Polsek Teluk Nibung Polres Tanjung Balai Berbagi Takjil Kepada Warga Yang Berpuasa

LIA HAMBALI

- Redaksi

Selasa, 25 Maret 2025 - 22:41 WIB

5036 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Tanjungbalai, Agara News.Com // Dalam rangka memperingati Bulan Suci Ramadhan 1446 H dan dukungan terhadap warga yang Berpuasa Polsek Teluk Nibung Polres Tanjungbalai bersama Personil melakukan kegiatan berbagi takjil kepada masyarakat yang sedang melaksanakan ibadah puasa.

Bertempat di Mako Polsek Teluk Nibung Jl. Yos Sudarso Lk. I Kel. Kapias Pulau Buaya Kec. Teluk Nibung Kota Tanjung Balai, Senin 24 Maret 2025 sekira pukul 17.00 wib.Kapolres Tanjungbalai AKBP. Yon Edi Winara SH. SIK. MH melalui Kapolsek teluk nibung AKP Rinaldi SH, MH ditemui Agara News.Com mengatakan, “Kegiatan ini merupakan wujud rasa peduli Polsek Teluk Nibung Polres Tanjungbalai terhadap masyarakat, khususnya yang sedang melaksanakan ibadah puasa.

“Dengan membagikan takjil, Polsek Teluk Nibung Polres Tanjungbalai berharap dapat membantu warga yang baru pulang dari kegiatan pekerjaan dan tidak sempat memasak sehingga dengan takjil yang diberikan dapat berbuka puasa tepat waktu. “Ucap Kapolsek.“Kegiatan ini Juga bagian dari program Polsek Teluk Nibung Polres Tanjungbalai untuk mempereratkan hubungan silaturrahim dengan masyarakat. “Tambahnya.

“Kami ingin mempereratkan hubungan silaturrahim dengan masyarakat melalui momentum puasa bulan Ramadhan, Polsek teluk nibung melaksanakan kegiatan berbagi berupa takjil untuk yang melaksanakan ibadah puasa. “Pungkas Kapolsek.Adapun Takjil yang dibagikan kepada Warga yang berpuasa berupa Nasi Ayam Penyet sebanyak 150 bungkus.tutup Kapolsek menutup Komentarnya
(Laporan: Sofyan Parinduri BA-Kabiro)

Berita Terkait

Babinsa Dampingi Petani Percepat Olah Lahan Pasca Panen
*Jaga Ketersediaan Pupuk, Babinsa Posramil Beutong Ateuh Banggalang Cek Ke Toko Pertanian*
Babinsa Bantu Petani Bersihkan Gulma di Lahan Kangkung di Desa Binaan
*Babinsa Posramil Suka Makmue melaksanakan kegiatan komsos dengan pedagang sayur di desa binaan*
*komunikasi sosial Babinsa Koramil 04 Beutong Dengan Mitra Karib di Wilayah Binaan*
*Dampingi Petani Babinsa Koramil 03/Senagan Timur Cek Pertumbuhan Tanaman Padi Di Desa Binaan*
*Babinsa Hadirin Pembagian BLT didesa*
*Babinsa Bantu Warga Gorong Gorong Perbaikan Rumah Warga Di Desa Binaan*

Berita Terkait

Rabu, 26 Maret 2025 - 09:48 WIB

Babinsa Dampingi Petani Percepat Olah Lahan Pasca Panen

Rabu, 26 Maret 2025 - 09:46 WIB

*Jaga Ketersediaan Pupuk, Babinsa Posramil Beutong Ateuh Banggalang Cek Ke Toko Pertanian*

Rabu, 26 Maret 2025 - 09:44 WIB

Babinsa Bantu Petani Bersihkan Gulma di Lahan Kangkung di Desa Binaan

Rabu, 26 Maret 2025 - 09:42 WIB

*Babinsa Posramil Suka Makmue melaksanakan kegiatan komsos dengan pedagang sayur di desa binaan*

Rabu, 26 Maret 2025 - 09:38 WIB

*komunikasi sosial Babinsa Koramil 04 Beutong Dengan Mitra Karib di Wilayah Binaan*

Rabu, 26 Maret 2025 - 09:18 WIB

*Babinsa Hadirin Pembagian BLT didesa*

Rabu, 26 Maret 2025 - 09:15 WIB

*Babinsa Bantu Warga Gorong Gorong Perbaikan Rumah Warga Di Desa Binaan*

Rabu, 26 Maret 2025 - 09:13 WIB

*Babinsa Kuala Pesisir Bantu Petani Keringkan Gabah*

Berita Terbaru

ACEH TENGGARA

Babinsa Dampingi Petani Percepat Olah Lahan Pasca Panen

Rabu, 26 Mar 2025 - 09:48 WIB