Patroli Asmara Subuh Polres Tebingtinggi, Cegah Balapan Liar dan Tindak Kriminalitas

LIA HAMBALI

- Redaksi

Senin, 24 Maret 2025 - 15:00 WIB

5041 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Sergai,Agaranews.com //Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat selama bulan Ramadhan, personel Polres Tebingtinggi melalui Polsek Bandar Khalifah melaksanakan Patroli Asmara Subuh di seputaran Desa Pekan Bandar Khalipah hingga Desa Juhar Kecamatan Bandar Khalipah, Kabupaten Serdang Bedagai (Sergai) – Sumut, pada Senin (24/3/2025) dini hari.

Dalam patroli ini, Polsek Bandar Khalipah mengerahkan 2 unit kendaraan sepeda motor dengan tiga personel yang terlibat, yaitu Aiptu A. Tambunan, Aiptu Indra Kesuma, dan Bripka Frenki Lumban Raja.

Patroli asmara subuh bertujuan untuk mencegah aksi balapan liar yang kerap dilakukan oleh remaja setelah sahur. Selain itu, kegiatan ini juga bertujuan memberikan rasa aman kepada masyarakat yang mulai beraktifitas di pagi hari serta mengantisipasi tindak pidana seperti pencurian dengan pemberatan, pencurian dengan kekerasan, pencurian kendaraan bermotor , dan aksi premanisme.

Bahwa kegiatan patroli ini merupakan bagian dari upaya menciptakan situasi yang aman dan kondusif selama bulan Ramadan. Selama pelaksanaan patroli, situasi di lapangan dilaporkan aman, tertib, dan terkendali. Tidak ditemukan aksi balapan liar maupun tindak kejahatan yang meresahkan warga.

Masyarakat setempat mengapresiasi kehadiran Kepolisian yang aktif menjaga keamanan dan ketertiban. Mereka berharap kegiatan patroli seperti ini terus dilakukan untuk memastikan kenyamanan warga, terutama selama bulan suci Ramadan. (MS)

Berita Terkait

Babinsa Dampingi Petani Percepat Olah Lahan Pasca Panen
*Jaga Ketersediaan Pupuk, Babinsa Posramil Beutong Ateuh Banggalang Cek Ke Toko Pertanian*
Babinsa Bantu Petani Bersihkan Gulma di Lahan Kangkung di Desa Binaan
*Babinsa Posramil Suka Makmue melaksanakan kegiatan komsos dengan pedagang sayur di desa binaan*
*komunikasi sosial Babinsa Koramil 04 Beutong Dengan Mitra Karib di Wilayah Binaan*
*Dampingi Petani Babinsa Koramil 03/Senagan Timur Cek Pertumbuhan Tanaman Padi Di Desa Binaan*
*Babinsa Hadirin Pembagian BLT didesa*
*Babinsa Bantu Warga Gorong Gorong Perbaikan Rumah Warga Di Desa Binaan*

Berita Terkait

Rabu, 26 Maret 2025 - 09:48 WIB

Babinsa Dampingi Petani Percepat Olah Lahan Pasca Panen

Rabu, 26 Maret 2025 - 09:46 WIB

*Jaga Ketersediaan Pupuk, Babinsa Posramil Beutong Ateuh Banggalang Cek Ke Toko Pertanian*

Rabu, 26 Maret 2025 - 09:44 WIB

Babinsa Bantu Petani Bersihkan Gulma di Lahan Kangkung di Desa Binaan

Rabu, 26 Maret 2025 - 09:42 WIB

*Babinsa Posramil Suka Makmue melaksanakan kegiatan komsos dengan pedagang sayur di desa binaan*

Rabu, 26 Maret 2025 - 09:38 WIB

*komunikasi sosial Babinsa Koramil 04 Beutong Dengan Mitra Karib di Wilayah Binaan*

Rabu, 26 Maret 2025 - 09:18 WIB

*Babinsa Hadirin Pembagian BLT didesa*

Rabu, 26 Maret 2025 - 09:15 WIB

*Babinsa Bantu Warga Gorong Gorong Perbaikan Rumah Warga Di Desa Binaan*

Rabu, 26 Maret 2025 - 09:13 WIB

*Babinsa Kuala Pesisir Bantu Petani Keringkan Gabah*

Berita Terbaru

ACEH TENGGARA

Babinsa Dampingi Petani Percepat Olah Lahan Pasca Panen

Rabu, 26 Mar 2025 - 09:48 WIB