Polres Tebingtinggi Gelar Jumat Curhat di Padepokan PSHT Desa Payapinang

LIA HAMBALI

- Redaksi

Jumat, 13 Desember 2024 - 17:06 WIB

5066 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

 

Sergai,Agaranews.com // Polres Tebingtinggi melalui program Jumat Curhat kembali mendengarkan keluhan masyarakat, bertempat di Padepokan PSHT Desa Payapinang Kecamatan Tebingsyahbandar, Kabupaten Serdang Bedagai (Sergai) – Sumut. Kegiatan dipimpin oleh Wakapolres Tebingtinggi Kompol Ady Santri Sanjaya, S.Sos., yang diwakilkan KBO Sat Binmas Ipda Joni Zuardi, Jumat (13/12/2024).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Hadir dalam kegiatan tersebut yaitu Kanit Bintibsos Aiptu L. Butar-Butar, Bhabinkamtibmas Aipda Rigo Solben Sitorus dan Aipda Juhardi Gultom. Kegiatan juga dihadiri oleh Kepala Desa Payapinang Muhammad Hafis Abroer, Kepala Dusun Indra, tokoh masyarakat, Ibu ibu Perwiritan, serta warga sekitar. Dalam kesempatannya, KBO Sat Binmas menyampaikan pentingnya sinergi antara kepolisian dan masyarakat untuk menciptakan keamanan dan ketertiban di lingkungan. Menghimbau agar warga tidak main hakim sendiri dalam menghadapi tindak kejahatan, melainkan menyerahkan pelaku ke pihak kepolisian.

“Agar kita lebih waspada terhadap bahaya narkoba yang dapat merusak generasi muda. Peran serta orang tua sangat dibutuhkan dalam mengawasi anak anak , terutama dimalam hari untuk mencegah keterlibatan dalam tindakan kriminal”, sebut KBO Sat Binmas.

KBO Sat Binmas turut mensosialisasikan Aplikasi Patroli UMKM Super Apps Polri yang bertujuan memberikan rasa aman kepada masyarakat. Mengingatkan bahwa masyarakat dapat menyampaikan keluhan atau masukan melalui layanan Call Center 110 atau WhatsApp 081260664044, yang akan segera ditindaklanjuti oleh personel Kepolisian. (MS)

Berita Terkait

Kota Medan Patroli Ketat,..!!! Sat Brimob dan Polrestabes Bersinergi Ciptakan Kamtibmas Jelang Paskah
Babinsa Koramil 13/AN Turun Langsung Bantu Atur Lalulintas Akibat Banjir
Babinsa Koramil 09/NL Bantu Warga Lewati Banjir Akibat Curah Hujan Tinggi di Pangkatan Labuhanbatu
Babinsa Koramil 13/AN Terjun Langsung Evakuasi Warga Terdampak Banjir
Membaca Membuka Jendela Dunia : Satgas Yonif 641 /Bru Bagikan Buku Pelajaran Pada Anak-Anak Papua
Ratusan Buruh FBTPI Gelar Long March Damai Menuju GRJU, Launching Pengurus Baru KPBI 2025–2028 Berlangsung Tertib
Wakapolres Metro Jakarta Utara Tinjau Pengamanan Ibadah Paskah di Gereja HKBP Ancol Podomoro
Pria Bersenjata Busur Panah Gegerkan Warga Kelapa Gading, Polisi Bergerak Cepat Amankan Pelaku

Berita Terkait

Minggu, 20 April 2025 - 17:09 WIB

Kota Medan Patroli Ketat,..!!! Sat Brimob dan Polrestabes Bersinergi Ciptakan Kamtibmas Jelang Paskah

Minggu, 20 April 2025 - 17:05 WIB

Babinsa Koramil 13/AN Turun Langsung Bantu Atur Lalulintas Akibat Banjir

Minggu, 20 April 2025 - 16:57 WIB

Babinsa Koramil 09/NL Bantu Warga Lewati Banjir Akibat Curah Hujan Tinggi di Pangkatan Labuhanbatu

Minggu, 20 April 2025 - 16:42 WIB

Babinsa Koramil 13/AN Terjun Langsung Evakuasi Warga Terdampak Banjir

Minggu, 20 April 2025 - 16:35 WIB

Membaca Membuka Jendela Dunia : Satgas Yonif 641 /Bru Bagikan Buku Pelajaran Pada Anak-Anak Papua

Minggu, 20 April 2025 - 16:06 WIB

Wakapolres Metro Jakarta Utara Tinjau Pengamanan Ibadah Paskah di Gereja HKBP Ancol Podomoro

Minggu, 20 April 2025 - 16:01 WIB

Pria Bersenjata Busur Panah Gegerkan Warga Kelapa Gading, Polisi Bergerak Cepat Amankan Pelaku

Minggu, 20 April 2025 - 15:57 WIB

Babinsa Koramil 03/SP Hadir Bantu Perbaikan Rumah Warga

Berita Terbaru