Babinsa Sawit Berperan Aktif Membantu PPL di Lapangan

LIA HAMBALI

- Redaksi

Minggu, 15 Desember 2024 - 13:00 WIB

5053 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Boyolali. AgaraNews. Com // Babinsa Koramil 09/ Sawit Kodim 0724/Boyolali Sertu Zaenal A bersama PPL dan petani melaksanakan pendampingan pengolahan lahan sawah di Desa Tegalrejo Kecamatan Sawit Kabupaten Boyolali. ( 15/12/24)

Babinsa Sertu Zaenal A mengatakan Pendampingan kepada para petani merupakan salah satu tugas rutin Babinsa untuk mengetahui perkembangan wilayah binaan khususnya dalam peningkatan swasembada pangan.

Tambah Babinsa, Kegiatan ini dilakukan untuk memberikan dorongan semangat dan memotivasi para petani desa binaan, agar lebih giat dalam berkerja sehingga mempercepat dalam penyiapan lahan pertanian mereka dan semoga dengan pengolahan lahan yang baik saya harap tanaman ini bisa tumbuh subur sehingga hasil pun maksimal dan akan lebih baik dari hasil tanam sebelumnya”.

Bertugas sebagai Babinsa harus mampu berkomunikasi sosial dengan masyarakat khususnya para petani desa binaan, hakikat pengabdian seorang prajurit adalah dengan memberikan sesuatu yang terbaik bagi rakyat sesuai dengan jati dirinya sebagai tentara rakyat” pungkasnya.( Lia Hambali)

(Ark)

Berita Terkait

Bupati Pakpak Bharat Franc Bernhard Tumanggor Hadiri Serah Terima Gubsu
BPBD Kabupaten Pakpak Bharat, lakukan Normalisasi Jalan Salak – Pagindar
Bupati Pakpak Bharat Franc Bernhard Tumanggor Sampaikan Pidato Di Ruang Sidang Paripurna DPRD Kabupaten Pakpak Bharat
Seorang Petualang Asal Deli Serdang Lakukan Mendaki Di Deleng / Gunung Simpon
Umat Katolik Bondowoso Berbagi Kasih di Desa Sumberanyar Maesan
Berbagi Di Bulan Suci, Pos Tomage Satgas Yonif 642/Kps Berikan Takjil Untuk Masyarakat
Anggota Satgas Puas Dengan Hasil Kerja Kerasnya
Jelang Berbuka Puasa, Satgas TMMD 123 Kodim 1416/Muna Jogging di Sore Hari

Berita Terkait

Minggu, 16 Maret 2025 - 15:00 WIB

Bupati Pakpak Bharat Franc Bernhard Tumanggor Hadiri Serah Terima Gubsu

Minggu, 16 Maret 2025 - 14:56 WIB

BPBD Kabupaten Pakpak Bharat, lakukan Normalisasi Jalan Salak – Pagindar

Minggu, 16 Maret 2025 - 14:50 WIB

Bupati Pakpak Bharat Franc Bernhard Tumanggor Sampaikan Pidato Di Ruang Sidang Paripurna DPRD Kabupaten Pakpak Bharat

Minggu, 16 Maret 2025 - 14:46 WIB

Seorang Petualang Asal Deli Serdang Lakukan Mendaki Di Deleng / Gunung Simpon

Minggu, 16 Maret 2025 - 14:41 WIB

Umat Katolik Bondowoso Berbagi Kasih di Desa Sumberanyar Maesan

Minggu, 16 Maret 2025 - 14:33 WIB

Anggota Satgas Puas Dengan Hasil Kerja Kerasnya

Minggu, 16 Maret 2025 - 14:30 WIB

Jelang Berbuka Puasa, Satgas TMMD 123 Kodim 1416/Muna Jogging di Sore Hari

Minggu, 16 Maret 2025 - 14:22 WIB

Satgas Yonif 700/Wyc : Kesehatan Dekat Dihati, Dekat di Pos TNI

Berita Terbaru

HEADLINE

Umat Katolik Bondowoso Berbagi Kasih di Desa Sumberanyar Maesan

Minggu, 16 Mar 2025 - 14:41 WIB