*Dukung Program Hanpangan, Babinsa Koramil 0108-04/Babussalam Dampingi Petani Rontok Jagung*

HIDAYAT DESKY

- Redaksi

Senin, 9 Desember 2024 - 06:53 WIB

5063 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kutacane Agaranews.com – Babinsa Koramil 0108-04/Babussalam Serka Ahmaddin jajaran Kodim 0108/Agara Membantu masyarakat Merontok Jagung milik ibu Satimah di Desa Mendabe Kec. Babussalam Kab, Aceh Tenggara, Senin (09/12/24).

Serka Ahmadin menyampaikan guna Mendukung program pemerintah dalam bidang ketahanan pangan, khususnya swasembada pangan,kami melaksanakan pendampingan petani mulai dari pengolahan tanah, penanaman, perawatan sampai dengan  memanen.,ujarnya.

Pendampingan kepada kelompok tani merupakan kegiatan rutin yang merupakan tugas sebagai aparatur kewilayahan membantu para petani dalam hal pertanian, guna meningkatkan ketahanan pangan yang sedang Babinsa kerjakan merupakan wujud kemanunggalan TNI bersama rakyat, pungkasnya.

Sementara itu,Ibu Satimah sebagai pemilik jagung mengucapkan terima kasih kepada Babinsa yang telah mendampingi petani, keberadaan para Babinsa di wilayah binaan yang selalu melakukan pendampingan membuat para petani bersemangat untuk terus tanam jagung,” Ujarnya.

(Pendim Agara).

Berita Terkait

Peduli Kesehatan Warga, Satgas Yonif 641/Bru Laksanakan Yankes Bagi Masyarakat Papua
Satres Narkoba Polres Tebingtinggi Tangkap Pengedar Narkoba di Paya Mabar
Ka. Rutan Kelas IIB Kabanjahe CH Tarigan Resmi Digantikan (Plt) Josua Ginting, Acara Sertijab Digelar Hari Ini,..!!!
Lima Titik Program TMAB KASAD di TMMD 123 Tapsel, Meningkatkan Kualitas Hidup Masyarakat
Melalui TMMD 123 ,Kodim 0212/Tapsel Atasi Kesulitan Masyarakat Dengan Program TMAB KASAD 
Satgas TMMD Ke-123 Kodim 0212/Tapsel Bantu Warga Panen Kopi, Wujud Kemanunggalan TNI-Rakyat
Dari Target 5 Unit, Satgas TMMD Ke-123 Kodim 0212/Tapsel Kerjakan Sumur Bor Ketiga
52 WBP YANG MELARIKAN DIRI, TINGGAL 11 LAGI YANG BELUM KEMBALI

Berita Terkait

Sabtu, 15 Maret 2025 - 15:14 WIB

Peduli Kesehatan Warga, Satgas Yonif 641/Bru Laksanakan Yankes Bagi Masyarakat Papua

Sabtu, 15 Maret 2025 - 14:48 WIB

Satres Narkoba Polres Tebingtinggi Tangkap Pengedar Narkoba di Paya Mabar

Sabtu, 15 Maret 2025 - 14:41 WIB

Ka. Rutan Kelas IIB Kabanjahe CH Tarigan Resmi Digantikan (Plt) Josua Ginting, Acara Sertijab Digelar Hari Ini,..!!!

Sabtu, 15 Maret 2025 - 13:58 WIB

Lima Titik Program TMAB KASAD di TMMD 123 Tapsel, Meningkatkan Kualitas Hidup Masyarakat

Sabtu, 15 Maret 2025 - 13:54 WIB

Melalui TMMD 123 ,Kodim 0212/Tapsel Atasi Kesulitan Masyarakat Dengan Program TMAB KASAD 

Sabtu, 15 Maret 2025 - 13:18 WIB

Dari Target 5 Unit, Satgas TMMD Ke-123 Kodim 0212/Tapsel Kerjakan Sumur Bor Ketiga

Sabtu, 15 Maret 2025 - 13:17 WIB

52 WBP YANG MELARIKAN DIRI, TINGGAL 11 LAGI YANG BELUM KEMBALI

Sabtu, 15 Maret 2025 - 13:06 WIB

Gotong Royong Kunci Sukses Tiap Sasaran TMMD

Berita Terbaru