Babinsa Koramil 05/X Koto Diatas Jadi Irup Di SDN 04 Sulit Air

LIA HAMBALI

- Redaksi

Senin, 21 April 2025 - 16:53 WIB

5036 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Solok, AgaraNews. Com // Babinsa Koramil 05/X Koto Diatas Kodim 0309/Solok Serka R. Okta Dalga melaksanakan pembinaan wilayah dengan menjadi pembina upacara bendera di SDN 04 Sulit Air Kecamatan X Koto Diatas Kabupaten Solok. Senin, (21/04/25).

Upacara yang berjalan dengan khidmat diikuti oleh Kepala Sekolah, para Guru dan Staf serta ratusan Siswa dan Siswi SDN yang berlangsung dihalaman sekolah SDN 04 Sulit Air Kecamatan X Koto Diatas Kabupaten Solok.Dalam amanatnya, Serka R. Okta Dalga menyampaikan tentang tujuan diadakannya upacara bendera selain rasa syukur terhadap kemerdekaan serta wujud penghormatan kepada perjuangan dan para pahlawan sehingga bendera merah putih bisa berkibar.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam kesempatan yang sama Serka R. Okta Dalga juga menyampaikan agar murid murid jaga kesehatan mengingat saat ini sudah mulai musim penghujan.Yang tak kalah pentingnya Serka R.Okta Dalga berpesan kepada para Siswa dan Siswi agar saling Mengasihi sesama teman,tidak saling ejek antar sesama teman dan saling Bantu atau saling tolong menolong antar sesama teman serta menghimbau agar rajin belajar supaya apa yang jadi cita-citakan tercapai dan bisa jadi kebanggan sekolah dan orang tua.Mengakhiri amanat Serka R.Okta Dalga juga berpesan agar saling menghormati antar sesama teman terlebih kepada guru dan orang tua dirumah. Pungkasnya.(Lia Hambali)

Berita Terkait

Patroli Dini Hari, Satreskrim Polres Tebingtinggi Antisipasi Kriminalitas dan Geng Motor
Polsek Rambutan Patroli Pengamanan Ibadah Minggu di Sejumlah Gereja
Himbau Tidak Coret-coret, Polres Sergai & Jajaran Serentak kunjungi Sekolah SMA/SMK Paska Ujian Akhir
Wujud Kepedulian Polri Untuk Masyarakat Tugu Selatan
Permohonan Praperadilan Ditolak, Kapolsek Kelapa Gading Menang di PN Jakarta Utara
Polres Metro Jakarta Utara Beri Kursi Roda untuk Pasien Stroke, Wujudkan Kepedulian Lewat Bakti Kesehatan
Ngopi Kamtibmas, Bhabinkamtibmas Kelurahan Ancol Ajak Warga Jaga Keamanan Lingkungan
Hangatnya Kebersamaan Dalam Kasih, Satgas Yonif 641/Bru Rayakan Paskah Dengan Makan Bersama Warga Distrik Kurima