Dirkumad Dampingi Kepala Staf Angkatan Darat Dalam Rapat Dengar Pendapat Dengan Komisi I DPR

LIA HAMBALI

- Redaksi

Kamis, 13 Maret 2025 - 22:07 WIB

5066 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Jakarta, AgaraNews . Com // Direktur Hukum TNI Angkatan Darat Brigjen TNI A. Agung Widi W, S.H., M.H. mendampingi Kepala Staf Angkatan Darat Jenderal TNI Maruli Simanjuntak, M.Sc, dalam Rapat Dengar Pendapat Komisi I DPR RI dengan Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto dan tiga pimpinan TNI AD, TNI AL, dan TNI AU di gedung Nusantara I DPR RI, Senayan, Jakarta Pusat, Kamis (13/3/2025).

Rapat ini dipimpin oleh Ketua Komisi I DPR Utut Adianto, dalam rangka membahas revisi Undang Undang Nomor 34 Tahun 2004 tentang TNI (RUU TNI).“Rapat kerja dengan Panglima TNI dan kepala staf, saya nyatakan terbuka dan dibuka untuk umum. Ibu-bapak sebelum kita mulai mohon ditayangkan bahwa kami mendapat surat dari Bapak Presiden tolong disampaikan ke Panglima dan kepala staf atau yang mewakili,” kata Utut dalam pemaparannya.Dalam rapat tersebut, Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto bersama para Kepala Staf Angkatan memaparkan pandangan dan masukan terkait revisi UU TNI, khususnya dalam upaya memperkuat peran serta fungsi TNI dalam menjaga kedaulatan negara. Jenderal TNI Maruli Simanjuntak menekankan pentingnya sinergi antara TNI dan pemerintah dalam menghadapi tantangan pertahanan yang semakin kompleks, termasuk aspek hukum yang mendukung profesionalisme prajurit di era modern.Dirkumad Brigjen TNI A. Agung Widi W, S.H., M.H. turut memberikan pendampingan dalam pembahasan aspek hukum yang menjadi bagian penting dalam revisi UU TNI. Kehadiran Direktur Hukum TNI AD ini memastikan bahwa setiap perubahan yang diusulkan tetap sejalan dengan prinsip hukum yang berlaku, serta memperhatikan kepentingan dan hak-hak prajurit. Rapat yang berlangsung secara terbuka ini menjadi forum strategis untuk mendiskusikan kebijakan pertahanan nasional guna memperkuat institusi TNI dalam menghadapi dinamika global dan ancaman di masa depan.(Lia Hambali)

(Pen Ditkumad)

Berita Terkait

Dengan Berolahraga Satgas Yonif 642/Kps Tingkatkan Kesehatan Anggota di Bulan Puasa
Polres Tanjung Balai dan Insan Pers Berbagi Takjil Kepada Warga di Bulan Suci Ramadhan 1446 Hijriyah
Melalui TMMD 123 Langkat, TNI Bangkitkan Kembali Semangat Gotong royong
TMMD 123 Kodim 0203/Langkat,Sinergi Membangun Negeri Demi Pertahanan Wilayah
Jalan Baru Dibuka di Desa Tanjung Putus, Kodim 0203/Langkat Sejahterakan Masyarakat
Berikan Rasa Aman Saat Ramadhan, Polres Tebingtinggi Intensifkan Patroli
Ketua DPP TER-KAM – Indonesia Edi Hasibuan : Surat DPP TER-KAM Terkait Tangkahan Diduga Langgar Aturan Hukum, Diterima Bambang Ariyanto Humas CV. AJA Milik Joe Tjang Belum Berbalas
Dansatgas Letkol Ar.Ibnu Mengingatkan Pentingnya Mengamalkan 8 Wajib TNI Setiap Interaksi Dengan Masyarakat

Berita Terkait

Jumat, 14 Maret 2025 - 12:08 WIB

Dengan Berolahraga Satgas Yonif 642/Kps Tingkatkan Kesehatan Anggota di Bulan Puasa

Jumat, 14 Maret 2025 - 11:56 WIB

Polres Tanjung Balai dan Insan Pers Berbagi Takjil Kepada Warga di Bulan Suci Ramadhan 1446 Hijriyah

Jumat, 14 Maret 2025 - 11:51 WIB

Melalui TMMD 123 Langkat, TNI Bangkitkan Kembali Semangat Gotong royong

Jumat, 14 Maret 2025 - 11:48 WIB

TMMD 123 Kodim 0203/Langkat,Sinergi Membangun Negeri Demi Pertahanan Wilayah

Jumat, 14 Maret 2025 - 11:39 WIB

Berikan Rasa Aman Saat Ramadhan, Polres Tebingtinggi Intensifkan Patroli

Jumat, 14 Maret 2025 - 11:37 WIB

Ketua DPP TER-KAM – Indonesia Edi Hasibuan : Surat DPP TER-KAM Terkait Tangkahan Diduga Langgar Aturan Hukum, Diterima Bambang Ariyanto Humas CV. AJA Milik Joe Tjang Belum Berbalas

Jumat, 14 Maret 2025 - 11:28 WIB

Dansatgas Letkol Ar.Ibnu Mengingatkan Pentingnya Mengamalkan 8 Wajib TNI Setiap Interaksi Dengan Masyarakat

Jumat, 14 Maret 2025 - 11:12 WIB

Gurbernur Sumbar Lakukan Kunjungan Safari Ramadhan Ke Masjid Al-Ihsan Batang Anai

Berita Terbaru

GAYO LUES

Babinsa Pos Ramil Dabun Gelang dampingi petani jemur coklat

Jumat, 14 Mar 2025 - 12:02 WIB