Satgas Yonif 642/Kps Dukung Program Pemerintah Dengan Membagikan Makanan Bergizi di Papua

LIA HAMBALI

- Redaksi

Jumat, 29 November 2024 - 11:41 WIB

5094 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Teluk Bintuni, AgaraNews . Com // Pos Kamundan Satgas Pamtas RI-PNG Yonif 642/Kps membagikan makanan Bergizi kepada Murid SDN Kalitami, Distrik Kamundan, Kabupaten Teluk Bintuni. Papua Barat. (29/11/2024).

Sebagai wujud mendukung Program Presiden, makan bergizi gratis kepada Anak sekolah, maka Satgas Pamtas Kewilayahan Yonif 642/Kps Pos Kamundan peduli terhadap pertumbuhan dan kebutuhan gizi anak-anak sekolah. Kegiatan ini dipimpin langsung Danpos Kamundan Letda Inf Gusti Agung G. berserta anggota lainnya.

Letkol Inf Dwiyanto Kusumo, M.A.P, Selaku Dansatgas mengungkapkan mengungkapkan kegiatan ini merupakan sebagai salah satu bentuk kepedulian Satgas Yonif 642/Kps terhadap kebutuhan Gizi Murid di wilayah penugasan khususnya di SDN Kalitami Distrik Kamundan.

Dengan adanya kegiatan ini, sedikit tidaknya dapat membantu mencegah terjadinya stunting kepada Siswa/Siswi dan bentuk perhatian terutama anak-anak generasi penerus bangsa. Sementara itu Bpk Safar Tabiat Kepala sekolah SDN Kalitami mengucapkan terimakasih yang sebesar besarnya atas terlaksananya kegiatan ini, beliau berharap agar kegiatan tersebut bisa terus terlaksana untuk kedepannya.

Anak-anak pun senang dengan adanya pemberian makanan gratis ini sehingga terlihat mereka menyambut dengan wajah penuh gembira dan sukacita.(Lia Hambali)

(Pen Yonif 642/Kps)

Berita Terkait

Kapolsek Gilimanuk Gelar Safari Ramadhan Bersama Pengurus Nahdlatul Ulama
Sukses,Acara Pengukuhan Panitia Pelantikan Dan BUKBER DPW PWDPI Sumut
KA.KANWIL DITJEN PAS ACEH:LAPAS KUTACANE HARUS PERCAYA DIRI & TETAP SOLID !
Satgas TMMD Ke-123 Kodim 0212/Tapsel Pasang Tangki Sumur Bor
RUU TNI: Kritik Atau Protes Kosong? Inilah Ulasan Letjen TNI Purn. Bambang Darmono
Prajurit TNI Diterjunkan Bantu Bersihkan Rumah Warga Yang Tertimbun Longsor
Dikelola Yayasan Moetiah, SMP Islam Terpadu Khusus Anak Yatim Piatu Berdiri di Blora 
Kodam I/BB Gelar Bakti Sosial Berbagi Kebahagiaan Dengan Anak-Anak Panti Asuhan

Berita Terkait

Minggu, 16 Maret 2025 - 19:29 WIB

Kapolsek Gilimanuk Gelar Safari Ramadhan Bersama Pengurus Nahdlatul Ulama

Minggu, 16 Maret 2025 - 19:25 WIB

Sukses,Acara Pengukuhan Panitia Pelantikan Dan BUKBER DPW PWDPI Sumut

Minggu, 16 Maret 2025 - 19:18 WIB

KA.KANWIL DITJEN PAS ACEH:LAPAS KUTACANE HARUS PERCAYA DIRI & TETAP SOLID !

Minggu, 16 Maret 2025 - 17:54 WIB

Satgas TMMD Ke-123 Kodim 0212/Tapsel Pasang Tangki Sumur Bor

Minggu, 16 Maret 2025 - 17:33 WIB

RUU TNI: Kritik Atau Protes Kosong? Inilah Ulasan Letjen TNI Purn. Bambang Darmono

Minggu, 16 Maret 2025 - 17:29 WIB

Dikelola Yayasan Moetiah, SMP Islam Terpadu Khusus Anak Yatim Piatu Berdiri di Blora 

Minggu, 16 Maret 2025 - 17:25 WIB

Kodam I/BB Gelar Bakti Sosial Berbagi Kebahagiaan Dengan Anak-Anak Panti Asuhan

Minggu, 16 Maret 2025 - 17:24 WIB

Ini Pesan Bupati Arief di Peringatan 118 Tahun Perjuangan Samin Surosentiko

Berita Terbaru

HEADLINE

Satgas TMMD Ke-123 Kodim 0212/Tapsel Pasang Tangki Sumur Bor

Minggu, 16 Mar 2025 - 17:54 WIB