Babinsa Dampingi Pembangunan Koperasi Merah Putih di Desa Binaan

Hidayat Desky

- Redaksi

Selasa, 25 November 2025 - 08:23 WIB

5043 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kutacane Agaranews.com – Babinsa Koramil 0108-05/Lawe Alas mendampingi kegiatan Pembangunan KDKMP Wilayah Kodim 0108/Agara (Kutacane) di Desa Pulo Sepang Kecamatan Lawe Alas kabupaten Aceh Tenggara, Selasa (25/11/2025).

Lettu cba Samuel menekankan bahwa pembangunan koperasi merah putih ini sesuai dengan Petunjuk Pelaksanaan Menteri Koperasi Republik Indonesia Nomor 1 Tahun 2025 tentang Pembentukan Koperasi desa Merah Putih Koperasi ini nantinya akan menyediakan beberapa kebutuhan pokok seperti sembako serta sarana dan prasarana pertanian, sehingga diharapkan dapat meningkatkan kesejahteraan masyarakat.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Babinsa Desa pulo sepang serda sopian joni menyampaikan bahwa pembentukan koperasi ini sangat penting bagi masyarakat desa Koperasi ini diharapkan dapat memberikan kemudahan bagi masyarakat dalam memenuhi kebutuhan pokok dan pertaniannya,TNI selalu mendukung program pemerintah untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat dan mendorong kemajuan perekonomian.

Dengan adanya koperasi ini, diharapkan dapat meningkatkan kualitas hidup masyarakat desa dan mendukung pembangunan di wilayah.Babinsa berkomitmen untuk terus mendukung program-program yang dapat meningkatkan kesejahteraan masyarakat dan memajukan perekonomian desa binaan.

(Pendim Agara).

Berita Terkait

Babinsa Posramil Beutong Ateuh Banggalang Bantu Petani Rawat Tanaman Kopi
Babinsa Koramil 05/Darul Makmur Bantu Petani PembibitanTanaman Cabai di Desa Binaan
Percepat Masa Tanam Babinsa Koramil 03/Senagan Timur Bantu Petani Menanam Padi Di Desa Binaan
Babinsa dan Polsek Patroli Bersama, Jaga Suasana Kondusif di Wilayah
Babinsa Dorong Wira usaha Peternak ayam Telur
Babinsa Posramil Ketambe Bantu Petani Panen Jagung
Babinsa Berikan Sosialisasi Pembinaan Ideologi Pancasila dan Wasbang Kepada Siswa
Babinsa Posramil Bukit Tusam Dampingi Makan Bergizi Gratis di Wilayah Teritorial

Berita Terkait

Selasa, 25 November 2025 - 11:00 WIB

Babinsa Posramil Beutong Ateuh Banggalang Bantu Petani Rawat Tanaman Kopi

Selasa, 25 November 2025 - 10:31 WIB

Babinsa Koramil 05/Darul Makmur Bantu Petani PembibitanTanaman Cabai di Desa Binaan

Selasa, 25 November 2025 - 10:29 WIB

Percepat Masa Tanam Babinsa Koramil 03/Senagan Timur Bantu Petani Menanam Padi Di Desa Binaan

Selasa, 25 November 2025 - 10:27 WIB

Babinsa dan Polsek Patroli Bersama, Jaga Suasana Kondusif di Wilayah

Selasa, 25 November 2025 - 10:25 WIB

Babinsa Dorong Wira usaha Peternak ayam Telur

Selasa, 25 November 2025 - 08:27 WIB

Babinsa Berikan Sosialisasi Pembinaan Ideologi Pancasila dan Wasbang Kepada Siswa

Selasa, 25 November 2025 - 08:25 WIB

Babinsa Posramil Bukit Tusam Dampingi Makan Bergizi Gratis di Wilayah Teritorial

Selasa, 25 November 2025 - 08:23 WIB

Babinsa Dampingi Pembangunan Koperasi Merah Putih di Desa Binaan

Berita Terbaru

ACEH TENGGARA

Babinsa dan Polsek Patroli Bersama, Jaga Suasana Kondusif di Wilayah

Selasa, 25 Nov 2025 - 10:27 WIB

ACEH TENGGARA

Babinsa Dorong Wira usaha Peternak ayam Telur

Selasa, 25 Nov 2025 - 10:25 WIB