 641/Bru Laksanakan Yankes Bagi Masyarakat Papua
Satres Narkoba Polres Tebingtinggi Tangkap Pengedar Narkoba di Paya Mabar
Ka. Rutan Kelas IIB Kabanjahe CH Tarigan Resmi Digantikan (Plt) Josua Ginting, Acara Sertijab Digelar Hari Ini,..!!!
Lima Titik Program TMAB KASAD di TMMD 123 Tapsel, Meningkatkan Kualitas Hidup Masyarakat
Melalui TMMD 123 ,Kodim 0212/Tapsel Atasi Kesulitan Masyarakat Dengan Program TMAB KASAD 
Satgas TMMD Ke-123 Kodim 0212/Tapsel Bantu Warga Panen Kopi, Wujud Kemanunggalan TNI-Rakyat

Berita Terkait

Sabtu, 15 Maret 2025 - 19:06 WIB

Dukung Swasembada Pangan Nasional, Pemkab Blora Siap Naikan Target Panen

Sabtu, 15 Maret 2025 - 18:57 WIB

Bupati : Dunia Pendidikan di Kabupaten Pati Tidak Boleh Ada Praktek-Praktek Pendidikan yang Tak Bersih

Sabtu, 15 Maret 2025 - 15:14 WIB

Peduli Kesehatan Warga, Satgas Yonif 641/Bru Laksanakan Yankes Bagi Masyarakat Papua

Sabtu, 15 Maret 2025 - 14:48 WIB

Satres Narkoba Polres Tebingtinggi Tangkap Pengedar Narkoba di Paya Mabar

Sabtu, 15 Maret 2025 - 13:58 WIB

Lima Titik Program TMAB KASAD di TMMD 123 Tapsel, Meningkatkan Kualitas Hidup Masyarakat

Sabtu, 15 Maret 2025 - 13:54 WIB

Melalui TMMD 123 ,Kodim 0212/Tapsel Atasi Kesulitan Masyarakat Dengan Program TMAB KASAD 

Sabtu, 15 Maret 2025 - 13:22 WIB

Satgas TMMD Ke-123 Kodim 0212/Tapsel Bantu Warga Panen Kopi, Wujud Kemanunggalan TNI-Rakyat

Sabtu, 15 Maret 2025 - 13:18 WIB

Dari Target 5 Unit, Satgas TMMD Ke-123 Kodim 0212/Tapsel Kerjakan Sumur Bor Ketiga

Berita Terbaru