Kapolres Binjai AKBP Bambang C. Utomo Bersama PJU Cek Kesiapan Pos Pengamanan dan Pelayanan Jelang Nataru

LIA HAMBALI

- Redaksi

Sabtu, 21 Desember 2024 - 18:23 WIB

50185 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Binjai, Agara News.com // Setelah selesai upacara gelar pasukan dalam menyambut natal dan tahun baru, polres binjai langsung gerak cepat dalam melaksanakan kegiatan operasi lilin toba 2024, untuk memberikan pelayanan kepada masyarakat yang akan merayakan natal serta menyambut tahun baru 01 Januari 2025. Dalam kesempatan siang ini, kapolres binjai AKBP Bambang C. Utomo, S.H., S.I.K., M.Si., turun langsung meninjau kesiapan pos pos pengamanan dan pelayanan yang akan digunakan pada operasi lilin toba 2024, serta memantau kekurangan dimasing-masing masing pos tersebut, sabtu 21/12/24. Pada kunjungannya tersebut, kapolres binjai AKBP Bambang C. Utomo, S.H., S.I.K., M.Si bersama PJU memberikan arahan untuk dapat menyiapkan Pos – Pos tersebut senyaman mungkin, untuk memberikan pelayanan kepada masyarakat dan juga bagi personil yang akan melaksanakan tugas di Pos tersebut, sehingga pos tersebut dapat digunakan semaksimal mungkin. Dilokasi pos pengamanan dan pelayanan, kapolres binjai memberikan saran serta masukan terkait kondisi terkini dilokasi, agar untuk saat akan dipergunakan di operasi lilin toba 2024 sudah selesai dikerjakan dan mendapatkan hasil yang bagus untuk kenyamanan bagi petugas serta masyarakat. Di satu sisi, kapolres binjai juga menyampaikan kepada personil yang melaksanakan tugas, agar melaksanakan tugas sebaik mungkin dengan menghindari kesalahan serta tetap bersikap humanis dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat yang membutuhkan.( Jonny Bancin )

Sumber: Humas Polres Binjai

—–0000—–

Berita Terkait

Kapolres Simalungun Gelar Buka Puasa Bersama Anak Yatim dan Kaum Dhuafa
Bhayangkari Cabang Simalungun Hadir di Acara Buka Puasa Bersama Kapolres Simalungun Dengan Anak Yatim dan Kaum Dhuafa
Bupati Karo Hadiri High Level Meeting TPID Se-Sumatra Utara 
MCK Panti Asuhan As-Soghiri Mulai Diperbaiki
Satgas Yonif 700/WYC Borong Hasil Tani Masyarakat di Pasar Sinak, Mama Papua Tersenyum Bahagia
Babinsa Koramil 0201-12/HP Serka Jumingan Melaksanakan Gotong royong di Dusun I Desa Lama
Kodam I/BB Ajak Anak Panti Asuhan dan Sahabat Yatim Rekreasi dan Belanja Kebutuhan Lebaran
Babinsa Koramil 0201-09/MB, Koptu Supriadi Monitoring dan Pantau Langsung Pasar Murah di Bagan Deli

Berita Terkait

Jumat, 14 Maret 2025 - 23:24 WIB

Bhayangkari Cabang Simalungun Hadir di Acara Buka Puasa Bersama Kapolres Simalungun Dengan Anak Yatim dan Kaum Dhuafa

Jumat, 14 Maret 2025 - 22:37 WIB

Bupati Karo Hadiri High Level Meeting TPID Se-Sumatra Utara 

Jumat, 14 Maret 2025 - 22:31 WIB

MCK Panti Asuhan As-Soghiri Mulai Diperbaiki

Jumat, 14 Maret 2025 - 22:27 WIB

Satgas Yonif 700/WYC Borong Hasil Tani Masyarakat di Pasar Sinak, Mama Papua Tersenyum Bahagia

Jumat, 14 Maret 2025 - 22:24 WIB

Babinsa Koramil 0201-12/HP Serka Jumingan Melaksanakan Gotong royong di Dusun I Desa Lama

Jumat, 14 Maret 2025 - 22:19 WIB

Kodam I/BB Ajak Anak Panti Asuhan dan Sahabat Yatim Rekreasi dan Belanja Kebutuhan Lebaran

Jumat, 14 Maret 2025 - 22:17 WIB

Babinsa Koramil 0201-09/MB, Koptu Supriadi Monitoring dan Pantau Langsung Pasar Murah di Bagan Deli

Jumat, 14 Maret 2025 - 22:15 WIB

Babinsa Koramil 0201-02/MT Hadiri Safari Ramadhan di Masjid Al-Ikhsaniyah Medan Perjuangan

Berita Terbaru

DELI SERDANG

Lapor Pak Kapolda : Ada Galian Liar di Desa Silebo Lebo Kutalimbaru

Sabtu, 15 Mar 2025 - 05:41 WIB