*Babinsa Posramil Leuser Bantu Petani Panen Cabe Rawit*

HIDAYAT DESKY

- Redaksi

Senin, 17 Maret 2025 - 08:39 WIB

5025 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kutacane Agaranews.com  – Bintara Pembina Desa (Babinsa) dituntut berperan aktif melaksanakan pendampingan kepada para petani, dimulai dari penyuluhan, pengolahan lahan, penanaman hingga panen. hal tersebut sangatlah penting dalam rangka menyukseskan program pemerintah khususnya di bidang ketahanan pangan.

Seperti halnya yang dilakukan Babinsa Posramil Leuser, Koptu O’ozaro Gea yang aktif melaksanakan pendampingan kepada petani. Seperti yang dilakukan di lahan milik ibu Laura Sianturi Desa Bukit Meriah Kecamatan Leuser,saat ini, para petani sibuk panen cabe yang merupakan salah satu komoditas yang ada di wilayah Leuser ini, sehingga kami turut serta turun untuk membantu warga tersebut.

Salah satu tujuan yang kita laksanakan ini yaitu pendampingan dengan cara membantu petani cabe rawit melakukan perawatan yang baik dan benar sesuai arahan dari Penyuluh Pertanian Lapangan (PPL), sekaligus untuk mengetahui sejauh mana kendala dan permasalahan yang dihadapi masyarakat petani cabe berkaitan dengan musim kemarau atau musim hujan.

Sebagai Babinsa, yang merupakan ujung tombak dari satuan Posramil Leuser, kami selalu siap membantu masyarakat khususnya di wilayah binaan.Dan berharap kepada masyarakat agar tidak perlu risih dan segan untuk selalu koordinasi dan memberikan informasi seputar kegiatan pertanian,kami selalu membuka diri untuk petani berkaitan persoalan pertanian, karena sudah menjadi tugas kami untuk menjalin komunikasi dan kebersamaan dengan warga,” tandasnya.

Sementara itu, ibu Laura pemilik lahan cabe mengaku sangat gembira, karena dengan pendampingan dan pembekalan, arahan serta bantuan dari Babinsa walaupun secara singkat bisa menjadi sebuah keakraban serta meringankan setiap permasalahan yang ada.Syukurlah Babinsa disini senantiasa selalu melakukan pendampingan bersama kami para petani,” ujarnya.

(pendim Agara).

Berita Terkait

Semangat Ramadhan Akhirnya Personel Satgas TMMD 123 Langkat Tuntaskan Pekerjaan Pelebaran Plat Deker
Sumur Bor Kelima Hampir Tuntas Di Bangun Satgas TMMD Kodim Tapsel
Bantu Warga Kampung Wuloni Distrik Ilaga, Pos TNI Bagikan Sargal
Korem 022/PT, Kodim 0207, dan Forkopimda Simalungun Sigap Bantu Evakuasi dan Normalisasi Banjir di Parapat
Polres Tanjung Balai Bersama Ulama Nuzul Qur’an, Buka Puasa Bersama dan Berikan Sembako Buat Warga
Plt. Kepala Rutan Kabanjahe Pimpin Rapat Dinas Guna Penguatan dan Fungsi Pegawai
Bupati Karo, Brigjen Pol (Purn) Dr. dr. Antonius Ginting, SP.OG.,M.Kes Pimpin Apel Hari Kesadaran Nasional
*Monitoring Wilayah Binaan, Babinsa Koramil 04/Beutong Melaksanakan Komsos ke Warga Binaan*

Berita Terkait

Senin, 17 Maret 2025 - 12:39 WIB

Semangat Ramadhan Akhirnya Personel Satgas TMMD 123 Langkat Tuntaskan Pekerjaan Pelebaran Plat Deker

Senin, 17 Maret 2025 - 12:36 WIB

Sumur Bor Kelima Hampir Tuntas Di Bangun Satgas TMMD Kodim Tapsel

Senin, 17 Maret 2025 - 12:32 WIB

Bantu Warga Kampung Wuloni Distrik Ilaga, Pos TNI Bagikan Sargal

Senin, 17 Maret 2025 - 12:27 WIB

Korem 022/PT, Kodim 0207, dan Forkopimda Simalungun Sigap Bantu Evakuasi dan Normalisasi Banjir di Parapat

Senin, 17 Maret 2025 - 12:22 WIB

Polres Tanjung Balai Bersama Ulama Nuzul Qur’an, Buka Puasa Bersama dan Berikan Sembako Buat Warga

Senin, 17 Maret 2025 - 12:02 WIB

Bupati Karo, Brigjen Pol (Purn) Dr. dr. Antonius Ginting, SP.OG.,M.Kes Pimpin Apel Hari Kesadaran Nasional

Senin, 17 Maret 2025 - 11:37 WIB

*Monitoring Wilayah Binaan, Babinsa Koramil 04/Beutong Melaksanakan Komsos ke Warga Binaan*

Senin, 17 Maret 2025 - 11:36 WIB

*Babinsa Koramil 02/Seunagan Komsos Bersama Tokoh Masyarakat Di Desa Binaan*

Berita Terbaru