*Danposramil Bukit Tusam Beri Pengarahan Kepada Personil Babinsanya*

HIDAYAT DESKY

- Redaksi

Selasa, 22 April 2025 - 08:41 WIB

5018 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kutacane Agaranews.com – Danposramil Bukit Tusam. Pelda Azrul Harahap jajaran Kodim 0108Agara Memberikan Pengarahan kepada seluruh anggota Posramil Bukit tusam. Di Mako Posramil Bukit Tusam desa empat lima Kec Bukit Tusam Kab, Aceh Tenggara, Selasa (22/04/2015).

Dalam arahannya Danposramil Bukit Tusam. Kepada seluruh personil Posramil Bukit Tusam.menekankan bahwa Personil Agar tidak terlibat dengan Narkoba tidak main judi online ataupun berupa judi lainya, tidak melakukan kegiatan ilegal.
Personil agar selalu mengecek kelistrikan di rumah masing masing Seperti Kabel,. Apabila Masih menggunakan kabel serabut agar diganti dengan kabel tunggal
ujarnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dan kepada seluruh personil jangan salah mengunakan media sosial seperti tiktok.Personil agar pintar-pintar mengelola ke uangan dan Kendaraan dinas agar tidak di berikan kepada orang sipil untuk di pakai.

Danpos Ramil juga mengingatkan kepada para Babinsa untuk terus tingkatkan hubungan baik dan bergaul dengan seluruh lapisan masyarakat, harus bisa menjadi solusi dalam setiap permasalahan masyarakat, tumbuhkan ide -ide kreatif ditengah masyarakat dan jalin kerjasama yang baik serta saling koordinasi dengan instansi pemerintah dan berbagi informasi guna mendukung pelaksanaan tugas pembinaan teritorial di wilayah.

Danpos ramil juga mengajak kepada personel untuk bersama-sama menjaga kebersihan kantor dan lingkungan sekitar, apabila berkendara selalu berhati-hati dengan mengutamakan faktor keamanan dan keselamatan.pungkasnya.

(Pendim Agara).

Berita Terkait

Aksi Tanam 500 Pohon Matoa Peringati Hari Bumi Sedunia Bupati di dampingi kemenag 
Danrem 172/PWY Tinjau Lokasi Rencana Sumur Bor Program TNI AD Manunggal Air di Keerom dan Kota Jayapura
Wadan Kormar Pimpin Pembukaan Reviu Itjenal T.A 2025  
*Mewujudkan Keakraban, Babinsa Koramil 04 Beutong Komsos Dengan Warga Desa Binaan*
Satgas Yonif 642/Kps Lakukan Pendekatan Melalui Anjangsana Ke Rumah Warga
*Ciptakan kedekatan ,Babinsa Kuala Pesisir Silahturahmi Dengan Warga*
*Danramil 02/Seunagan Beserta Anggota Laksanakan Sosialisasi Wasbang dan Penerimaan Prajurit TNI Di SMA 1 Seunagan*
Pererat Hubungan Kelembagaan, Kapolres Tebingtinggi Terima Audiensi Ketua Pengadilan Agama