Kapolsek Salak Bersama Babinsa Koramil 07 Melaksanakan Patroli Ke Objek Vital

LIA HAMBALI

- Redaksi

Selasa, 15 April 2025 - 21:41 WIB

5047 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Salak, Agara News.com // Kapolsek Salak bersama Personil dan Babinsa Koramil 07 Salak bersinergi dengan melaksanakan Patroli bersama ke Objek vital di PLTM Ordo Hukum Desa Pardomuan Kec STTU JULU Kabupaten Pakpak Bharat, Selasa 15 April 2025 sekira 10.00 s/d 11.00 WIB.Kapolres Pakpak Bharat AKBP Pebriandi Haloho, S.H., S.I.K., M.Si melalui Kapolsek Salak AKP Terada Tarigan mengatakan kegiatan ini di lakukan untuk melihat dari dekat Objek vital yang ada di Kabupaten Pakpak Bharat yang masuk dalam wilayah hukum Polres Pakpak Bharat.

Kami Polsek Salak dan Babinsa Koramil 07 Salak bersama – sama melaksanakan patroli ke Objek Vital memastikan bahwa Objek vital di sini dalam keadaan aman dan kondusif serta lancar dalam melaksanakan aktivitas nya tanpa adanya gangguan, apa lagi sekarang muslim hujan, hampir setiap hari setiap saat turun hujan dengan intensitas yang cukup tinggi untuk itu kita juga memberikan spirit kepada petugas di PLTM Ordi Hulu untuk tetap semangat dan terus melayani masyarakat dengan memberikan Daya Listrik yang di butuhkan oleh masyarakat dalam menjalankan aktivitas sehari – hari, terang AKP Terada Tarigan.Dari Pihak PLTM Ordi Hulu sendiri sangat menyambut baik atas kedatangan dari pihak Kepolisian dan TNI, dimana mereka bertekad akan terus melayani masyarakat memberikan Terang Kepada Masyarakat di kabupaten Pakpak Bharat lewat aliran daya Listrik yang mereka kelola.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

( Biro Agara News.com_Pakpak Bharat dan Dairi JB )

Sumber: Humas Polres Pakpak Bharat

—-150425—-

Berita Terkait

Polres Tebingtinggi Tangani Kebakaran Dua Ruko di Jalan Gatot Subroto
Polres Pakpak Bharat Dan Polsek Jajaran Laksanakan Patroli Blue Light Serta Pengamanan Melekat Di Gereja Dalam Rangka Jumat Agung
Luar Biasa.!! Momen Jumat Agung Tahun 2025, Personil Polres Pakpak Bharat Berbagi Kasih Dengan Melakukan Donor Darah Di RSUD Salak
Tersangka Pelaku Perjudian Jenis Sydney, Ditangkap Tim Opsnal Sat Reskrim Polres Sibolga
Tak Bosan Koramil 12/LP Sosialisasikan Bahaya Narkoba Di Desa Binaan
Babinsa Koramil 11/KP Laksanakan Pengamanan Ibadah di Gereja Dalam Rangka Hari Paskah
Babinsa Koramil 09/NL Menghadiri Acara Operasi Katarak Gratis Se – Kabupaten Labuhan Batu Terpusat Di Puskesmas Negeri Lama
Antisipasi 3C dan Balap Liar Dimalam Hari, Polsek Padanghilir Patroli Blue Light

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 10:56 WIB

Polres Tebingtinggi Tangani Kebakaran Dua Ruko di Jalan Gatot Subroto

Sabtu, 19 April 2025 - 10:54 WIB

Polres Pakpak Bharat Dan Polsek Jajaran Laksanakan Patroli Blue Light Serta Pengamanan Melekat Di Gereja Dalam Rangka Jumat Agung

Sabtu, 19 April 2025 - 10:50 WIB

Luar Biasa.!! Momen Jumat Agung Tahun 2025, Personil Polres Pakpak Bharat Berbagi Kasih Dengan Melakukan Donor Darah Di RSUD Salak

Sabtu, 19 April 2025 - 10:47 WIB

Tersangka Pelaku Perjudian Jenis Sydney, Ditangkap Tim Opsnal Sat Reskrim Polres Sibolga

Sabtu, 19 April 2025 - 10:44 WIB

Tak Bosan Koramil 12/LP Sosialisasikan Bahaya Narkoba Di Desa Binaan

Sabtu, 19 April 2025 - 10:37 WIB

Babinsa Koramil 09/NL Menghadiri Acara Operasi Katarak Gratis Se – Kabupaten Labuhan Batu Terpusat Di Puskesmas Negeri Lama

Sabtu, 19 April 2025 - 10:32 WIB

Antisipasi 3C dan Balap Liar Dimalam Hari, Polsek Padanghilir Patroli Blue Light

Sabtu, 19 April 2025 - 10:26 WIB

Upaya Babinsa Koramil 03/Sungai Pagu Cegah Luapan Sungai

Berita Terbaru