Babinsa Koramil 03/Sei Berombang Monitoring Banjir Pasca Curah Hujan Tinggi

LIA HAMBALI

- Redaksi

Minggu, 1 Desember 2024 - 10:50 WIB

5051 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sei Berombang, AgaraNews. Com // Babinsa Koramil 03/Sei Berombang Serda Ronal Simbolon melaksanakan monitoring banjir akibat curah hujan tinggi yang mengakibatkan terjadinya genangan air di Desa Wonosari Kecamatan Panai Hilir Kabupaten Labuhanbatu, Sabtu (30/11/2024).

Serda Ronal Simbolon menyampaikan bahwa banjir yang terjadi saat ini karena intensitas hujan tinggi di wilayah kabupaten Labuhanbatu khususnya di Desa Wonosari. “Cuaca seperti ini sudah terjadi sejak dua pekan, yang mana di sore dan malam hari curah hujan sangat deras sehingga sejumlah parit meluap yang ada di Desa Wonosari tidak dapat menampung debit air hujan sehingga membanjiri pemukiman masyarakat di sejumlah Dusun-dusun yang ada di Desa Wonosari Kecamatan Panai Hilir, ” ujarnya.

Berdasarkan hasil monitoring di lapangan, banjir di Desa Wonosari terjadi sejak kemaren sampai saat ini dengan ketinggian air sekitar 20 – 40 Cm, Mulai dari Dusun I sebanyak 30 KK, Dusun II sebanyak 35 KK, Dusun III sebanyak 15 KK. Sebagai Babinsa Serda Ronal Simbolon menghimbau kepada warga agar tetap waspada karena cuaca saat ini belum begitu membaik, tidak menutup kemungkinan debit air dapat bertambah lagi, maka warga lebih berhati- hati untuk keluar rumah karena banyak genangan dan selokan yang telah tertutupi air sehingga dapat membahayakan warga.

”Tidak menutup kemungkinan debit air akan bertambah lagi karena cuaca saat ini tidak menentu, dan banyak selokan yang telah tertutup maka warga yang keluar rumah agar berhati-hati apa lagi di malam hari, sehingga sangat membahayakan keselamatan warga,”tutur nya. Ditempat berbeda, Danramil 03/Sei Berombang Mayor Inf J. Sembiring, S.H menyampaikan bahwa yang dilakukan oleh Babinsa Koramil 03/SB siap siaga dalam menghadapi musim hujan di penghujung tahun 2024, terus memonitoring perkembangan di lapangan.

Selain itu, kami akan terus koordinasi dengan Bhabinkamtibmas serta pihak terkait lainya untuk saling bersinergi dalam membantu masyarakat yang membutuhkan bantuan yang terdampak oleh banjir, pungkas Danramil setempat.   ( Lia Hambali)

(pendim0209)

Berita Terkait

Kapolsek Gilimanuk Gelar Safari Ramadhan Bersama Pengurus Nahdlatul Ulama
Sukses,Acara Pengukuhan Panitia Pelantikan Dan BUKBER DPW PWDPI Sumut
KA.KANWIL DITJEN PAS ACEH:LAPAS KUTACANE HARUS PERCAYA DIRI & TETAP SOLID !
Satgas TMMD Ke-123 Kodim 0212/Tapsel Pasang Tangki Sumur Bor
RUU TNI: Kritik Atau Protes Kosong? Inilah Ulasan Letjen TNI Purn. Bambang Darmono
Prajurit TNI Diterjunkan Bantu Bersihkan Rumah Warga Yang Tertimbun Longsor
Dikelola Yayasan Moetiah, SMP Islam Terpadu Khusus Anak Yatim Piatu Berdiri di Blora 
Kodam I/BB Gelar Bakti Sosial Berbagi Kebahagiaan Dengan Anak-Anak Panti Asuhan

Berita Terkait

Minggu, 16 Maret 2025 - 19:29 WIB

Kapolsek Gilimanuk Gelar Safari Ramadhan Bersama Pengurus Nahdlatul Ulama

Minggu, 16 Maret 2025 - 19:25 WIB

Sukses,Acara Pengukuhan Panitia Pelantikan Dan BUKBER DPW PWDPI Sumut

Minggu, 16 Maret 2025 - 19:18 WIB

KA.KANWIL DITJEN PAS ACEH:LAPAS KUTACANE HARUS PERCAYA DIRI & TETAP SOLID !

Minggu, 16 Maret 2025 - 17:54 WIB

Satgas TMMD Ke-123 Kodim 0212/Tapsel Pasang Tangki Sumur Bor

Minggu, 16 Maret 2025 - 17:33 WIB

RUU TNI: Kritik Atau Protes Kosong? Inilah Ulasan Letjen TNI Purn. Bambang Darmono

Minggu, 16 Maret 2025 - 17:29 WIB

Dikelola Yayasan Moetiah, SMP Islam Terpadu Khusus Anak Yatim Piatu Berdiri di Blora 

Minggu, 16 Maret 2025 - 17:25 WIB

Kodam I/BB Gelar Bakti Sosial Berbagi Kebahagiaan Dengan Anak-Anak Panti Asuhan

Minggu, 16 Maret 2025 - 17:24 WIB

Ini Pesan Bupati Arief di Peringatan 118 Tahun Perjuangan Samin Surosentiko

Berita Terbaru

HEADLINE

Satgas TMMD Ke-123 Kodim 0212/Tapsel Pasang Tangki Sumur Bor

Minggu, 16 Mar 2025 - 17:54 WIB