*Lewat Sholat Subuh Berjamaah Babinsa Koramil 0108/Lawe Sigala Bangun Kedekatan Bersama Warga.*

HIDAYAT DESKY

- Redaksi

Selasa, 3 Desember 2024 - 06:25 WIB

5088 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kutacane  Agaranews.com — Babinsa koramil 0108-01/Lawe Sigala jajaran Kodim 0108 /Agara rutin melaksanakan sholat subuh berjamaah bersama warga desa binaan yang menjadi wilayah teritorialnya Posramil Lawe Bulan Kec,Lawe Sigala gala Kab, Aceh Tenggara, Selasa (03/12/24).

Serma Tomo pakpahan menyampaikan, kami turut serta meramaikan sholat subuh berjamaah, kali ini kita melaksanakan sholat subuh berjamaah di Masjid.Al mutaqin.Desa. Kuta tengah, Masjid Desa Lawe sigala barat, Masjid Desa Lawe Loning Khahapen..

Beliau menegaskan komitmen tinggi terhadap kegiatan keagamaan di wilayah binaannya “Sholat berjamaah di masjid tidak hanya membawa pahala berlipat ganda, tetapi juga menjadi panggung silaturrahmi dengan seluruh lapisan masyarakat, termasuk toga, tomas, dan warga masyarakat lainnya.”

Kegiatan ini tidak hanya sekadar ritual keagamaan saja namun sebagai fondasi nyata dari hubungan baik antara aparat teritorial dan masyarakat, untuk memperkuat kebersamaan dan kesetiakawanan antara TNI AD dan warga masyarakat setempat.

Lebih dari sekadar kegiatan keagamaan, kita perintahkan kepada seluruh para Babinsa untuk kehadirannya dalam sholat subuh berjamaah di wilayah binaanya masing masing, masjid diartikan sebagai langkah konkret untuk membangun kebersamaan dan kepercayaan antara aparat militer dan masyarakat, dengan ikut serta dalam kegiatan positif sehari-hari, Babinsa menjadi bagian tak terpisahkan dari komunitas setempat, mempererat hubungan silaturahmi.

menyampaikan ucapan syukur alhamdullilah dengan di galakkan nya sholat subuh berjamaah oleh koramil 01/Lawe sigala sekarang masjid sudah mulai rame saat sholat subuh terima kasaih kepada bapak babinsa yang sudah menjadi penggerak sholat subuh ini kami sebagai warga sangat mendukung apa yang menjadi program pak Babinsa, ujarnya.

(Pendim Agara).

Berita Terkait

Prajurit Yonif 123/Rajawali Laksanakan Karya Bhakti di Wilayah Terdampak Banjir di Padang Sidempuan 
Moment Bukber Satgas TMMD 123 Kodim 0318/Natuna Eratkan Silaturahmi dan Wujudkan Binter
Dinilai Tidak Prosedural dan Diduga Cacat Hukum Atas Penetapan Tersangka Serta Penahanan Terhadap Kliennya Oleh Polresta Sidoarjo, YM LAW FIRM Ajukan Permohonan Praperadilan di PN Sidoarjo
Polda Sumut Siapkan 167 Pos dan 12.104 Personel Untuk Pengamanan Idul Fitri 1446 H
Keliling Kampung,Timkes Satgas TMMD Ke-123 Kodim 0203/Langkat Wujudkan Hidup Sehat Warga Tanjung Putus
Dorong Pertumbuhan Ekonomi, Satgas Yonif 641/Bru Borong Hasil Tani Mama-Mama Papua
Pasar Murah di Borbor, Wakil Bupati Traktir Lansia
Gelar Aksi Damai, Warga Perumahan Cluster Elaeis Tagih Janji Depelover Penuhi PAM dan Bronjong

Berita Terkait

Jumat, 14 Maret 2025 - 20:29 WIB

Prajurit Yonif 123/Rajawali Laksanakan Karya Bhakti di Wilayah Terdampak Banjir di Padang Sidempuan 

Jumat, 14 Maret 2025 - 20:22 WIB

Moment Bukber Satgas TMMD 123 Kodim 0318/Natuna Eratkan Silaturahmi dan Wujudkan Binter

Jumat, 14 Maret 2025 - 18:10 WIB

Dinilai Tidak Prosedural dan Diduga Cacat Hukum Atas Penetapan Tersangka Serta Penahanan Terhadap Kliennya Oleh Polresta Sidoarjo, YM LAW FIRM Ajukan Permohonan Praperadilan di PN Sidoarjo

Jumat, 14 Maret 2025 - 18:06 WIB

Polda Sumut Siapkan 167 Pos dan 12.104 Personel Untuk Pengamanan Idul Fitri 1446 H

Jumat, 14 Maret 2025 - 17:56 WIB

Keliling Kampung,Timkes Satgas TMMD Ke-123 Kodim 0203/Langkat Wujudkan Hidup Sehat Warga Tanjung Putus

Jumat, 14 Maret 2025 - 17:49 WIB

Pasar Murah di Borbor, Wakil Bupati Traktir Lansia

Jumat, 14 Maret 2025 - 17:46 WIB

Gelar Aksi Damai, Warga Perumahan Cluster Elaeis Tagih Janji Depelover Penuhi PAM dan Bronjong

Jumat, 14 Maret 2025 - 17:43 WIB

Diduga Tak Miliki Legalitas Usaha, AMCTA Desak Polisi Tangkap Direktur PT MAS

Berita Terbaru