Pangdivif 2 Kostrad Ingatkan Prajurit Dalam Penegakkan Hukum Dan Bermedia Sosial

LIA HAMBALI

- Redaksi

Selasa, 25 Maret 2025 - 00:35 WIB

5053 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Malang, AgaraNews. Com // Pangdivif 2 Kostrad Mayjen TNI Susilo beserta Ibu Ketua Persit KCK Koorcab Divif 2 didampingi para Asisten Kasdivif 2 Kostrad melaksanakan kunjungan kerja ke satuan Menarmed 2/PY/2 Kostrad yang berlokasi di Malang, Jawa Timur. Jumat (21/3/2025).

Danmenarmed 2/PY/2 Kostrad Kolonel Arm Siswo Budiarto, S.I.P., M.M., M.I.Pol. serta para perwira dan seluruh prajurit Putra Yudha menyambut dengan hangat kedatangan Pangdivif 2 Kostrad beserta rombongan.

Pangdivif 2 Kostrad berkesempatan meresmikan ruang transit tamu VIP dilanjutkan dengan mendengarkan paparan singkat kondisi satuan oleh Komandan Resimen.

Dalam pengarahannya bapak Panglima menekankan pentingnya menegakkan hukum militer. Hukum militer diberlakukan kepada seluruh prajurit mulai dari pangkat terendah sampai dengan pangkat tertinggi. Sambungnya, Para Perwira agar menjadi suri tauladan yang baik bagi anggotanya.

Selain itu, Bapak Panglima juga tidak henti-hentinya mengingatkan kepada seluruh keluarga besar Putra Yudha agar lebih bijak dalam menggunakan media sosial dan hindari pelanggaran sekecil apapun yang bisa merugikan diri sendiri, keluarga terlebih satuan.

Diakhir pengarahannya, beliau berpesan “Jadilah prajurit Cakra sejati dengan kerja keras, cerdas dan ikhlas pasti tuntas, mempedomani Sapta marga, sumpah prajurit dan 8 wajib TNI, demi satuan, demi institusi serta bangsa dan negara.”(Lia Hambali)

(Ogek Tanjung)

Berita Terkait

Polres Tanjung Balai Berbagi Takjil Gratis Kepada Masyarakat Nelayan di Perairan dan Berbuka Puasa Bersama
Garda Timur Indonesia Bagikan Takjil di Blouvard Manado, Jalin Kebersamaan Lembaga dan Jurnalis Serta Umat di Sulawesi Utara
Di Penghujung Ramadhan Polres Sibolga Bagikan Takjil Gratis Menjelang Berbuka Puasa
Dalam Rangka Ops Ketupat Toba 2025, Personil Pos Yan Terminal, Patroli Di Sekitaran Terminal Bus
Bupati Pakpak Bharat Franc Bernhard Tumanggor Meninjau Jalan Penghubung Pakpak Bharat – Samosir
Puluhan LSM di Kabupaten Karo Bergabung Lakukan Aksi Berbagi Takjil Gratis Dukung Undang – Undang TNI 
Bertugas Sambil Beribadah ,Prajurit dan Persit KCK Kodim 0318/Natuna Meraih Berkah di Bulan Ramadhan
Sinergi TNI Polri dan Forkopimda di Binjai Terus Diperkuat Melalui Pembagian Takjil

Berita Terkait

Sabtu, 29 Maret 2025 - 20:35 WIB

Polres Tanjung Balai Berbagi Takjil Gratis Kepada Masyarakat Nelayan di Perairan dan Berbuka Puasa Bersama

Sabtu, 29 Maret 2025 - 20:32 WIB

Garda Timur Indonesia Bagikan Takjil di Blouvard Manado, Jalin Kebersamaan Lembaga dan Jurnalis Serta Umat di Sulawesi Utara

Sabtu, 29 Maret 2025 - 20:25 WIB

Di Penghujung Ramadhan Polres Sibolga Bagikan Takjil Gratis Menjelang Berbuka Puasa

Sabtu, 29 Maret 2025 - 20:20 WIB

Dalam Rangka Ops Ketupat Toba 2025, Personil Pos Yan Terminal, Patroli Di Sekitaran Terminal Bus

Sabtu, 29 Maret 2025 - 20:17 WIB

Bupati Pakpak Bharat Franc Bernhard Tumanggor Meninjau Jalan Penghubung Pakpak Bharat – Samosir

Sabtu, 29 Maret 2025 - 20:02 WIB

Bertugas Sambil Beribadah ,Prajurit dan Persit KCK Kodim 0318/Natuna Meraih Berkah di Bulan Ramadhan

Sabtu, 29 Maret 2025 - 19:59 WIB

Sinergi TNI Polri dan Forkopimda di Binjai Terus Diperkuat Melalui Pembagian Takjil

Sabtu, 29 Maret 2025 - 19:55 WIB

Pengamanan Pengarakan Ogoh-ogoh Dalam Rangkaian Hari Suci Nyepi Saka 1947 di Wilayah Hukum Polsek Kawasan Pelabuhan Gilimanuk

Berita Terbaru