Satgas Yonif 641/Bru Laksanakan Komunikasi Sosial di Kampung Napua

LIA HAMBALI

- Redaksi

Senin, 24 Maret 2025 - 22:15 WIB

5028 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Jayawijaya, AgaraNews. Com // Satuan Tugas Yonif 641/Bru malaksanakan Komunikasi Sosial dengan masyarakat di Distrik Napua, Kabupaten Jayawijaya, Provinsi Papua Pegunungan, (24/03/2025).

Dantim II Pos Napua Serka Jeffrie beserta anggotanya melaksanakan komsos dengan membawa beberapa sembako untuk dibagikan kepada masyarakat yang membutuhkan.

Kegiatan ini rutin kami lakukan sebagai bentuk kepedulian terhadap masyarakat agar dapat mengetahui keluh kesah mereka dan membantu kesulitan-kesulitan yang dialami warga binaan kami.Selain itu komsos ini memiliki peran penting untuk memelihara keamanan wilayah penugasan yang sedang kami tempati, melalui kegiatan ini kita bisa lebih dekat dan mempererat tali silaturahmi dengan masyarakat.

Mama Prinus Tabuni (37 th) salah satu warga dikampung Napua merasa senang atas kedatangan Personil Pos kerumah mereka dan mau membatu kesulitan yang di alaminya, serta beliau sangat berterima kasih karena sudah memberikan bantuan berupa sembako.

“Terimakasih Bapak TNI sudah mengunjungi kami dan memberikan sembako ini sangat membantu, sekali lagi kami terimakasih kepada Bapak TNI Pos Napua,” ucapnya.(Lia Hambali)

“TNI Selalu Ada Untuk Rakyat”

@puspentni
@tni_angkatan_darat
@kodamtanjungpura
@Kodam17
@Korem172
@brigif_19kh
@beruang.641
@raiderkhusus644
@yonif645gty
#tni
#tniprima
#tniyangprima
#nkrihargamati
#tnimengabdidanmembangunbersamarakyat
#tnipatriotnkri
#profesional
#responsif
#inovatif
#modern
#adaptif
#jurnalmiliter
#satgaspapua
#jayapura
#papuapegunungan
#wamena
#beruangsayangpapua

Berita Terkait

Babinsa Dampingi Petani Percepat Olah Lahan Pasca Panen
*Jaga Ketersediaan Pupuk, Babinsa Posramil Beutong Ateuh Banggalang Cek Ke Toko Pertanian*
Babinsa Bantu Petani Bersihkan Gulma di Lahan Kangkung di Desa Binaan
*Babinsa Posramil Suka Makmue melaksanakan kegiatan komsos dengan pedagang sayur di desa binaan*
*komunikasi sosial Babinsa Koramil 04 Beutong Dengan Mitra Karib di Wilayah Binaan*
*Dampingi Petani Babinsa Koramil 03/Senagan Timur Cek Pertumbuhan Tanaman Padi Di Desa Binaan*
*Babinsa Hadirin Pembagian BLT didesa*
*Babinsa Bantu Warga Gorong Gorong Perbaikan Rumah Warga Di Desa Binaan*

Berita Terkait

Rabu, 26 Maret 2025 - 09:48 WIB

Babinsa Dampingi Petani Percepat Olah Lahan Pasca Panen

Rabu, 26 Maret 2025 - 09:46 WIB

*Jaga Ketersediaan Pupuk, Babinsa Posramil Beutong Ateuh Banggalang Cek Ke Toko Pertanian*

Rabu, 26 Maret 2025 - 09:44 WIB

Babinsa Bantu Petani Bersihkan Gulma di Lahan Kangkung di Desa Binaan

Rabu, 26 Maret 2025 - 09:42 WIB

*Babinsa Posramil Suka Makmue melaksanakan kegiatan komsos dengan pedagang sayur di desa binaan*

Rabu, 26 Maret 2025 - 09:38 WIB

*komunikasi sosial Babinsa Koramil 04 Beutong Dengan Mitra Karib di Wilayah Binaan*

Rabu, 26 Maret 2025 - 09:18 WIB

*Babinsa Hadirin Pembagian BLT didesa*

Rabu, 26 Maret 2025 - 09:15 WIB

*Babinsa Bantu Warga Gorong Gorong Perbaikan Rumah Warga Di Desa Binaan*

Rabu, 26 Maret 2025 - 09:13 WIB

*Babinsa Kuala Pesisir Bantu Petani Keringkan Gabah*

Berita Terbaru

ACEH TENGGARA

Babinsa Dampingi Petani Percepat Olah Lahan Pasca Panen

Rabu, 26 Mar 2025 - 09:48 WIB