Periode Februari 2025 Satreskrim dan Jajaran Polres Sergai Tuntaskan 13 Laporan Ungkap Kasus 3C

LIA HAMBALI

- Redaksi

Jumat, 28 Februari 2025 - 20:28 WIB

5056 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

 

 

Sergai,Agaranews.com // Dalam kurun waktu 1 (satu) bulan yaitu mulai tanggal 01 Februari 2025 sampai dengan tanggal 28 Februari 2025, Satreskrim Polres Serdang Bedagai (Sergai) beserta Unit Reskrim jajaran berhasil melakukan pengungkapan Kasus 13 Laporan. Diantara 13 (Tiga belas) pengungkapan kasus atau 13 LP tersebut terdapat 18 orang Tersangka, dimana 2 LP dengan 2 TSK di Restoratife Justice.

Adapun rincian Kasus tersebut yakni ; Curat sebanyak 8 LP dengan 14 orang Tersangka, lalu Curanmor sebanyak 3 LP dengan 2 Tersangka serta Pencurian Biasa sebanyak 2 LP dengan 2 Tersangka.

Tak hanya para tersangka yang berhasil diamankan, berbagai barang bukti turut diamankan terkait 13 Kasus tersebut yang salah satunya yakni 1 Unit Sepeda Motor turut diamankan sebagai barang bukti.

Kapolres Serdang Bedagai AKBP Jhon HR. Sitepu, S.I.K, M.H., di Polres Sergai, Jalan Negara Desa Firdaus Kecamatan Seirampah Kabupaten Sergai – Sumut, pada Jumat (28/02/2025), menerangkan, dari 13 Laporan ungkap kasus yang berhasil dilakukan oleh Satreskrim dan Polsek Jajaran Polres Sergai terdapat 18 orang Tersangka.

Dimana Laporan Polisi dengan 2 orang Tersangka sudah berdamai sesuai dengan Prinsip Restoratife Justice dan mencabut Laporannya sehingga Laporan tersebut tidak dilanjutkan perkaranya samua kemeja persidangan, sedangkan terhadap 16 orang tersangka lainnya akan dilanjutkan perkara mereka sampai ke Pengadilan, ujarnya. (MS)

Berita Terkait

Bupati Pakpak Bharat Franc Bernhard Tumanggor Hadiri Serah Terima Gubsu
BPBD Kabupaten Pakpak Bharat, lakukan Normalisasi Jalan Salak – Pagindar
Bupati Pakpak Bharat Franc Bernhard Tumanggor Sampaikan Pidato Di Ruang Sidang Paripurna DPRD Kabupaten Pakpak Bharat
Seorang Petualang Asal Deli Serdang Lakukan Mendaki Di Deleng / Gunung Simpon
Umat Katolik Bondowoso Berbagi Kasih di Desa Sumberanyar Maesan
Berbagi Di Bulan Suci, Pos Tomage Satgas Yonif 642/Kps Berikan Takjil Untuk Masyarakat
Anggota Satgas Puas Dengan Hasil Kerja Kerasnya
Jelang Berbuka Puasa, Satgas TMMD 123 Kodim 1416/Muna Jogging di Sore Hari

Berita Terkait

Minggu, 16 Maret 2025 - 15:00 WIB

Bupati Pakpak Bharat Franc Bernhard Tumanggor Hadiri Serah Terima Gubsu

Minggu, 16 Maret 2025 - 14:56 WIB

BPBD Kabupaten Pakpak Bharat, lakukan Normalisasi Jalan Salak – Pagindar

Minggu, 16 Maret 2025 - 14:50 WIB

Bupati Pakpak Bharat Franc Bernhard Tumanggor Sampaikan Pidato Di Ruang Sidang Paripurna DPRD Kabupaten Pakpak Bharat

Minggu, 16 Maret 2025 - 14:46 WIB

Seorang Petualang Asal Deli Serdang Lakukan Mendaki Di Deleng / Gunung Simpon

Minggu, 16 Maret 2025 - 14:41 WIB

Umat Katolik Bondowoso Berbagi Kasih di Desa Sumberanyar Maesan

Minggu, 16 Maret 2025 - 14:33 WIB

Anggota Satgas Puas Dengan Hasil Kerja Kerasnya

Minggu, 16 Maret 2025 - 14:30 WIB

Jelang Berbuka Puasa, Satgas TMMD 123 Kodim 1416/Muna Jogging di Sore Hari

Minggu, 16 Maret 2025 - 14:22 WIB

Satgas Yonif 700/Wyc : Kesehatan Dekat Dihati, Dekat di Pos TNI

Berita Terbaru

HEADLINE

Umat Katolik Bondowoso Berbagi Kasih di Desa Sumberanyar Maesan

Minggu, 16 Mar 2025 - 14:41 WIB