BM BRI Kabanjahe Mengambil Sikap Serius Atas Pelayanan Unit Saribudolok

LIA HAMBALI

- Redaksi

Kamis, 12 Desember 2024 - 12:29 WIB

50247 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tanah Karo, AgaraNews. Com // Bank Rakyat Indonesia (BRI) cabang Kabanjahe memberi penjelasan atas adanya keluhan nasabah terhadap pelayanan kantor unit Saribudolok, yakni atas adanya pemberitaan pengaduan salah seorang nasabahnya tersebut, pihak BRI cabang Kabanjahe memberikan perhatian serius terhadap hal ini, dengan menurunkan tim dari kantor cabang Kabanjahe membantu unit Saribudolok mencari agunan nasabah tersebut dengan menelusuri penyimpanan yang dilakukan staf yang menanganinya selama ini.

Hal ini disampaikan Branch Manager BRI Kabanjahe, Marsudi kepada Awak Media, Rabu (11/12), bertempat di Branch Office (BO) BRI Kabanjahe.

Kata Marsudi, disaat adanya informasi atas pengaduan hal ini yang dialami salah seorang nasabah BRI unit Saribudolok, pihak langsung mengambil perhatian dan tindakan untuk mencari agunan tersebut di kantor unit dan mengirim tim untuk membantu menelusuri keberadaan agunan tersebut, agar dapat disampaikan dengan baik dan utuh kepada nasabah yang bersangkutan.

“Kami langsung mengambil perhatian untuk hal ini, setelah menerima laporan dari staf unit Saribudolok, dengan membantu secara serius menelusurinya, sehingga semua dapat selesai dengan baik”, ujar Marsudi.

Lanjut Branch Manager BRI Kabanjahe Marsudi menyatakan bahwa BRI saat ini telah melakukan penata kerjaan terhadap agunan nasabah sesuai dengan ketentuan.

Tambahnya lagi, Bank BRI menghargai setiap masukan, saran dan keluhan dari Nasabahnya dan Bank BRI selalu berkomitmen memberikan layanan yang terbaik kepada setiap Nasabahnya.
Atas peristiwa tersebut, pihaknya juga sudah memberikan penjelasan kepada nasabah yang bersangkutan. Bahwa tata kelola dokumen agunan merupakan rangkaian proses bisnis BRI yang perlu dipastikan pelaksanaanya”, ungkap Marsudi.

“BRI berkomitmen untuk senantiasa menjunjung nilai-nilai Good Corporate Governance (GCG) dan mengedepankan prinsip prudential banking dalam setiap menjalankan operasional bisnisnya”, kata Marsudi lagi memastikan. (Lia Hambali)

Berita Terkait

*Bulan Ramadhan Penuh Berkah, Babinsa Koramil 0108-02/Bambel Ajarkan Mengaji Kepada Anak-Anak Wilayah Binaan*
*Babinsa Bantu Warga Desa Binaan Jemur Kemiri*
*Danramil 0108-05/Lawe Alas Hadiri Safari Ramadhan Di Wilayah Binaan*
*Dampingi Pertanian Babinsa Bantu Cabut Gulma Pengganggu Tanaman Padi*
*Babinsa  Sosialisasi Dan Penempelan Selebaran Pembukaan TNI AD*
*Jaga Kesehatan Ibu Dan Anak Babinsa Dampingi Posyandu Di Wilayah Binaan*
*Antisipasi Kemacetan Jalan,Saat Masyarakat Mencari Takjil Buka Puasa Babinsa Bantu Atur Jalan*
*Pererat Sinergitas, Babinsa Posramil ketambe, Hadiri Buka Puasa Bersama Unsur Muspika Kecamatan Ketambe*

Berita Terkait

Minggu, 16 Maret 2025 - 08:41 WIB

*Bulan Ramadhan Penuh Berkah, Babinsa Koramil 0108-02/Bambel Ajarkan Mengaji Kepada Anak-Anak Wilayah Binaan*

Minggu, 16 Maret 2025 - 08:39 WIB

*Babinsa Bantu Warga Desa Binaan Jemur Kemiri*

Minggu, 16 Maret 2025 - 08:36 WIB

*Danramil 0108-05/Lawe Alas Hadiri Safari Ramadhan Di Wilayah Binaan*

Minggu, 16 Maret 2025 - 08:34 WIB

*Dampingi Pertanian Babinsa Bantu Cabut Gulma Pengganggu Tanaman Padi*

Minggu, 16 Maret 2025 - 08:32 WIB

*Babinsa  Sosialisasi Dan Penempelan Selebaran Pembukaan TNI AD*

Minggu, 16 Maret 2025 - 08:28 WIB

*Antisipasi Kemacetan Jalan,Saat Masyarakat Mencari Takjil Buka Puasa Babinsa Bantu Atur Jalan*

Minggu, 16 Maret 2025 - 08:26 WIB

*Pererat Sinergitas, Babinsa Posramil ketambe, Hadiri Buka Puasa Bersama Unsur Muspika Kecamatan Ketambe*

Minggu, 16 Maret 2025 - 07:05 WIB

Dituding Gelembungkan Jumlah Siswa Untuk Dana BOS, Kepsek SMA 1 Lawe Sigala gala Bantah Hal Tersebut.

Berita Terbaru

ACEH TENGGARA

*Babinsa Bantu Warga Desa Binaan Jemur Kemiri*

Minggu, 16 Mar 2025 - 08:39 WIB

ACEH TENGGARA

*Danramil 0108-05/Lawe Alas Hadiri Safari Ramadhan Di Wilayah Binaan*

Minggu, 16 Mar 2025 - 08:36 WIB

ACEH TENGGARA

*Dampingi Pertanian Babinsa Bantu Cabut Gulma Pengganggu Tanaman Padi*

Minggu, 16 Mar 2025 - 08:34 WIB

ACEH TENGGARA

*Babinsa  Sosialisasi Dan Penempelan Selebaran Pembukaan TNI AD*

Minggu, 16 Mar 2025 - 08:32 WIB