Kapolres Kotamobagu, AKBP Irwanto, S.I.K, MH Pimpin Sertijab PJU di Lapangan Mapolres, AKP P.B Sihotang SH Dipercaya Jadi Kasat Samapta

LIA HAMBALI

- Redaksi

Selasa, 4 Maret 2025 - 00:06 WIB

50258 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kotamobagu,Sulut. Agaranews. com // Kapolres Kotamobagu AKBP Irwanto, S.I.K, MH pimpin serah terima pejabat (Sertijab) baru di lapangan apel Mapolres Kotamobagu, Polda Sulawesi Utara Senin (3/3/2025). Mulai pukul 09.00 WITA sampai selesai

Adapun Pejabat yang diserah terimakan adalah Kabag Ops dari Kompol Luther Tadung kepada Kompol Jendry Sermanus Lewan, SE, Kasat Samapta AKP Nicky Nixen Polandos, SIP kepada AKP Pauldy Batman Sihotang, SH, Kasat Intelkam dari Iptu Victorrico Andriadhi Hartono, S.Trk, MH kepada IPTU Farely Marendes, SH serta melantik Kepala Seksi pengawasan IPDA Naftali Daraung.

Melepas pejabat lama, Kapolres mengucapkan terima kasih atas dedikasi, loyalitas dan pengabdian dalam menciptakan situasi Kamtibmas di wilayah hukum Polres Kotamobagu terutama dalam menghadapi pesta demokrasi pada tahun lalu (2024).

“Selamat datang, selamat bergabung kepada para pejabat baru, saya harapkan segera menyesuaikan dengan situasi dan lingkungan kerja yang baru, berdayakan seluruh potensi yang ada demi terciptanya situasi Kamtibmas yang aman dan kondusif”. Tutup Kapolres kepada pejabat baru. (” JS-Lia “)

Berita Terkait

Amankan Ibadah di Bulan Ramadhan, Polres Tanah Karo Gencarkan Patroli
Patroli Rutin dan Sapa Warga, Bhabinkamtibmas Polsek Berastagi Jalin Kedekatan Dengan Masyarakat
Polres Tanah Karo Laksanakan Patroli Wisata dan Patroli Objek Vital di Seputaran Destinasi Pariwisata Super Prioritas (DPSP) Danau Toba
Polres Tanah Karo Laksanakan Patroli Dialogis dan Pengamanan Konferensi Daerah GAMKI di Tanah Karo
Bupati Karo Hadiri HUT ke-35 Hotel Sibayak Sekaligus Berbuka Puasa Bersama Anak Yatim dan Lions Club Medan
Implementasikan 8 Wajib TNI dan Sapta Marga, Prada Gilang Membantu Pak Supri Cek Tanaman Jagung
Polsek Bangun Patroli Malam Blue Light, Antisipasi Balap Liar, Geng Motor, dan 3C di Wilayah Hukumnya
Satgas Kes TMMD 123 Kodim 0203/Langkat Tak Pernah Lelah Untuk Memberikan Pelayanan Kesehatan Kepada Warga

Berita Terkait

Minggu, 16 Maret 2025 - 00:01 WIB

Amankan Ibadah di Bulan Ramadhan, Polres Tanah Karo Gencarkan Patroli

Sabtu, 15 Maret 2025 - 23:57 WIB

Patroli Rutin dan Sapa Warga, Bhabinkamtibmas Polsek Berastagi Jalin Kedekatan Dengan Masyarakat

Sabtu, 15 Maret 2025 - 23:55 WIB

Polres Tanah Karo Laksanakan Patroli Wisata dan Patroli Objek Vital di Seputaran Destinasi Pariwisata Super Prioritas (DPSP) Danau Toba

Sabtu, 15 Maret 2025 - 23:51 WIB

Polres Tanah Karo Laksanakan Patroli Dialogis dan Pengamanan Konferensi Daerah GAMKI di Tanah Karo

Sabtu, 15 Maret 2025 - 23:36 WIB

Implementasikan 8 Wajib TNI dan Sapta Marga, Prada Gilang Membantu Pak Supri Cek Tanaman Jagung

Sabtu, 15 Maret 2025 - 23:19 WIB

Polsek Bangun Patroli Malam Blue Light, Antisipasi Balap Liar, Geng Motor, dan 3C di Wilayah Hukumnya

Sabtu, 15 Maret 2025 - 22:48 WIB

Satgas Kes TMMD 123 Kodim 0203/Langkat Tak Pernah Lelah Untuk Memberikan Pelayanan Kesehatan Kepada Warga

Sabtu, 15 Maret 2025 - 22:40 WIB

Sat Lantas Polres Simalungun Wujudkan Polri untuk Masyarakat Melalui Pembagian Takjil di Bulan Suci Ramadhan

Berita Terbaru