*Babinsa Posramil Beutong Ateuh Banggalang Membantu Warga Mengecor Jembatan Jalan Usaha Tani Di Desa Binaan*

HIDAYAT DESKY

- Redaksi

Sabtu, 21 Desember 2024 - 07:53 WIB

5061 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Nagan Raya Agaranews.com  – Untuk mempermudah para petani dalam mengangkut hasil pertaniannya, Babinsa Posramil Beutong Ateuh Banggalang Kodim 0116/Nara Sertu Gunawan bersama perangkat desa dan masyarakat laksanakan kerja bakti pengecoran jembatan yang berlokasi di Desa Blang Meurandeh kecamatan Beutong Ateuh Banggalang Kabupaten Nagan Raya, Sabtu (21/12/2024).

Menurut Babinsa Sertu Gunawan, kegiatan kerja bakti pengecoran jembatan ini menggunakan biaya dari swadaya masyarakat, selama ini masyarakat khususnya petani sangat membutuhkan akses jembatan untuk mengangkut hasil panennya, sehingga mereka berinisiatif untuk membeli material secara swadaya dan dikerjakan dengan bergotong royong.

“Atas inisiatif mereka, selaku Babinsa saya mengapresiasi kegiatan ini. Semoga kedepan pemerintah Desa bisa terus memperjuangkan kepentingan para petani”, Ungkap Sertu Gunawan.

Salah satu masyarakat yang tak di sebutkan namanya ditemui saat melaksanakan kerja bakti menuturkan bahwa akses jembatan ini merupakan penghubung untuk menuju ke lahan pertanian yang berada di Desa Blang Meurandeh, jembatan ini nantinya juga bisa di gunakan sebagai jembatan penghubung alternatif.

“Atas nama petani, saya berharap pengecoran dapat dilanjutkan dan mendapatkan perhatian dari pemerintah Desa, ” harapnya.

Berita Terkait

Bupati Pakpak Bharat Franc Bernhard Tumanggor Hadiri Serah Terima Gubsu
BPBD Kabupaten Pakpak Bharat, lakukan Normalisasi Jalan Salak – Pagindar
Bupati Pakpak Bharat Franc Bernhard Tumanggor Sampaikan Pidato Di Ruang Sidang Paripurna DPRD Kabupaten Pakpak Bharat
Seorang Petualang Asal Deli Serdang Lakukan Mendaki Di Deleng / Gunung Simpon
Umat Katolik Bondowoso Berbagi Kasih di Desa Sumberanyar Maesan
Berbagi Di Bulan Suci, Pos Tomage Satgas Yonif 642/Kps Berikan Takjil Untuk Masyarakat
Anggota Satgas Puas Dengan Hasil Kerja Kerasnya
Jelang Berbuka Puasa, Satgas TMMD 123 Kodim 1416/Muna Jogging di Sore Hari

Berita Terkait

Minggu, 16 Maret 2025 - 15:00 WIB

Bupati Pakpak Bharat Franc Bernhard Tumanggor Hadiri Serah Terima Gubsu

Minggu, 16 Maret 2025 - 14:56 WIB

BPBD Kabupaten Pakpak Bharat, lakukan Normalisasi Jalan Salak – Pagindar

Minggu, 16 Maret 2025 - 14:50 WIB

Bupati Pakpak Bharat Franc Bernhard Tumanggor Sampaikan Pidato Di Ruang Sidang Paripurna DPRD Kabupaten Pakpak Bharat

Minggu, 16 Maret 2025 - 14:46 WIB

Seorang Petualang Asal Deli Serdang Lakukan Mendaki Di Deleng / Gunung Simpon

Minggu, 16 Maret 2025 - 14:41 WIB

Umat Katolik Bondowoso Berbagi Kasih di Desa Sumberanyar Maesan

Minggu, 16 Maret 2025 - 14:33 WIB

Anggota Satgas Puas Dengan Hasil Kerja Kerasnya

Minggu, 16 Maret 2025 - 14:30 WIB

Jelang Berbuka Puasa, Satgas TMMD 123 Kodim 1416/Muna Jogging di Sore Hari

Minggu, 16 Maret 2025 - 14:22 WIB

Satgas Yonif 700/Wyc : Kesehatan Dekat Dihati, Dekat di Pos TNI

Berita Terbaru

HEADLINE

Umat Katolik Bondowoso Berbagi Kasih di Desa Sumberanyar Maesan

Minggu, 16 Mar 2025 - 14:41 WIB