Ops Lilin Toba 2024, Waka Polres Pakpak Bharat Cek Personil Pos Pengamanan Dan Pos Pelayanan Di Hari Natal

LIA HAMBALI

- Redaksi

Kamis, 26 Desember 2024 - 12:27 WIB

5056 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Salak, Agara News.com // Kapolres Pakpak Bharat melalui Waka Polres Pakpak Bharat Kompol Ridwan, S.H melakukan Cek Personil yang ada di Pos Pengamanan dan Pos Pelayanan yang bertepatan dengan hari Natal, Rabu, 25 Desember 2024, sekira pukul 12.05 s/d 15.30 wib di Pos Pengamanan Tinada dan Pelayanan Sibande Kabupaten Pakpak Bharat.

Waka Polres Pakpak Bharat di dampingi Ps. Kasat Intel Polres Pakpak Bharat Iptu Rudi Asman, S.H dan Ps. Kasi Humas Polres Pakpak Bharat Aiptu Widodo. Dalam arahannya di Pos Pengamanan Desa Tinada dan Pos Pelayanan Sibande, Waka Polres menekankan kepada personil,” pentingnya menjalin kekompakan dengan seluruh Stakeholder yang sama – sama melaksanakan tugas Pengamanan dan Pelayanan di Pos masing-masing, jangan Lengah tetap Waspada, tetap monitoring situasi arus Lalulintas di hari Natal ini, peka terhadap situasi cuaca yang sekarang masuk musim penghujan, jadwal live report atau zoom dari Polda Sumut juga di monitor, situasi hari Natal umat Nasrani tetap melaksanakan ibadah di Gereja, yang di Pos Pengamanan dan Pos Pelayanan tetap lakukan koordinasi dengan pengurus gereja agar pelaksanaan Ibadah umat kristiani di hari Natal bisa berjalan dengan aman dan kondusif, terang Waka Polres Pakpak Bharat Kompol Ridwan, S.H. Pengecekan kekuatan personil di Pos Pengamanan Tinada dan Pos Pelayanan Sibande berjalan dengan baik dan lancar, arus lalu lintas tetap lancar tanpa adanya kepadatan ataupun kemacetan yang berarti dan juga kegiatan masyarakat khususnya umat Nasrani yang melaksanakan ibadah ke gereja termonitor berjalan dengan baik dan lancar.

( Biro Agara News.com_Pakpak Bharat dan Dairi JB )

Sumber: Humas Polres Pakpak Bharat

—–0000—-

Berita Terkait

Prajurit Yonif 123/Rajawali Laksanakan Karya Bhakti di Wilayah Terdampak Banjir di Padang Sidempuan 
Moment Bukber Satgas TMMD 123 Kodim 0318/Natuna Eratkan Silaturahmi dan Wujudkan Binter
Dinilai Tidak Prosedural dan Diduga Cacat Hukum Atas Penetapan Tersangka Serta Penahanan Terhadap Kliennya Oleh Polresta Sidoarjo, YM LAW FIRM Ajukan Permohonan Praperadilan di PN Sidoarjo
Polda Sumut Siapkan 167 Pos dan 12.104 Personel Untuk Pengamanan Idul Fitri 1446 H
Keliling Kampung,Timkes Satgas TMMD Ke-123 Kodim 0203/Langkat Wujudkan Hidup Sehat Warga Tanjung Putus
Dorong Pertumbuhan Ekonomi, Satgas Yonif 641/Bru Borong Hasil Tani Mama-Mama Papua
Pasar Murah di Borbor, Wakil Bupati Traktir Lansia
Gelar Aksi Damai, Warga Perumahan Cluster Elaeis Tagih Janji Depelover Penuhi PAM dan Bronjong

Berita Terkait

Jumat, 14 Maret 2025 - 20:29 WIB

Prajurit Yonif 123/Rajawali Laksanakan Karya Bhakti di Wilayah Terdampak Banjir di Padang Sidempuan 

Jumat, 14 Maret 2025 - 20:22 WIB

Moment Bukber Satgas TMMD 123 Kodim 0318/Natuna Eratkan Silaturahmi dan Wujudkan Binter

Jumat, 14 Maret 2025 - 18:10 WIB

Dinilai Tidak Prosedural dan Diduga Cacat Hukum Atas Penetapan Tersangka Serta Penahanan Terhadap Kliennya Oleh Polresta Sidoarjo, YM LAW FIRM Ajukan Permohonan Praperadilan di PN Sidoarjo

Jumat, 14 Maret 2025 - 18:06 WIB

Polda Sumut Siapkan 167 Pos dan 12.104 Personel Untuk Pengamanan Idul Fitri 1446 H

Jumat, 14 Maret 2025 - 17:56 WIB

Keliling Kampung,Timkes Satgas TMMD Ke-123 Kodim 0203/Langkat Wujudkan Hidup Sehat Warga Tanjung Putus

Jumat, 14 Maret 2025 - 17:49 WIB

Pasar Murah di Borbor, Wakil Bupati Traktir Lansia

Jumat, 14 Maret 2025 - 17:46 WIB

Gelar Aksi Damai, Warga Perumahan Cluster Elaeis Tagih Janji Depelover Penuhi PAM dan Bronjong

Jumat, 14 Maret 2025 - 17:43 WIB

Diduga Tak Miliki Legalitas Usaha, AMCTA Desak Polisi Tangkap Direktur PT MAS

Berita Terbaru